Anda di halaman 1dari 9

HANDOUT

TEMA : 5 (Pengalamanku)
SUBTEMA : 2
Pembelajaran : 5 Pengalaman bersama
Teman
KELAS : 1 Sekolah Dasar

NAMA : NOVIA HISMATUN ATQIYA


NIM : E1E021268
Udin dan teman teman sedang bernyanyi.
Bernyanyi adalah pengalaman yang
Menyenangkan.
Apalagi dilakukan bersama teman.
Menyanyikan lagu gembira bersama teman
Membuat suasana tambah riang.
Sayang semuanya
Cipt. Bu kasur

Satu satu aku sayang ibu


Dua dua juga sayang ayah
Tiga tiga sayang adik kakak
Satu dua tiga sayang semuanya
Apakah nama judul lagu yang udin
Dan temannya nyanyikan?

Siapakah yang menciptakan lagu?

Apa makna yang terkandung dalam


Lagu tersebut?
Dapatkah kamu menemukan bilangan yang disebutkan
Dalam lagu tersebut?

Lingkari Bilangan-Bilangan Itu.

1 6 3 7

8 2 4 9
Udin dan edo sedang bermain tarik bilangan.
Kamu dapat ikut bermain,Tarik garis untuk menghubungkan
Bilangan dan namanya

Duapuluh satu
21

22 Duapuluh dua

23 Duapuluh tiga
Kamu telah mengenal bilangan sampai 40.
Sekarang ayo belajar menulis nama bilangannya.

Bilangan Nama bilangan

31 Tigapuluh satu
TERIMAKASIH
SEMOGA BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai