Anda di halaman 1dari 18

LEMBAGA ADMINISTRASI NEGARA REPUBLIK INDONESIA

Jalan Veteran No. 10 Jakarta Pusat 10110


Telp. (021) 3868201-5, Fax. (021) 3868210, Website: www.lan.go.id

Nomor : 7729/D.4/PDP.07.1 Jakarta, 21 Desember 2022


Sifat : Segera
Lampiran : 1 (satu) Berkas
Hal : Kalender Pelatihan Tahun 2023 pada:
1. Pusat Pengembangan Kompetensi Kepemimpinan Nasional dan
Manajerial Aparatur Sipil Negara
2. Pusat Pengembangan Kompetensi Teknis dan Sosial Kultural
Aparatur Sipil Negara
3. Pusat Pengembangan Kader Aparatur Sipil Negara
Yth.
1. Bapak/Ibu Sekretaris Jenderal Lembaga Negara
2. Bapak/Ibu Sekretaris Kementerian/Kementerian Koordinator
3. Bapak/Ibu Sekretaris Jenderal Kementerian
4. Bapak/Ibu Sekretaris Jenderal/Sekretaris Utama/Kepala Sekretariat Lembaga
Non Struktural
5. Deputi Bidang Administrasi Aparatur Kementerian Sekretariat Negara
6. Deputi Bidang Administrasi Sekretariat Kabinet
7. Kapolri c.q. Asisten SDM KAPOLRI
8. Jaksa Agung Muda Bidang Pembinaan SDM
9. Bapak/Ibu Sekretaris Utama Lembaga Pemerintah Non Kementerian
10. Bapak/Ibu Sekretaris Daerah Provinsi
11. Bapak/Ibu Sekretaris Daerah Kabupaten/Kota
di
Tempat

Dengan hormat, diinformasikan bahwa Lembaga Administrasi Negara (LAN) RI


pada Tahun 2023 akan menyelenggarakan Pelatihan Kepemimpinan, Pelatihan Teknis,
Pelatihan Fungsional, Pelatihan Sosial Kultural, Pelatihan Dasar CPNS, dan Sekolah
Kader. Sehubungan dengan hal tersebut, terlampir kami sampaikan Jadwal
Penyelenggaraan Pelatihan Tahun 2023 dimaksud sebagai referensi dalam rangka
perencanaan dan pengembangan kompetensi sumber daya manusia pada Instansi
Bapak/Ibu.
Dengan mengacu pada jadwal tersebut, kami berharap Bapak/Ibu dapat segera
mengusulkan kepada kami calon peserta Pelatihan yang telah memenuhi persyaratan
dan diprioritaskan untuk diikutsertakan dalam Pelatihan Kepemimpinan, Pelatihan
Teknis, Pelatihan Fungsional, Pelatihan Sosial Kultural, Pelatihan Dasar CPNS pada
Tahun 2023.

Informasi lebih lanjut dapat menghubungi:


1. Pusat Pengembangan Kompetensi Kepemimpinan Nasional dan
Manajerial Aparatur Sipil Negara
Contact Person: Putra (0858-5413-0799)
Jl. Administrasi II, Pejompongan-Jakarta Pusat 10260
Telp; (021) 53679591; Fax: (021) 53677838; E-mail: puspimnas@lan.go.id

2. Pusat Pengembangan Kompetensi Teknis dan Sosial Kultural Aparatur


Sipil Negara
Contact Person: Sofyan (0817-9579-425)
Balai Bahasa: Lisbeth (0877-8041-7139)
Jl. Administrasi II, Pejompongan-Jakarta Pusat 10260
Telp: (021) 53650520; Fax: (021) 53671594;
Email: Pusbangkomtskasn@lan.go.id

3. Pusat...
3. Pusat Pengembangan Kader Aparatur Sipil Negara
Contact Person: Eko (0857-9118-3306)
Jl. Veteran No. 10 Jakarta Pusat 10110
Telp: (021) 386 8201-5 Ext. 131; Fax: (021) 3459738;
E-mail: pusbangkader@lan.go.id

Demikian informasi ini disampaikan. Atas perhatian, penerimaan, dan


kerjasama yang baik, kami ucapkan terima kasih.

Deputi Bidang Penyelenggaraan


Pengembangan Kompetensi,

Basseng

Tembusan:
Kepala Lembaga Administrasi Negara.

2
Lampiran I
Nomor : 7729/D.4/PDP.07.1
Tanggal : 21 Desember 2022

KALENDER PELATIHAN
PUSAT PENGEMBANGAN KOMPETENSI KEPEMIMPINAN NASIONAL DAN
MANAJERIAL APARATUR SIPIL NEGARA
TAHUN 2023

NO PENYELENGGARA PEMBUKAAN PELEPASAN TEMPAT

PELATIHAN KEPEMIMPINAN NASIONAL TINGKAT I


1 PKN Tingkat I LVI 27 Februari 2023 09 Agustus 2023 Jakarta
2 PKN Tingkat I LVII 03 Juli 2023 15 November 2023 Jakarta
3 PKN Tingkat I LVIII 24 Juli 2023 06 Desember 2023 Jakarta
PELATIHAN KEPEMIMPINAN NASIONAL TINGKAT II
Pusbangkom Pimnas dan
1 I 07 Februari 2023 15 Juni 2023 Jakarta
MASN LAN 1
BPSDM Provinsi Jawa
2 II 14 Februari 2023 22 Juni 2023 Surabaya
Timur 1
BPSDMD Provinsi Jawa
3 III 28 Februari 2023 14 Juli 2023 Semarang
Tengah 1
4 BPSDMD Provinsi Banten IV 07 Maret 2023 21 Juli 2023 Banten
Pusbangkom Pimnas dan
5 V 08 Maret 2023 28 Juli 2023 Jakarta
MASN LAN 2
Puslatbang KMP LAN
6 VI 13 Maret 2023 01 Agustus 2023 Makassar
Makassar 1
Kementerian Dikbud,
7 VII 14 Maret 2023 03 Agustus 2023 Depok
Ristek, dan Dikti
BPSDM Provinsi
8 VIII 15 Maret 2023 28 Juli 2023 Medan
Sumatera Utara 1
Pusbangkom Pimnas dan
9 IX 29 Maret 2023 24 Agustus 2023 Jakarta
MASN LAN 3
08 September
10 BKPSDM Provinsi Bali X 02 Mei 2023 Denpasar
2023
14 September
11 Kementerian PUPR XI 08 Mei 2023 Bandung
2023
BPSDM Provinsi Jawa 15 September
12 XII 10 Mei 2023 Cimahi
Barat 2 2023
Kementerian Hukum dan 20 September
13 XIII 23 Mei 2023 Depok
HAM 2023
Puslatbang PKASN LAN
14 XIV 24 Mei 2023 13 Oktober 2023 Jatinangor
Jatinangor 1
Puslatbang KMP LAN
15 XV 29 Mei 2023 05 Oktober 2023 Makassar
Makassar 2
16 Kementerian Pertanian XVI 05 Juni 2023 12 Oktober 2023 Bogor
Puslatbang KHAN LAN Banda
17 XVII 13 Juni 2023 19 Oktober 2023
Aceh Aceh
18 Kementerian Kesehatan XVIII 14 Juni 2023 20 Oktober 2023 Jakarta
Puslatbang PKASN LAN
19 XIX 20 Juni 2023 02 November 2023 Jatinangor
Jatinangor 2
Kementerian
20 XX 26 Juni 2023 03 November 2023 Bogor
Perhubungan
BPSDMD Provinsi Jawa
21 XXI 03 Juli 2023 07 November 2023 Semarang
Tengah 2
BPSDM Provinsi Jawa
22 XXII 04 Juli 2023 08 November 2023 Surabaya
Timur 2
23 Bandiklat DIY XXIII 05 Juli 2023 09 November 2023 Bantul DIY
Puslatbang KDOD LAN
24 XXIV 06 Juli 2023 10 November 2023 Samarinda
Samarinda
BPSDMD Provinsi
25 XXV 10 Juli 2023 16 November 2023 Banjarbaru
Kalimantan Selatan
26 BPSDM Provinsi Papua XXVI 20 Juli 2023 23 November 2023 Jayapura
27 Pusdikmin POLRI XXVII 26 Juli 2023 01 Desember 2023 Bandung
BPSDMD Provinsi Jawa
28 XXVIII 07 Agustus 2023 14 Desember 2023 Semarang
Tengah 3
BPSDM Provinsi Jawa
29 XXIX 08 Agustus 2023 15 Desember 2023 Surabaya
Timur 3
PELATIHAN KEPEMIMPINAN ADMINSTRATOR
20 September
1 PKA IV 10 Mei 2023 Jakarta
2023
PELATIHAN KEPEMIMPINAN PENGAWAS
1 PKP IV 13 Juli 2023 23 November 2023 Jakarta
PROGRAM EKSEKUTIF NASIONAL
Program Eksekutif Jakarta
1 I 06 Juni 2023
Nasional (PEN) *
Program Eksekutif Jakarta
2 II 10 Oktober 2023
Nasional (PEN) *
* PEN merupakan forum penyamaan persepsi level pimpinan instansi/JPT
terhadap tujuan dan sasaran Pembangunan Nasional.

Keterangan:
• Pengajuan usulan seluruh pelatihan di atas wajib melalui sipendar.lan.go.id.
• Dikarenakan pemutakhiran situs sipendar, mohon untuk instansi pengusul
dapat mengajukan akun PIC Sipendar yang baru untuk dapat mengakses
situs sipendar. Format pengusulan akun PIC sipendar terlampir.
Contoh format surat pengajuan akun PIC Sipendar

LOGO INSTANSI/KOP
SURAT INSTANSI
(Alamat Lengkap K a n t o r / I n s t a n s i )

Nomor : ... (tempat), tgl/bln/20…..


Lampiran :
Hal : Permohonan Username dan Password SIPENDAR

Kepada Yth.
Deputi Bidang Penyelenggaraan
Pengembangan Kompetensi
Lembaga Administrasi Negara
di
Jakarta

Dengan hormat, disampaikan bahwa untuk dapat mendaftarkan calon peserta


Pelatihan Struktural Kepemimpinan kedalam SIPENDAR, kami mohon diberikan
username dan password untuk instansi kami.
Sebagai pendukung, kami juga mengirimkan dua nama person in charge (PIC)
yang bertindak sebagai petugas admin beserta kontak yang dapat dihubungi.

Nomor
No. Nama Jabatan Email
Handphone
Lengkap/NIP/NRP
(whatsapp)
1.
2.
Demikian kami sampaikan surat permohonan ini agar dapat ditindaklanjuti.
Terima kasih.

………………….., … ……………………
Pejabat Pembina Kepegawaian

(nama jelas)
PERSYARATAN CALON PESERTA PELATIHAN STRUKTURAL KEPEMIMPINAN TAHUN 2023

Pejabat Berwenang yang


No Pelatihan Persyaratan Peserta Biaya
Mengusulkan
1 PKN Tingkat I 1. ASN dengan Jabatan Pimpinan Tinggi Madya. • Instansi Pusat: Menteri/Kepala Dibiayai DIPA LAN
2. ASN dengan Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama dengan LPNK/Sekjen/Sesmen/Sestama/
pangkat dan golongan ruang terakhir paling rendah Kepala Sekretariat/Deputi Bidang
Pembina Utama Muda (IV/c). Administrasi Aparatur
3. ASN dengan Jabatan Fungsional Ahli Utama/Jabatan Lain Kemsetneg/Deputi Bidang Administrasi
non-Pegawai ASN yang setara, dengan masa kerja paling Setkab/Ass. SDM KAPOLRI/Jaksa
singkat 1 (satu) tahun 6 (enam) bulan. Agung Muda Bidang Pembinaan SDM.
4. ASN dengan jabatan paling rendah JPT Pratama, JF Ahli • Provinsi/Kabupaten/Kota:
Utama, dan jabatan lain non-Pegawai ASN yang setara Gubernur/Sekretaris Daerah Provinsi
dengan JPT Madya harus telah lulus seleksi calon peserta
PKN Tingkat I.
5. Diusulkan secara tertulis oleh pejabat berwenang sesuai
dengan ketentuan peraturan perundang-undangan
6. Batas usia:
a. Paling tinggi 1 (satu) tahun 6 (enam) bulan sebelum
batas usia pensiun bagi calon Peserta yang
menduduki JPT Madya atau jabatan lain non-Pegawai
ASN yang setara dengan JPT Madya;
b. Paling tinggi 57 (lima puluh tujuh) tahun bagi calon
Peserta yang menduduki JPT Pratama atau JF ahli
utama; atau
c. Paling tinggi 3 (tiga) tahun sebelum batas usia
pensiun bagi calon Peserta yang menduduki jabatan
lain non-Pegawai ASN yang setara dengan JPT
Pratama.
PERSYARATAN CALON PESERTA PELATIHAN STRUKTURAL KEPEMIMPINAN TAHUN 2023

Pejabat Berwenang yang


No Pelatihan Persyaratan Peserta Biaya
Mengusulkan
2 PKN Tingkat 1. ASN dengan Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama/Jabatan • Instansi Pusat: Menteri/Kepala Blended Learning:
II Fungsional Ahli Utama. LPNK/Sekjen/Sesmen/Sestama/ Rp. 22.945.000,00
2. ASN dengan Jabatan Administrator dengan pangkat dan Kepala Sekretariat/Deputi Bidang
golongan ruang terakhir paling rendah Pembina (IV/a) Administrasi Aparatur
dengan masa kerja dalam pangkat dan golongan ruang Kemsetneg/Deputi Bidang
tersebut paling singkat 3 (tiga) tahun 6 (enam) bulan. Administrasi Setkab/Ass. SDM
3. ASN dengan Jabatan Fungsional Ahli Madya/Jabatan Lain KAPOLRI/Jaksa Agung Muda Bidang
non-Pegawai ASN yang setara, dengan pangkat dan golongan Pembinaan SDM.
ruang terakhir paling rendah Pembina (IV/a) dengan masa • Provinsi/Kabupaten/Kota:
kerja dalam pangkat dan golongan ruang tersebut paling Gubernur/Bupati/Walikota/Sekretaris
singkat 2 (dua) tahun 6 (enam) bulan. Daerah
4. ASN dengan jabatan paling rendah Jabatan Administrator,
JF Ahli Madya, dan jabatan lain non-Pegawai ASN yang
setara dengan JPT Pratama harus telah lulus seleksi calon
peserta PKN Tingkat II.
5. Diusulkan secara tertulis oleh pejabat berwenang sesuai
dengan ketentuan peraturan perundang-undangan
6. Batas usia pada saat mengikuti pelatihan:
a. Paling tinggi 1 (satu) tahun 6 (enam) bulan sebelum batas
usia pensiun bagi calon Peserta yang menduduki JPT
Pratama atau jabatan lain non-Pegawai ASN yang setara
dengan JPT Pratama;
b. Paling tinggi 55 (lima puluh lima) tahun bagi calon Peserta
yang menduduki JA, JF Ahli Madya atau JF Ahli Utama;
atau
c. Paling tinggi 3 (tiga) tahun sebelum batas usia pensiun
bagi calon Peserta yang menduduki jabatan lain non-
Pegawai ASN yang setara dengan JA.
PERSYARATAN CALON PESERTA PELATIHAN STRUKTURAL KEPEMIMPINAN TAHUN 2023

Pejabat Berwenang yang


No Pelatihan Persyaratan Peserta Biaya
Mengusulkan

3 PKA 1. ASN dengan Jabatan Administrator/Jabatan Fungsional • Instansi Pusat: Menteri/Kepala LPNK/ Blended Learning:
Ahli Madya. Sekjen/Sesmen/Sestama/Kepala Rp. 17.000.000,00
2. ASN dengan Jabatan Pengawas dengan pangkat dan Sekretariat/Deputi Bidang
golongan ruang terakhir paling rendah Penata (III/c) dengan Administrasi Aparatur
masa kerja dalam pangkat dan golongan ruang tersebut Kemsetneg/Deputi Bidang
paling singkat 3 (tiga) tahun 6 (enam) bulan. Administrasi Setkab/Ass. SDM
3. ASN dengan Jabatan Fungsional Ahli Muda/Jabatan Lain KAPOLRI/Jaksa Agung Muda Bidang
non-Pegawai ASN yang setara, dengan pangkat dan golongan Pembinaan SDM.
ruang terakhir paling rendah Penata (III/c) dengan masa • Provinsi/Kabupaten/Kota:
kerja dalam pangkat dan golongan ruang tersebut paling Gubernur/Bupati/Walikota/Sekretaris
singkat 2 (dua) tahun 6 (enam) bulan. Daerah
4. ASN dengan Jabatan Pelaksana yang memiliki pengalaman
dalam Jabatan Pengawas dengan pangkat dan golongan
ruang terakhir paling rendah Penata (III/c) dengan masa
kerja dalam pangkat dan golongan ruang tersebut paling
singkat 3 (tiga) tahun 6 (enam) bulan.
5. ASN dengan jabatan paling rendah Jabatan Pengawas, JF
Ahli Muda, dan jabatan lain non-Pegawai ASN yang setara
dengan JA harus telah lulus seleksi calon peserta PKA.
6. Diusulkan secara tertulis oleh PPK atau PyB sesuai dengan
ketentuan yang berlaku.
PERSYARATAN CALON PESERTA PELATIHAN STRUKTURAL KEPEMIMPINAN TAHUN 2023

Pejabat Berwenang yang


No Pelatihan Persyaratan Peserta Biaya
Mengusulkan
4 PKP 1. ASN dengan Jabatan Pengawas. • Instansi Pusat: Menteri/Kepala LPNK/ Blended Learning:
2. ASN dengan Jabatan Pelaksana dengan pangkat dan Sekjen/Sesmen/Sestama/Kepala Rp. 14.643.000,00
golongan ruang terakhir paling rendah Penata Muda (III/a) Sekretariat/Deputi Bidang
dengan masa kerja sebagai PNS paling singkat 3 (tiga) tahun Administrasi Aparatur
6 (enam) bulan. Kemsetneg/Deputi Bidang
3. ASN dengan Jabatan Fungsional yang setingkat dengan Administrasi Setkab/Ass. SDM
Jabatan Pelaksana/Jabatan Lain non-Pegawai ASN yang KAPOLRI/Jaksa Agung Muda Bidang
setara, dengan pangkat dan golongan ruang terakhir paling Pembinaan SDM.
rendah Penata Muda (III/a) dengan masa kerja dalam • Provinsi/Kabupaten/Kota:
pangkat dan golongan ruang tersebut paling singkat 2 (dua) Gubernur/Bupati/Walikota/Sekretaris
tahun 6 (enam) bulan. Daerah
4. ASN dengan jabatan paling rendah Jabatan Pelaksana, JF
Ahli Pertama, dan jabatan lain non-Pegawai ASN yang
setara dengan Jabatan Pengawas harus telah lulus seleksi
calon peserta PKP.
5. Diusulkan secara tertulis oleh PPK atau PyB sesuai dengan
ketentuan yang berlaku.

5 PEN Pimpinan Instansi (Menteri / Kepala LPNK / Pimpinan Daerah / • Pimpinan Lembaga Dibiayai DIPA LAN
Anggota DPR/DPRD / Direksi BUMN/BUMD / Pimpinan Pejabat
Lain yang setara)

*Lain-lain:
Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Sekretariat Pelatihan Struktural Kepemimpinan Pusbangkom Pimnas & Manajerial ASN Sdr.
Putra Budi Darmawan 085854130799, e-mail: puspimnas@lan.go.id; atau akan diberitahukan selama program Pelatihan berlangsung.
Contoh format surat usulan Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat I, Tingkat II,
Pelatihan Kepemimpinan Administrator, dan Pelatihan Kepemimpinan Pengawas

LOGO INSTANSI/KOP
SURAT INSTANSI
(Alamat Lengkap K a n t o r / I n s t a n s i )

Nomor : ... (tempat), tgl/bln/2023


Lampiran :
Hal : Usulan Calon Peserta Pelatihan Kepemimpinan Nasional
Tk. I/ Tk. II/PKA/PKP*)
Kepada Yth.
Deputi Bidang Penyelenggaraan
Pengembangan Kompetensi
Lembaga Administrasi Negara
di -
Jakarta

Berdasarkan Surat Deputi Bidang Penyelenggaraan Pengembangan Kompetensi


Nomor ... tanggal ... hal Kalender Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tk. I, II,
Pelatihan Kepemimpinan Administrator dan Pelatihan Kepemimpinan Pengawas,
dengan hormat kami sampaikan Daftar Calon Peserta Pelatihan Kepemimpinan ...**)
dari ... (instansi) dengan rincian sebagai berikut:

Status Kelulusan
No. Nama/NIP/NRP Pangkat/Golongan Jabatan
Seleksi ***)
1.
2.
3.
Untuk kemudahan dan kelancaran komunikasi kepesertaan Pelatihan
Kepemimpinan, berikut kami sampaikan pula contact person kami ****) : ... (nama
dan nomor HP), telepon ... (nomor telepon kantor), dan e-mail ... (e-mail pribadi atau
kantor yang bisa dihubungi).
Demikian usulan ini kami sampaikan, mohon dapat diproses sebagaimana
mestinya sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Atas perhatian Bapak kami
ucapkan terima kasih.

Pejabat yang berwenang


mengusulkan
(sebagaimana lampiran I)

(nama jelas)

Catatan:

*) pilih sesuai dengan usulan


**) diisi dengan jenjang Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tk. I/Tk.
II/PKA/PKP
***) diisi apabila tingkat jabatan usulan calon peserta satu tingkat di bawah
tingkat Pelatihan (contoh: Peserta dengan Jabatan Pimpinan Tinggi
Pratama diusulkan menjadi calon peserta PKN Tk. I)
****) Bidang Kepegawaian/Pengembangan Sumber Daya Manusia Aparatur
Lampiran II
Nomor : 7729/D.4/PDP.07.1
Tanggal : 21 Desember 2022

KALENDER PELATIHAN
PUSAT PENGEMBANGAN KOMPETENSI TEKNIS DAN SOSIAL KULTURAL ASN
TAHUN 2023

NO PENYELENGGARA PEMBUKAAN PELEPASAN TEMPAT


PELATIHAN TEKNIS – KLASIKAL
Pelatihan Coaching dan Mentoring
1. 14 Februari 17 Februari Jakarta
Akt. I
Pelatihan Coaching dan Mentoring
2. 28 Februari 3 Maret Jakarta
Akt. II
Pelatihan Coaching dan Mentoring
3. 9 Mei 12 Mei Jakarta
Akt. III
Pelatihan Coaching dan Mentoring
4. 5 Juni 8 Juni Jakarta
Akt. IV
Pelatihan Coaching dan Mentoring
5. 5 September 8 September Jakarta
Akt. V
Pelatihan Manajemen Kinerja
6. 20 Februari 23 Februari Jakarta
Angkatan I
Pelatihan Manajemen Kinerja
7. 7 Maret 10 Maret Jakarta
Angkatan II
Pelatihan Manajemen Talenta
8. 14 Maret 17 Maret Jakarta
Angkatan I
Pelatihan Manajemen Talenta
9. 22 Mei 25 Mei Jakarta
Angkatan II
Pelatihan Manajemen Talenta
10. 19 Juni 22 Juni Jakarta
Angkatan III
Pelatihan Manajemen Talenta 21
11. 18 September Jakarta
Angkatan IV September
12. Pelatihan Fasilitator Daring 30 Mei 2 Juni Jakarta
Pelatihan Pengelolaan Kinerja bagi
13. 21 Agustus 25 Agustus Jakarta
ASN
Pelatihan Fasilitasi Pembelajaran 15
14. 11 September Jakarta
Non Klasikal September
PELATIHAN FUNGSIONAL – DISTANCE LEARNING
Pelatihan Khusus Analis
15. 13 Maret 10 April Daring
Kebijakan Akt. XIV
Pelatihan Khusus Analis
16. 13 Maret 10 April Daring
Kebijakan Akt. XV
Pelatihan Khusus Analis
17. 15 Maret 12 April Daring
Kebijakan Akt. XVI
Pelatihan Khusus Analis
18. 15 Maret 12 April Daring
Kebijakan Akt. XVII
Pelatihan Khusus Analis
19. 20 Maret 17 April Daring
Kebijakan Akt. XVIII
Pelatihan Khusus Analis
20. 20 Maret 17 April Daring
Kebijakan Akt. XIX
Pelatihan Khusus Analis
21. 5 Mei 31 Mei Daring
Kebijakan Akt. XX
Pelatihan Khusus Analis
22. 5 Mei 31 Mei Daring
Kebijakan Akt. XXI
Pelatihan Khusus Analis
23. 12 Mei 9 Juni Daring
Kebijakan Akt. XXII
Pelatihan Khusus Analis
24. 12 Mei 9 Juni Daring
Kebijakan Akt. XXIII
Pelatihan Khusus Analis
25. 19 Mei 15 Juni Daring
Kebijakan Akt. XXIV
Pelatihan Khusus Analis
26. 19 Mei 15 Juni Daring
Kebijakan Akt. XXV
Pelatihan Khusus Analis
27. 24 Juli 16 Agustus Daring
Kebijakan Akt. XXVI
Pelatihan Khusus Analis
28. 24 Juli 16 Agustus Daring
Kebijakan Akt. XXVII
Pelatihan Khusus Analis
29. 14 Agustus 7 September Daring
Kebijakan Akt. XXVIII
Pelatihan Calon Analis Kebijakan
30. 12 September 5 Oktober Daring
Akt. XXI
Pelatihan Calon Analis Kebijakan
31. 12 September 5 Oktober Daring
Akt. XXII
Pelatihan Calon Analis Kebijakan
32. 11 Oktober 2 November Daring
Akt. XXIII
Pelatihan Calon Analis Kebijakan
33. 11 Oktober 2 November Daring
Akt. XXIV
Pelatihan Penguatan Widyaiswara
34. 20 Juni 18 Juli Daring
Bagi yang Berasal dari Formasi
Pelatihan Penguatan Widyaiswara
35. Untuk Perpindahan Jabatan / 26 Juli 15 Agustus Daring
Promosi
PELATIHAN KEBAHASAAN
1. Pelatihan Pre Departure Training Maret Maret Daring
Maret, April,
English Communication Skills for Maret, April,
2. Mei, Juni, Daring
the Indonesia Civil Service Mei, Juni, Juli
Juli
3. English for Public Speaking April April Daring
April, Mei, April, Mei,
4. English for Presentation Daring
Juni Juni
5. English for Front Liners Agustus Agustus Daring
6. English for Debate September September Daring
7. English for Personal Branding Juli Juli Daring
English for Meetings and
8. Agustus Agustus Daring
Discussions
English for Social and Office
9. Mei, Juni Mei, Juni Daring
Communication
10. English for Trainers Oktober Oktober Daring
11. English for Lecturers Oktober Oktober Daring
12. English for Executives November November Daring
13. English for Extension Program Agustus Agustus Daring
14. English for Public Relations September September Daring
15. English for MC Mei Mei Daring
16. English for Coaching Juni Juni Daring
17. English for Travelling April April Daring
18. English for Negotiation September September Daring
English for Cross Cultural
19. Oktober Oktober Daring
Understanding
20. English for Correspondence November November Daring
English for Preparation for TOEFL
21. Oktober Oktober Daring
Test
PERSYARATAN CALON PESERTA PELATIHAN TEKNIS DAN SOSIAL KULTURAL TAHUN 2023

Biaya/Orang
No. Nama Pelatihan Persyaratan Peserta Pejabat Yang Mengusulkan Ket.
(PNBP)
Pelatihan Teknis
Pelatihan Coaching
1 dan Mentoring/CM
(48 JP)
Umum:
Pelatihan Manajemen • PNS/Non-Pegawai ASN
2 Kinerja/MANJA
(40 JP) Khusus: Rp.
Klasikal (4 Hari)
Pelatihan Manajemen • Pegawai bidang SDM 2.900.000,-
3 Talenta/MANTEL (Pelatihan Manja,
(45 JP) Mantel, dan Pengelolaan Pejabat Pembina Kepegawaian atau
Kinerja bagi ASN) Pimpinan Unit Kerja (minimal JPT
Pelatihan Fasilitator • Pegawai bidang tenaga Pratama), atau Pejabat yang
4 Daring/FASDAR pelatihan, dan/atau Berwenang (minimal Administrator)
(35 JP) Instruktur, Penyuluh
(Pelatihan Fasdar, dan
Pelatihan Pengelolaan Fasilitasi Pembelajaran
5 Kinerja bagi ASN Non Klasikal)
(46 JP) • Pegawai bidang SDM
dan tenaga pelatihan Rp.
Pelatihan Fasilitasi Klasikal (5 Hari)
(Pelatihan CM) 3.200.000,-
Pembelajaran Non
6
Klasikal
(47 JP)
Biaya/Orang
No. Nama Pelatihan Persyaratan Peserta Pejabat Yang Mengusulkan Ket.
(PNBP)
Pelatihan Fungsional
• PNS
• Berijazah paling rendah
S1/DIV
Pelatihan Calon Analis • Golongan: III-A s.d III-B
Rp.
1 Kebijakan/CAK • Nilai prestasi bernilai Blended Learning
1.600.000,-
(168 JP) BAIK dalam satu tahun
terakhir
• Berusia maksimal 50
tahun
• PNS
• Berijazah paling rendah
S1/DIV
• Gol./Jenjang JF paling Pejabat Pembina Kepegawaian atau
Pelatihan Khusus rendah: III-A/III-B Pimpinan Unit Kerja (minimal JPT
Rp.
2 Analis Kebijakan/KAK (Analis Kebijakan Ahli Pratama) E-Learning
1.000.000,-
(102 JP) Pertama)
• Nilai prestasi bernilai
BAIK dalam satu tahun
terakhir
• SK JF Analis Kebijakan
Pelatihan Penguatan • PNS
Widyaiswara Bagi yang • Widyaiswara yang
Rp. Blended Learning
3 Berasal dari Formasi diangkat melalui
1.280.000,- (20 Hari)
(148 JP) pengangkatan pertama
• SK JF Widyaiswara
Biaya/Orang
No. Nama Pelatihan Persyaratan Peserta Pejabat Yang Mengusulkan Ket.
(PNBP)
• PNS
Pelatihan Penguatan
• Widyaiswara yang
Widyaiswara Untuk
diangkat melalui Rp. Blended Learning
4 Perpindahan Jabatan
perpindahan 1.280.000,- (15Hari)
/Promosi
jabatan/promosi
(67 JP)
• SK JF Widyaiswara

Informasi lebih lanjut dapat menghubungi narahubung Pusbangkom TSK ASN: Sdr. Sutrisno (08159692425), Sdr. Sofyan
Eko Putra (08179579425) atau Sdri. Puspita Hidayati (081519575919). e-mail: kepesertaantskasn@lan.go.id, untuk
link/tautan registrasi melalui: https://bit.ly/DaftarPelatihan2023
Lampiran III
Nomor : 7729/D.4/PDP.07.1
Tanggal : 21 Desember 2022

KALENDER PELATIHAN
PUSAT PENGEMBANGAN KADER APARATUR SIPIL NEGARA
TAHUN 2023

NO PENYELENGGARA PEMBUKAAN PELEPASAN TEMPAT


Jakarta
Pelatihan Dasar CPNS
1 (Daring dan
Gelombang I Angkatan I 3 April 2023 15 Juli 2023
Luring)
Jakarta
Pelatihan Dasar CPNS
2 (Daring dan
Gelombang I Angkatan II 3 April 2023 15 Juli 2023
Luring)
Jakarta
Pelatihan Dasar CPNS
3 (Daring dan
Gelombang I Angkatan III 3 April 2023 15 Juli 2023
Luring)
Jakarta
Pelatihan Dasar CPNS
4 (Daring dan
Gelombang II Angkatan IV 31 Juli 2023 21 Oktober 2023
Luring)
Jakarta
Pelatihan Dasar CPNS
5 (Daring dan
Gelombang II Angkatan V 31 Juli 2023 21 Oktober 2023
Luring)
Jakarta
Pelatihan Dasar CPNS
6 (Daring dan
Gelombang II Angkatan VI 31 Juli 2023 21 Oktober 2023
Luring)
PERSYARATAN PENGUSULAN CALON PESERTA LATSAR CPNS GOLONGAN
II DAN GOLONGAN III TAHUN 2023

PERSYARATAN PEJABAT
NO PELATIHAN BIAYA
PESERTA BERWENANG
YANG
MENGUSULKAN
1. CPNS Golongan • Instansi Pusat:
II dan Golongan Sekjen/Sesmen/Sesta
III yang sudah ma/ Deputi Bidang
memiliki NIP dari Administrasi Aparatur
BKN; KemSesNeg/Deputi
2. Surat Bidang Administrasi
Keputusan Setkab/Ass SDM
pengangkatan POLRI/Jaksa Agung
sebagai CPNS; Muda Bidang
3. Surat Pembinaan SDM
Pernyataan • Provinsi: Sekretaris
melaksanakan Daerah Provinsi
Tugas dari PPK • Kabupaten/Kota:
Instansi Sekretaris Daerah Rp.
Pemerintah Kabupaten/Sekretaris 5.260.000,-
PELATIHAN asal peserta; Daerah Kota (Lima Juta
DASAR 4. Surat • TVRI dan RRI: Dua Ratus
1. CPNS Keterangan Enam
▪ Direktur Umum LPP
GOLONGAN Sehat dari TVRI Puluh Ribu
II DAN III Dokter ▪ Direktur SDM dan Rupiah)
Pemerintah; Umum LPP RRI netto/tanpa
5. Surat pajak.
Pernyataan
Kesediaan
mematuhi
ketentuan yang
berlaku dalam
penyelenggaraa
n Pelatihan
Dasar CPNS
(bermaterai)
6. Sasaran
Kinerja
Pegawai (SKP)
7. Softcopy
pasfoto 4x6
dengan latar
belakangn
merah, atasan
putih dan
berdasi hitam.
(Kerudung
warna hitam
bagi yang
menggunakan)

*Lain-lain:

Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Sekretariat LATSAR


Golongan II dan III Pusat Pengembangan Kader Aparatur Sipil Nasional
Sdr. Eko Setiyawan 085791183306, Telp. (021) 3868201, Ext.131;
Fax. (021) 3459738; e-mail: pusbangkader@lan.go.id; atau akan
diberitahukan selama program Pelatihan berlangsung.
CONTOH FORMULIR

SURAT PERNYATAAN KESEDIAAN


Sehubungan dengan persyaratan yang ditetapkan untuk menjadi
Peserta Pelatihan Dasar CPNS pada Lembaga Administrasi Negara
Gelombang I Tahun 2023 Saya yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama Lengkap :
(dengan gelar)
NIP :

Instansi :
Jabatan :
menyatakan bersedia untuk memenuhi segala ketentuan yang
berlaku dalam penyelenggaraan Pelatihan Dasar CPNS. Apabila
dikemudian hari ternyata saya ingkar terhadap surat pernyataan
kesediaan yang saya buat ini, maka saya bersedia dituntut secara
hukum.
Demikian surat pernyataan kesediaan ini saya buat dengan sebenar-
benarnya tanpa ada paksaan dari siapapun untuk dapat
dipergunakan sebagaimana mestinya.

...diisi nama kota, tanggal bulan tahun....

Yang Menyatakan,

Materai
Rp.10.000,-

..... diisi nama jelas


........

Anda mungkin juga menyukai