Anda di halaman 1dari 12

Bandung, 14 Maret 2023

Kepada
Nomor : 6301/ KS.01/ Yankes Yth. Tenaga Kesehatan Eksternal
Sifat : Biasa Program PUSPA Tahun 2023
Lampiran : 1 (satu) berkas (Terlampir)
Hal : Undangan Pertemuan Awal Program di
Puskesmas Terpadu dan Juara (PUSPA) Tempat
Tahun 2023

Program Puskesmas Terpadu dan Juara (PUSPA) Dinas Kesehatan Provinsi Jawa
Barat sudah menginjak tahun ketiga. Tahun 2023 ini, berfokus untuk penguatan pada
peningkatan Standar Pelayanan Minimal (SPM) bidang kesehatan yang mencakup
peningkatan layanan Hipertensi, Diabetes Mellitus, gizi masyarakat, pencegahan
pengendalian penyakit (PD3I) melalui imunisasi balita dan upaya respon COVID-19
seperti pelacakan kasus, peningkatan kapasitas tes serta vaksinasi dosis 3 pada usia
produktif di 80 Puskesmas di 8 Kabupaten/Kota di Jawa Barat. Sehubungan akan
dimulainya program PUSPA tahun ini, kami mengundang saudara untuk hadir pada
acara Pertemuan Awal Program PUSPA Tahun 2023 yang akan dilaksanakan secara
daring pada :

Hari/ Tanggal : Senin-Selasa, 20-21 Maret 2023

Waktu : Jadwal terlampir

Meeting ID : 289 141 0044

Passcode : JABARJUARA

Demikan undangan ini disampaikan, atas perhatian dan kerja sama Saudara kami
ucapkan terima kasih.

Plt. KEPALA DINAS KESEHATAN


PROVINSI JAWA BARAT

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi
Elektronik (BSrE) Badan Siber dan Sandi Negara. Dokumen digital yang asli dapat diperoleh dengan memindai QR Code,
memasukkan kode pada Aplikasi NDE Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat, atau mengakses tautan berikut
https://sidebar.jabarprov.go.id/v/E78CFFFB51
E78CFFFB51
LAMPIRAN 1 SURAT UNDANGAN DINAS KESEHATAN PROVINSI JAWA BARAT
NOMOR : 6301/ KS.01/ Yankes
TANGGAL : 14 Maret 2023
HAL : Undangan Pertemuan Awal Program Puskesmas Terpadu dan Juara (PUSPA) Tahun
2023

DAFTAR PESERTA DARING PERTEMUAN AWAL


PROGRAM PUSKESMAS TERPADU DAN JUARA (PUSP) TAHUN 2023

No Nama Jenis Tenaga


1 Tazkiah Syahidah S1 Gizi
2 Ridha Fajriah S1 Keperawatan Ners
3 Herawati Daniar D3 Kebidanan
4 Intan Puspita Sari S1 Kesmas (Promkes)
5 Muhammad Nurfauzi D3 Kesling
6 Monita Aprilia D3 Keperawatan Ners
7 Nuursalaamah Abdatus Salaam S1 Keperawatan Ners
8 Egy maulana mahmudin D3 Gizi
9 Sulaiman S1 Keperawatan Ners
10 Alan Jaelani D3 Kesling
11 Bayu Anugrah Pamungkas D3 Keperawatan
12 Syafitry Febya Hanuvy S1 Kesmas (Promkes)
13 Kurnia Astuti D3 Gizi
14 Sekar Apsari Aditya S1 Gizi
15 Hani kustiani S1 Kesmas (Epidemiologi)
16 Dheaz fanny noerlaila S1 Kesmas (Epidemiologi)
17 Salsabila Aisyah S1 Gizi
18 Cecep Nurdiana D3 Keperawatan
19 Tami Nuriksa S1 Gizi
20 M. Iqbal Pamungkas S1 Keperawatan Ners
21 Resty Nur Azizah D3 Kesling
22 Syifa Khoerunnisa D3 Kesling
23 Arin Karina S1 Kesmas (Epidemiologi)
24 Bayu Jatiningsih D3 Keperawatan
25 Nisrina Widyasanti S1 Kesmas (Promkes)
26 Sundari Apriliyanti D3 Gizi
27 Ita Tarliah D3 Keperawatan
28 Tiara Manizha D3 Gizi
29 Ayu Ananda Soedarsono S1 Kesmas (Epidemiologi)
30 Robby Muhamad Mawardi S1 Keperawatan Ners
31 Salsah Al-Fatihah D3 Keperawatan
32 Mochamad Arif Kusmayadi S1 Keperawatan Ners
33 Dianati ismah S1 Kesmas (Epidemiologi)
34 Jekson Sitanggang D3 Keperawatan
35 Wildia S1 Keperawatan Ners
36 Ayu Pranita S1 Gizi
37 Afifah Lathifaturrahmah D3 Kebidanan

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi
Elektronik (BSrE) Badan Siber dan Sandi Negara. Dokumen digital yang asli dapat diperoleh dengan memindai QR Code,
memasukkan kode pada Aplikasi NDE Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat, atau mengakses tautan berikut
https://sidebar.jabarprov.go.id/v/E78CFFFB51
E78CFFFB51
38 Dyah Annisa D3 Keperawatan
39 Ahmad Yudi Satibi S1 Keperawatan Ners
40 Anisa Sri Lestari S1 Keperawatan Ners
41 Fitri D3 Gizi
42 Fitri Nur Azizah S1 Kesmas (Kesling)
43 Oki Sanjaya S1 Keperawatan Ners
44 Wilis Nofia Rahmawati S1 Gizi
45 Riris Istanti D3 Kebidanan
46 Maryanah D3 Keperawatan
47 Nuryana S1 Keperawatan Ners
48 Lilis Maesaroh S1 Kesmas (Promkes)
49 Risno S1 Kesmas (Kesling)
50 Widiyanti Nurul Ilmy D3 Kebidanan
51 Selvi Sri Handayani S1 Keperawatan Ners
52 Rizal Fadlilah D3 Gizi
53 Mutiah Arini D3 Kebidanan
54 Opi Hopipah S1 Keperawatan Ners
55 Atin Agustin S1 Kesmas (Promkes)
56 Ratna Nurkhotiah Isnaeni D3 Atlm
57 Avonturier Haqqique Cr S1 Kesmas (Promkes)
58 Diah Respati Ningrum S1 Gizi
59 Larasati Syavira Pangandaheng S1 Gizi
60 Mutia Dewi Meilawati D3 Kebidanan
61 Elsy Desita Rahmadani D3 Keperawatan
62 Lilis Permatasari S1 Gizi
63 Seno Prakoso D3 Keperawatan
64 Nurafifah Fauziana Abidin S1 Gizi
65 Nabilla Chusni Wardani D3 Kebidanan
66 Siti Kodariyah S1 Kesmas (Kesling)
67 Rani Setiani Sujana S1 Keperawatan Ners
68 Afifah Azzahra S1 Gizi
69 Desi Nasiatul Fajriah S1 Keperawatan Ners
70 Amiroh Annafisah S1 Kesmas (Epidemiologi)
71 Vera Yanti Hutabarat S1 Keperawatan Ners
72 Nimas Ayu Nur Alivia S1 Gizi
73 Ulfa Latifah D3 Kebidanan
74 Tanti Apriliana S1 Keperawatan Ners
75 Sonia Anastia Rizaldie D3 Kesling
76 Saraswati S1 Gizi
77 Naziela Eldiana Husna AZ S1 Gizi
78 Novia Nur Qomariah S1 Keperawatan Ners
79 Nada Syarifah S1 Kesmas (Kesling)
80 Randi Dwi Nurfatah D3 Keperawatan
81 Henni Windia Sitohang D3 Kesling
82 Siti Yusmia Dewi D3 Kebidanan
83 Aan Joneri S1 Keperawatan Ners
Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi
Elektronik (BSrE) Badan Siber dan Sandi Negara. Dokumen digital yang asli dapat diperoleh dengan memindai QR Code,
memasukkan kode pada Aplikasi NDE Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat, atau mengakses tautan berikut
https://sidebar.jabarprov.go.id/v/E78CFFFB51
E78CFFFB51
84 Jihan Fathinah D3 Gizi
85 Lia Hestika D3 Kesling
86 Elita Gusmiati D3 Kebidanan
87 Merisa Wahyuning Tiyastutik S1 Kesmas (Promkes)
88 Mona Melisa D3 Kebidanan
89 Husnul Khotimah D3 Keperawatan
90 Rifka Romauli D3 Keperawatan
91 Findila Seri D3 Kebidanan
92 Amalia Nurazizah S1 Kesmas (Epidemiologi)
93 Jendi Ari Faryono D3 Keperawatan
94 Yunda Reka Permata D3 Kebidanan
95 Irma Pertiwi S1 Gizi
96 Ria Rahmiyati D3 Kebidanan
97 Nisvi Sya'baniah D3 Keperawatan
98 Avrilia Permatasari Usman D3 Gizi
99 Dyah Ayu Okta Viani Puji Astuti S1 Keperawatan Ners
100 Husnul khotimah D3 Kebidanan
101 Zamzam Rakhmat Hidayatulloh D3 Keperawatan
102 Retno Wulandari S1 Gizi
103 Tia Andriani D3 Keperawatan
104 Nur Mifta Huldjannah S1 Kesmas (Epidemiologi)
105 Lulu Yadal Gonia D3 Kebidanan
106 Farah Mellysa S1 Kesmas (Promkes)
107 Siti Herawati Widyasafitri Salim D3 Kebidanan
108 Mohamad Teguh S1 Kesmas (Kesling)
109 Resna Adtya Septiyawati S1 Keperawatan Ners
110 Nidayanti D3 Kebidanan
111 Vira Aulia Panca Rama Danny S1 Gizi
112 Pattrecia Sitanggang S1 Kesmas (Epidemiologi)
113 Ahmad Tafaqquh Fiddiin S1 Gizi
114 Vemi Eliya Mega Surya D3 Keperawatan
115 Trieska Oktaverinda D3 Kebidanan
116 Ananda Ageng Siti Fatimah D3 Kebidanan
117 Winda Rika Yati S1 Kesmas (Epidemiologi)
118 Latifah Ami Gustina D3 Kesling
119 Nia Tania S1 Kesmas (Promkes)
120 Yuddi Herdiyanto D3 Keperawatan
121 Rista Anjar Sari S1 Kesmas (Kesling)
122 Aisyah Hermawati S1 Keperawatan Ners
123 Kurniawati D3 Gizi
124 Nur Octaviani D3 Kebidanan
125 Vilian Alpionira D3 Gizi
126 Tegar Setia Maharani S1 Gizi
127 Yuni Indriyaningsih Rahayu D3 Kesling
128 Wiwin Wildaningsih D3 Keperawatan
129 Sarah Nikki Najah S1 Keperawatan Ners
Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi
Elektronik (BSrE) Badan Siber dan Sandi Negara. Dokumen digital yang asli dapat diperoleh dengan memindai QR Code,
memasukkan kode pada Aplikasi NDE Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat, atau mengakses tautan berikut
https://sidebar.jabarprov.go.id/v/E78CFFFB51
E78CFFFB51
130 Della Olivia D3 Kebidanan
131 Gerhana Juniar Ekaputri S1 Gizi
132 Puspa Pradina Junaedi D3 Kebidanan
133 Deden Rangga Mulyana Putra S1 Keperawatan Ners
134 Nur Sidik Hardiansyah S1 Keperawatan Ners
135 Shafira Siti Nabila D3 Kebidanan
136 Syafira Putri Yuniar D3 Kesling
137 Nindya Putri Zahara S1 Gizi
138 Nadya Sarah NF Priatna D3 Keperawatan
139 Aulia Dyah Safitri D3 Kebidanan
140 Fazah Fauziyah Shalihah S1 Keperawatan Ners
141 Tiffany Surono Putri S1 Gizi
142 Fitria Febriani D3 Keperawatan
143 Yuli Fitriani S1 Kesmas (Epidemiologi)
144 Elda Rismaya D3 Keperawatan
145 Yuni Lestari D3 Kebidanan
146 Nurul Mukaromah S1 Keperawatan Ners
147 Reka Christian D3 Keperawatan
148 Galuh Yulianita D3 Keperawatan
149 Triani Tungga Dewi D3 Keperawatan
150 Maya Adelia S1 Kesmas (Epidemiologi)
151 Putri Melani S1 Gizi
152 Mira Mariana S1 Keperawatan Ners
153 Amelia Dirgantari D3 Kesling
154 Nur Afifah S1 Gizi
155 Putri Utami Dewi D3 Kebidanan
156 Taupik Rohman S1 Keperawatan Ners
157 Desya Amirti Sofarina S1 Kesmas (Promkes)
158 Wiwit Andriyani D3 Kebidanan
159 Iska Aulia Rachmawati S1 Gizi
160 Fauziah Rahmani D3 Keperawatan
161 Rizka Mutiara Jannah D3 Kebidanan
162 Rekha Rahmanilah S1 Keperawatan Ners
163 Schelvia Inrie Mutiara D3 Kebidanan
164 Affrilia Silmi Zulfannisa D3 Gizi
165 Putri Ananda Fitria S1 Keperawatan Ners
166 Dicky Shafari Rezeki D3 Keperawatan
167 Julian Kanoni Kaban S1 Kesmas (Promkes)
168 Shofiatunnisa D3 Keperawatan
169 Wapany Amanda Pian S1 Gizi
170 Tiara Destya Rahayu D3 Kebidanan
171 Dewi Asrie S1 Kesmas (Promkes)
172 Affaf Lutfianah Abror D3 Keperawatan
173 Elia Zulfah S1 Gizi
174 Maulana Haryangpaksi Susilo D3 Keperawatan
175 Ayu Zulfah Nurhidayah S1 Keperawatan Ners
Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi
Elektronik (BSrE) Badan Siber dan Sandi Negara. Dokumen digital yang asli dapat diperoleh dengan memindai QR Code,
memasukkan kode pada Aplikasi NDE Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat, atau mengakses tautan berikut
https://sidebar.jabarprov.go.id/v/E78CFFFB51
E78CFFFB51
176 Ratih Hastuti S1 Keperawatan Ners
177 Karina Amalia Anwar D3 Kesling
178 Sansan Nurul Hanipah S1 Kesmas (Promkes)
179 Mega Andara Malaon D3 Kebidanan
180 Fenny Fatihatul Wahdah S1 Kesmas (Epidemiologi)
181 Sandi Sulaeman D3 Keperawatan
182 Asti Ning Saputri D3 Kebidanan
183 Rizal Ermanto S1 Keperawatan Ners
184 Siti Nurharisah D3 Kebidanan
185 Ilham Nasrulloh S1 Kesmas (Promkes)
186 Lutfi Anggraini S1 Gizi
187 Anita Noor Fauziah D3 Keperawatan
188 Luvi Sherina Ariyani D3 Kesling
189 Rizki Annisa S1 Gizi
190 Nurul Windari Fatimah D3 Kesling
191 Dewi Nurul Izzah S1 Kesmas (Epidemiologi)
192 Abdul Kholiq Masruri D3 Keperawatan
193 Afina Amalia Nurfajrina S1 Gizi
194 Sani Sugiarti S1 Kesmas (Promkes)
195 Mochammad Rana Luthfiansyah D3 Keperawatan
196 Firda Intan Nursyifa S1 Keperawatan Ners
197 Hisyam Farhan Nugroho S1 Keperawatan Ners
198 Susilawati D3 Gizi
199 Chandra Rani Irawati D3 Keperawatan
200 Iqbal Yusroni D3 Keperawatan
201 Lusi Yunita Sari D3 Kebidanan
202 Mia Ramayanti S1 Gizi
203 Anggia Puspita D3 Kebidanan
204 Fariz Kahendra S1 Kesmas (Promkes)

KEPALA BIDANG PELAYANAN KESEHATAN


DINAS KESEHATAN PROVINSI JAWA BARAT

LAMPIRAN 2 SURAT UNDANGAN DINAS KESEHATAN PROVINSI JAWA BARAT


NOMOR : 6301/ KS.01/ Yankes
TANGGAL : 14 Maret 2023
HAL : Undangan Pertemuan Awal Program Puskesmas Terpadu dan Juara (PUSPA) Tahun
2023

KERANGKA ACUAN KERJA


PERTEMUAN AWAL PROGRAM PUSKESMAS TERPADU DAN JUARA (PUSPA)
Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi
Elektronik (BSrE) Badan Siber dan Sandi Negara. Dokumen digital yang asli dapat diperoleh dengan memindai QR Code,
memasukkan kode pada Aplikasi NDE Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat, atau mengakses tautan berikut
https://sidebar.jabarprov.go.id/v/E78CFFFB51
E78CFFFB51
DINAS KESEHATAN PROVINSI JAWA BARAT TAHUN 2023

A. PENDAHULUAN
1. Latar Belakang
Program PUSPA (Puskesmas Terpadu dan Juara) merupakan inovasi dan komitmen Jawa
Barat untuk penguatan Puskesmas sekaligus melaksanakan arahan Presiden terkait aktivasi
Puskesmas sebagai fasilitas kesehatan terdekat dengan masyarakat. Selain itu, Program PUSPA
merupakan upaya pemulihan layanan primer pasca COVID-19 dan penguatan kapasitas
puskesmas serta penguatan pelayanan esensial. Program PUSPA sudah menginjak tahun ketiga
sejak tahun 2021. Hingga saat ini jumlah puskesmas yang telah mendapatkan program PUSPA
sebanyak 280 Puskesmas di Kabupaten/Kota yang tersebar di 22 Kabupaten/Kota di Jawa Barat.
Penentuan Lokus PUSPA 2023 dilaksanakan melalui pertemuan lokakarya yang telah
diselenggarakan dan indikator yang digunakan untuk menentukan Kabupaten/Kota sebagai Lokus
PUSPA 2023 adalah data dasar program (PTM, Imunisasi, dan Stunting), Hasil analisis UHI, dan
brainstorming. Selain itu, menyesuaikan dengan ketersediaan anggaran dan SDM PUSPA tahun
2023, maka terpilih 8 Kabupaten/Kota sebagai lokus PUSPA 2023.
Pada tahun 2023 Program PUSPA (Puskesmas Terpadu dan Juara) fokus untuk memberikan
penguatan pada peningkatan Standar Pelayanan Minimal (SPM) bidang kesehatan yang
mencakup peningkatan layanan Hipertensi sesuai standar, layanan Diabetes Mellitus sesuai
standar, layanan gizi masyarakat, pencegahan pengendalian penyakit (PD3I) melalui imunisasi
balita dan upaya respon COVID-19 seperti pelacakan kasus, peningkatan kapasitas tes serta
vaksinasi dosis 3 pada usia produktif di 80 Puskesmas di 8 Kabupaten/Kota di Jawa Barat.
Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat mempunyai tugas pokok melaksanakan urusan
pemerintahan di bidang Kesehatan meliputi kesehatan masyarakat, pencegahan dan pengendalian
penyakit, pelayanan kesehatan dan sumber daya kesehatan yang menjadi kewenangan Daerah
Provinsi sesuai dengan perundang-undangan yang tertuang dalam dalam ketentuan Pasal 6 ayat
(6) Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2018 tentang Standar Pelayanan Minimal dan Peraturan
Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2019 Tentang Standar Teknis Pemenuhan
Mutu Pelayanan Dasar Pada Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan.
Salah satu fungsi dalam melaksanakan tugas pokok tersebut adalah penyelenggara bidang
kesehatan yang pada implementasinya akan memfasilitasi pelayanan kesehatan. Dalam proses ini,
tidak hanya berupa logistik atau peralatan tapi juga diperlukan sumber daya manusia yang mampu
menjalankan kewajiban hingga tercapai tujuan visi dan misi instansi.
Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat akan menyelenggarakan penugasan terhadap sumber
daya manusia dengan latar belakang pendidikan kesehatan yang akan tergabung dalam program
Puskesmas Terpadu Dan Juara (PUSPA) dan ditempatkan pada puskesmas yang tersebar di 8
Kabupaten/Kota wilayah Jawa Barat. Hal ini dilakukan dalam rangka upaya peningkatan Standar
Pelayanan Minimal bidang Kesehatan yang selanjutnya disebut SPM Kesehatan yang mencakup
peningkatan layanan Hipertensi sesuai standar, layanan Diabetes Mellitus sesuai standar, layanan
gizi masyarakat, pencegahan pengendalian penyakit (PD3I) melalui imunisasi balita dan upaya
respon COVID-19 seperti pelacakan kasus, peningkatan kapasitas tes serta vaksinasi dosis 3 pada
usia produktif di 80 Puskesmas di 8 Kabupaten/ Kota di Jawa Barat.

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi
Elektronik (BSrE) Badan Siber dan Sandi Negara. Dokumen digital yang asli dapat diperoleh dengan memindai QR Code,
memasukkan kode pada Aplikasi NDE Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat, atau mengakses tautan berikut
https://sidebar.jabarprov.go.id/v/E78CFFFB51
E78CFFFB51
Penyediaan sumber daya manusia kesehatan yang berkualitas dan profesional sangat
diperlukan dalam menjalankan tuntutan peran agar dapat memberikan kontribusi pelayanan
kesehatan dan pemberdayaan masyarakat terhadap peningkatan Standar Pelayanan Minimal
bidang Kesehatan dan pemulihan layanan kesehatan esensial pasca pandemi COVID-19 serta
upaya-upaya lain sesuai tugas pokok Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat. Tenaga Kesehatan
PUSPA tahun 2023 adalah tenaga kesehatan tahun 2022 yang telah dilakukan peninjauan kembali
secara kinerja serta bersedia melanjutkan program PUSPA 2023 dan akan melaksanakan Program
PUSPA di 80 Puskesmas lokus PUSPA yang berada di 8 Kabupaten/Kota di Jawa Barat.
Kegiatan pertemuan awal program Puskesmas Terpadu dan Juara (PUSPA) Tahun 2023 ini
dibuat sebagai langkah awal komunikasi antara Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat dan 8
Kabupaten/Kota lokus PUSPA. Dengan adanya kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan
partisipasi atau komitmen semua pihak demi keberhasilan program PUSPA 2023.

B. TUJUAN DAN SASARAN


1. Tujuan
Tujuan Umum :
Terselenggaranya kegiatan Pertemuan Awal Program Puskesmas Terpadu dan Juara (PUSPA)
Tahun 2023.
Tujuan Khusus :
a. Penyampaian laporan kegiatan program PUSPA Tahun 2023
b. Pelaksanaan penandatanganan komitmen dengan 8 Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota Lokus
PUSPA Tahun 2023
c. Pelepasan tenaga kesehatan PUSPA Tahun 2023 secara simbolis
d. Penyampaian best practice program PUSPA Tahun 2021 dan 2022
e. Melakukan bedah kontrak kerja tenaga kesehatan dan tenaga pendukung program PUSPA
tahun 2023
f. Melakukan penandatanganan kontrak kerja oleh perwakilan tenaga kesehatan yang akan
melaksanakan Program PUSPA di 80 Puskesmas Lokus PUSPA.
2. Sasaran
Sasaran kegiatan Pertemuan Awal Program PUSPA Tahun 2023 ini sebanyak 107 orang,
terdiri dari :
a. Gubernur Provinsi Jawa Barat
b. Staff Pendamping Gubernur Provinsi Jawa Barat (Ajudan, Diskominfo, Protokoler), berjumlah
5 orang
c. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat
d. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota Lokus PUSPA (8 Kabupaten/Kota)
e. Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat, 1 orang
f. Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat,
1 orang
g. Kepala Bidang Kesehatan Masayarakat Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat, 1 orang
h. Kepala Bidang Sumber Daya Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat, 1 orang
i. Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota Lokus PUSPA (8
Kab/Kota) berjumlah 8 orang

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi
Elektronik (BSrE) Badan Siber dan Sandi Negara. Dokumen digital yang asli dapat diperoleh dengan memindai QR Code,
memasukkan kode pada Aplikasi NDE Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat, atau mengakses tautan berikut
https://sidebar.jabarprov.go.id/v/E78CFFFB51
E78CFFFB51
j. Kepala Bidang Pencegehan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota
Lokus PUSPA (8 Kabupaten/Kota) berjumlah 8 orang
k. Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota Lokus PUSPA (8
Kabupaten/Kota) berjumlah 8 orang
l. Kepala Bidang Sumber Daya Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota Lokus PUSPA (8
Kabupaten/Kota) berjumlah 8 orang
m. Ketua Tim Kerja P2PTM Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat, 1 orang
n. Ketua Tim Kerja Pelayanan Kesehatan Primer dan Tradisioanl Dinas Kesehatan Provinsi Jawa
Barat, 1 orang
o. Ketua Tim Kerja Surveilans dan Imunisasi Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat, 1 orang
p. Ketua Tim Kerja Sumber Daya Manusia Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat, 1
orang
q. Ketua Tim Kerja Kesehatan Keluarga dan Gizi Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat, 1 orang
r. Ketua Tim Kerja Promosi Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat, 1 orang
s. Tim Kerja Pelayanan Kesehatan Primer dan Tradisioanl Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat,
6 orang
t. Humas Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat, 2 orang
u. Kepala Puskesmas perwakilan dari 8 Kabupaten/Kota, 8 orang
v. Supervisor Provinsi PUSPA, 1 orang
w. Tenaga Ahli MEL Provinsi PUSPA, 1 orang
x. Supervisor Kabupaten/Kota (PUSPA), 8 orang
y. Tenaga Kesehatan Eksternal PUSPA (Perwakilan) dari 8 Kabupaten/Kota, 24 orang
z. CISDI (online)

C. PELAKSANAAN KEGIATAN
1. Waktu
Waktu pelaksanaan Pertemuan awal peningkatan Puskesmas Terpadu dan Juara (PUSPA)
Tahun 2023 Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat dilaksanakan pada hari Senin sd Selasa tanggal
20 sd 21 Maret 2023 (jadwal terlampir).
2. Tempat
Tempat pelaksanaan Pertemuan Peningkatan Puskesmas Terpadu dan Juara (PUSPA) Tahun
2023 Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat dilakukan secara hybrid, pertemuan offline
dilaksanakan di Hotel él Royal, Jl. Merdeka No. 2 Bandung Jawa Barat dan pertemuan online
dilaksanakan menggunakan zoom meeting.

3. Pelaksana
Pelaksana kegiatan Pertemuan Peningkatan Puskesmas Terpadu dan Juara (PUSPA) Tahun
2022 Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat adalah Tim Kerja Pelayanan Kesehatan Primer dan
Kesehatan Tradisional Bidang Pelayanan Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi Jawa
Barat.
4. Pembiayaan

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi
Elektronik (BSrE) Badan Siber dan Sandi Negara. Dokumen digital yang asli dapat diperoleh dengan memindai QR Code,
memasukkan kode pada Aplikasi NDE Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat, atau mengakses tautan berikut
https://sidebar.jabarprov.go.id/v/E78CFFFB51
E78CFFFB51
Biaya Pertemuan awal Peningkatan Puskesmas Terpadu dan Juara (PUSPA) Tahun 2022
Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat dibebankan kepada anggaran APBD Provinsi Jawa Barat
Tahun 2023. Pertemuan Awal Program PUSPA termasuk Kegiatan Penyediaan Layanan
Kesehatan untuk UKP Rujukan, UKM dan UKM Rujukan Tingkat Daerah pada Sub Kegiatan
Pembianaan Pelaksanaan Upaya Pelayanan Kesehatan dengan Pagu Anggaran sebesar Rp.
120.054.000, - .
5. Pelaporan
Pelaporan kegiatan Pertemuan Awal Program Puskesmas Terpadu dan Juara (PUSPA) Tahun
2023 Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat minimal satu minggu setelah selesai dari setiap proses
kegiatan dengan melampirkan dokumen-dokumen dari hasil yang telah dilaksanakan.
D. PENUTUP
Demikian kerangka acuan kerja kegiatan (KAK) ini sebagai salah satu acuan
dalam pelaksanaan Pertemuan Awal Program Puskesmas Terpadu dan Juara (PUSPA) Tahun
2023.

KEPALA BIDANG PELAYANAN KESEHATAN


DINAS KESEHATAN PROVINSI JAWA BARAT

LAMPIRAN 3 SURAT UNDANGAN DINAS KESEHATAN PROVINSI JAWA BARAT


NOMOR : 6301/ KS.01/ Yankes
TANGGAL : 14 Maret 2023
HAL : Undangan Pertemuan Awal Program Puskesmas Terpadu dan Juara (PUSPA) Tahun
2023

JADWAL KEGIATAN
PERTEMUAN AWAL PROGRAM PUSKESMAS TERPADU DAN JUARA (PUSPA)

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi
Elektronik (BSrE) Badan Siber dan Sandi Negara. Dokumen digital yang asli dapat diperoleh dengan memindai QR Code,
memasukkan kode pada Aplikasi NDE Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat, atau mengakses tautan berikut
https://sidebar.jabarprov.go.id/v/E78CFFFB51
E78CFFFB51
DINAS KESEHATAN PROVINSI JAWA BARAT TAHUN 2023

Penanggung
Waktu Kegiatan Pengisi acara
Jawab
Senin, 20 Maret 2023
Registrasi
10.00–12.00 Panita
12.00-13.00 ISHOMA
Menyanyikan Lagu Indonesia
13.00-13.05 MC
Raya
Pembacaan Doa
13.05–13.15 Panitia
Pembukaan

1. Sambutan Kepala Dinas


1. Kepala Dinas Tim Kerja
Kesehatan
Kesehatan Prov. Pelayanan
Provinsi Jawa Barat\
Jabar. Kesehatan
13.15-13.50 2. Sambutan Dewan
2. Diah Saminarsih, Primer dan
Pembina CISDI
M.Sc Kesehatan
3. Sambutan dan Pembukaan
3. Gubernur Jawa Tradisional
oleh
Barat
Gubernur Provinsi Jawa
Barat
Tim Kerja
Sumber Daya
Pelepasan Tenaga Kesehatan 1. Gubernur Jawa Manusia
PUSPA dengan penyerahan Barat Kesehatan
simbolis ke perwakilan tenaga 2. Kepala Dinas
13.50-14.20
kesehatan eksternal Puskesmas Kesehatan Jawa
Lokus PUSPA Barat
Kepala Puskesmas

1. Gubernur Jawa
Barat
2. Kepala Dinas
Penandatanganan Komitmen Kesehatan Jawa
dengan Seluruh Kabupaten/Kota
14.20-14.40 Barat
Lokus PUSPA 2023
3. Kepala dinas
Kabupaten Kota di
8 Lokus PUSPA
2023
Testimoni perwakilan tenaga Tenaga Kesehatan
14.40-15.10 kesehatan PUSPA Eksternal PUSPA
Tahun 2021 dan 2022
15.10-15.20 Coffee Break
Kepala Bidang
15.20-15.40 Rencana kerja PUSPA 2023
Pelayanan Kesehatan
Best Practices Pelaksanaan
15.40-16.10 Program PUSPA Tahun 2021 dan CISDI
2022
16.10-16.20 Penutupan MC
Selasa, 21 Maret 2023
08.00-09.00 Registrasi
Tim Kerja
Bedah Kontrak Kerja Program Ketua Tim Kerja Sumber Daya
09.00 – 10.00
PUSPA SDMK Manusia
Kesehatan
Penandatangan Kontrak Kerja Ketua Tim Kerja Tim Kerja
10.00– 11.00 Perwakilan Tenaga Kesehatan dan Surveilans dan Sumber Daya
Tim Pendukung PUSPA Imunisasi

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi
Elektronik (BSrE) Badan Siber dan Sandi Negara. Dokumen digital yang asli dapat diperoleh dengan memindai QR Code,
memasukkan kode pada Aplikasi NDE Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat, atau mengakses tautan berikut
https://sidebar.jabarprov.go.id/v/E78CFFFB51
E78CFFFB51
Manusia
Kesehatan
11.00-11.10 Penutupan

KEPALA BIDANG PELAYANAN KESEHATAN


DINAS KESEHATAN PROVINSI JAWA BARAT

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi
Elektronik (BSrE) Badan Siber dan Sandi Negara. Dokumen digital yang asli dapat diperoleh dengan memindai QR Code,
memasukkan kode pada Aplikasi NDE Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat, atau mengakses tautan berikut
https://sidebar.jabarprov.go.id/v/E78CFFFB51
E78CFFFB51

Anda mungkin juga menyukai