Anda di halaman 1dari 2

Proposal Pembangunan, Perbaikan Serta Penataan Taman Pada Kolam Renang Alam Asahan.

No:

Lampiran :

: Permohonan Bantuan Dan Pembangunan, Perbaikan Serta Penataan Taman Pada


Kolam Renang Alam Asahan

Dalam rangka pengembangan obyek wisata yang terletak di kabupaten buol khususnya wisata kolam
renang alam asahan. Kami berencana membangun beberapa sarana pendukung, memperbaiki bangunan
yang sudah ada serta menambah pohon perindang/taman kolam renang alam asahan, maka dengan ini
kami memohon kepada bapak/ibu berkenan kiranya dapat memberikan bantuan dana untuk dapat kami
gunakan seperti yang disebutkan diatas.

Sebagai bahan pertimbangan bersama ini kami lampirkan:

1. Pendahuluan / Latar Belakang


2. Maksud dan Tujuan
3. Lokasi & foto yang akan diperbaiki
4. Rencana biaya

Demikian permohonan kami dan pekenan bapak/ibu memberikan bantuan dana kami ucapakn terima
kasih yang sedalam-dalamnya.

Mengetahui
1. Pendahuluan / Latar Belakang
Otonomi daerah sebagai bagian integral dari pembangunan nasional merupakan bagian yang tak
terpisahkan dari suatu proses pembangunan daerah. Tujuannya pun jelas, yaitu meningkatkan
derajat dan harkat serta martabat, kualitas daerah agar dapat bersaing dalam era globalisasi
sesuai visi dari masing-masing daerah. Dibalik keberhasilan yang diperoleh, asih ada sedikit celah
yang kiranya perlu diperbaiki, yaitu eliputi perawatan aset-aset yang dimiliki oleh pemerintah
daerah. Salah satunya adalah bangunan area kolam renang asahan. Telah puluhan tahun sejak
dimaanfaatkannya kekayan alam berupa sumber mata air untuk keperluan pengairan PDAM dan
kolam renang yang merupakan tempat wisata domestic dan mancanegara.

2. Maksud dan Tujuan


Pembangunan, Perbaikan Serta Penataan Taman pada Kolam Renang Alam Asahan
 Menciptakan ruang bagi pengunjung seperti taman rekreasi, penambahan ruangan
untuk toilet.
 Menata keindahan dan sanitasi lingkungan sehingga menciptakan lingkungan yang
bersih, aman, tertib dan terjaga keasriannya.
 Dengan penataan yang bagus agar bisa menarik minat pengunjung untuk mengunjungi
taman yang bagus di area kolam renang Asahan sehingga member pemasukan yang
lebih.
3. Lokasi & foto yang akan diperbaiki

Demikian proposal ini kami buat semoga dapat dijadikan pertimbangan dan atas perhatian serta
bantuannya kami ucapkan banyak terima kasih.

Anda mungkin juga menyukai