Anda di halaman 1dari 6

 Alat Dan Bahan :

 1 gelas plastik
 Gelas ukur {bentuk silinder}
 Air
 Paku
 Jam tangan / stopwatch
Waktu {detik} 5 10 15 20 25 30 35 40 45 50 55 60
Jumlah air yang 10 20 30 40 50 60 70 80 90 100 110 120
Terbuang(ml) (ml) (ml) (ml) (ml) (ml) (ml) (ml) (ml) (ml) (ml) (ml) (ml)
Persamaan dua variabel untuk mencari jumlah air yang terbuang sia - sia selama 15 detik , 2 menit , 2,5 menit
dan 3 menit adalah Y=2x . Untuk mencarinya , kita gunakan rumus persamaan garis yang melalui
(X1,Y1) yaitu Y – Y1 = M (X-X1)

Dengan m adalah gradien. Gradien adalah kemiringan / keconondongan suatu garis.

Untuk menentukan gradien yang melalui dua titik (X1,Y1) dan (X2,Y2) yaitu :

M =Y2 –Y1

X2 – X1

PEMBAHASAN

Misal :

X = waktu dalam detik

Y = Jumlah air yang terbuang dalam mL….maka diperoleh data berikut

X Y (X,Y)

5 10 (5,10) 55 110 (55,110)

10 20 (10,20) 60 120 (60,120)

15 30 (15,30)

20 40 (20,40)

25 50 (25,50)

30 60 (30,60)

35 70 (35,70)

40 80 (40,80)

45 90 (45,80)

50 100 (50,100)

Dengan memilih (X1,Y1) = (5,10) dan (X2,Y2) = maka nilai dari Gradien persamaan garis tersebut adalah
M= Y2 – Y1

X2 – X1

M = 20-10

10-5

M = 10

M=2

Persamaan garis yang melalui (5,10) dan bergradien 2 adalah

Y - Y1 = m(x-x1)

Y – 10 = 2(x -5)

Y -10 = 2x – 10

Y= 2x – 10 + 10

Y=2x

Jadi persamaan linear dua variabel untuk mencari jumlah air yang terbuang sia sia selama
15 detik, 2 menit, 2,5 menit dan 3 menit adalah Y =2x
Dengan :

 X = waktu dalam detik


 Y = jumlah air yang terbuang mL

jumlah air yang terbuang selama

1) 15 detik  X = 15
Y= 2x
Y= 2 (15)
Y= 30
Jumlah air yang terbuang = 30 mL
2) 2 menit = 2 x 60 detik  X = 120
Y = 2x
Y= 2 (120)
Y = 240
Jumlah air yang terbuang =240
3) 2,5 menit = 2,5 x 60 detik = 150detik  x = 150
Y= 2x
Y= 2 (150)
Y= 300
Jumlah air yang terbuang 300 mL
4) 3 menit = 3 x 60 detik = 180 detik  x = 180
Y= 2x
Y= 2 ( 180)
Y= 360
Jumlah air yang terbuang = 360mL

Anda mungkin juga menyukai