Anda di halaman 1dari 9

x

Program
Kartu
Prakerja
APA ITU PRAKERJA?
Progam Kartu Prakerja adalah program bantuan biaya
pelatihan dan insentif bagi para pekerja/buruh yang
dirumahkan, pencari kerja, serta pelaku usaha mikro dan
kecil yang kehilangan pekerjaan.

Program Kartu Prakerja bertujuan:


a. mengembangkan kompetensi angkatan kerja;
b. meningkatkan produktivitas dan daya saing angkatan kerja; dan
c. mengembangkan kewirausahaan.
PERSYARATAN
PRAKERJA
Usia min.18 tahun maks. 64 tahun
Merupakan pencari kerja, pekerja/buruh yang terkena PHK, dan/atau
pekerja/buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi
Tidak sedang mengikuti pendidikan formal
Bukan pejabat negara, ASN, TNI, Polri, pimpinan dan anggota DPRD, Kepala
Desa dan perangkat desa, hingga Direksi/Komisaris/Dewan Pengawas BUMN
dan BUMD
Dalam 1 Kartu Keluarga hanya diperbolehkan maksimal 2 anggota keluarga
yang menjadi penerima Kartu Prakerja
MENGAPA HARUS
MENGIKUTI PRAKERJA?
Bila kamu dapat Kartu Prakerja, kamu bisa dapat bantuan pelatihan/pembekalan
kompetensi kerja dan/atau kewirausahaan serta mendapatkan insentif yang
diberikan secara nontunai. Setiap penerima Kartu Prakerja akan mendapatkan
paket manfaat total senilai Rp4.200.000, yang terdiri dari:
1. Bantuan biaya pelatihan sebesar Rp3.500.000 yang dapat digunakan untuk
membeli aneka pelatihan di platform digital mitra termasuk PRODIGI.
2. Insentif yang akan ditransfer ke rekening bank
KAPAN MENDAPATKAN
BENEFIT DARI PRAKERJA?
Insentif ini terdiri dari dua bagian:
Insentif pasca penuntasan pelatihan sebesar Rp600.000
Insentif pasca pengisian survei evaluasi sebesar Rp50.000 per survei untuk 2
kali survei (Rp100.000).

BAGAIMANA MENDAPATKAN
INSENTIFNYA?
Setelah lolos gelombang dan mengikuti pelatihan di PRODIGI.
APA ITU PRODIGI?
Prodigi merupakan Lembaga Pelatihan Kerja di bidang
Digital Entrepreneurship.
Prodigi bekerjasama dengan Kementerian Tenaga Kerja dengan
memberikan program khusus bagi pemegang Kartu Prakerja.

LPK ProDigi menyelenggarakan pelatihan online yang berkualitas dengan program yang
menarik.
LPK ProDigi menyediakan pelatihan-pelatihan ketenagakerjaan sesuai dengan kebutuhan
dunia kerja dengan tenaga ajar yang mempunyai kompetensi sesuai bidang keahlian.
Dari Teknologi informasi, Bisnis & Manajemen, serta Bahasa.
Tempat yang tepat untuk siap di dunia kerja
BIDANG
PELATIHAN DI
PRODIGI?
Jenis Pelatihan
Online
Offline
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai