Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SDIT Nurul Fikri


Kelas / Semester :3/2
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Alokasi Waktu : 1 x 35 menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Dengan kegiatan membaca buku paket pai halaman 7 tentang surat al kautsar, siswa dapat
memahami kandungan surat itu.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pembukaa 1. Salam
n 2. Siswa disapa melalui grup WA
5
3. Siswa ditanya kabar di WA
menit
4. Siswa dimotivasi untuk tetap menjaga kesehatan
5. Siswa dijelaskan kegiatan dan manfaat pembelajaran hari ini
Inti Mengamati

- Siswa diminta untuk membaca buku paket pai halaman 7 tentang surat
al kautsar
25
- Siswa diminta untuk menirukan bunyi surat al kautsar, mengetahui
menit
artinya dan memahami isi serta pesan surat al kautsar.

Mengkomunikasikan
- Siswa mampu menjelaskan arti surat an nashr
Penutup Refleksi
1. Menyimpulkan pembelajaran
Siswa dapat memahami surat al kautsar.
2. Mengambil hikmah : 5
Hadits : Bangsiapa yang menginginkan dunia maka hendaklah menit
berilmu, barangsiapa yang menginginkan akhirat, maka hendaklah
dengan ilmu. Barangsiapa yang menginginkan keduanya, maka
hendaklah dengan ilmu.

C. Penilaian
Penilaian pengetahuan :
100 90 80 70 60
Jika benar Jika salah satu Jika salah dua Jika salah tiga Jika salah 4

Mengetahui Sidoarjo, 27 Desember 2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas 3

Siti Maemunah, S.Pd Hamim Musthofah

Anda mungkin juga menyukai