Anda di halaman 1dari 3

PENYUSUNAN PLANNING MATRIX

Prosedur/langkah-langkah penyusunan planning matrix.


1. Tuliskan Identitas peserta didik.
2. Pengisian Kolom Kompetensi Dasar/Capaian Pembelajaran/Aspek Perkembangan/Indikator seseuaikan dengan instrumen asesmen
3. Pengisian Kolom Deskripsi Kondisi Saat Ini, salin/simpulkan dari laporan hasil asesmen, semisal anak belum mampu mengenal huruf a dan b.
4. Pengisian Kolom Dampak dari Kondisi, lakukan analisis dampak dari hasil asesmen terhadap kemampuan dan capaian anak ke depan, sebagai contoh
anak belum mampu mengenal huruf a dan b maka anak akan kesulitan membaca suku kata yang melibatkan huruf a dan b.
5. Pengisian Kolom Strategi Pelayanan, sebutkan dan jelaskan strategi apa yang bisa diterapkan untuk mengatasi dampak tersebut, misalnya perlu
pembelajaran individual, yakni anak belajar secara khusus dengan satu guru dengan program khusus.
PLANNING MATRIX
IDENTITAS
Nama : Tedy Perdinand Candra RAHASIA
Tanggal Lahir : 21 September 2005
Kelas : XI TKJ 2
Dugaan Jenis Hambatan : Memiliki kesulitan dalam aspek akademik(mata pelajaran)
Mata Pelajaran : Matematika
Tanggal Asesmen : 9, Maret 2023
Nama Asesor : Artisa Ferdinasari, S.Pd Dan Darmadi,S

Kompetensi dasar/Capaian
No. Pembelajaran/Aspek Deskripsi Kondisi Saat Ini Dampak dari Kondisi Strategi Pelayanan
Pekrmbangan/Indikator

1. KD :
Memahami hitungan dan Tedy dapat menyebutkan lambang bilangan 1 Tedy sudah bisa melanjutkan hafalan Memberikan latihan mengenal
sampai dengan 20
memahami konsep dasar lambang bilangan diatas 20 sampai dengan lambang bilangan di atas 20 secara
matematika 100 berulang-ulang kepada tedy

INDIKATOR : 1.Tedy sering salah dalam mengenal tanda 1. Tedy tidak dapat menjawab soal 1. Perlu di lakukan pembelajaran
1 Menyebutkan hitungan bilangan oprasi hitung ( + , - , x , : ) Matematika individual kepada tedy
matematika mengenalkan tanda bilangan oprasi
itu secara berulang

2. Tedy bisa mengerjakan soal


2. Memahami konsep dasar 2. Untuk bisa mengerjakan soal 2. Perlu di lakukan pembelajaran
penjumlahan,pengurangan,pembagian dan
matematika perkalian menggunakan alat bantu sempoa, hitungan,tedy ketergantungan individual kepada tedy secara
kalkulator, atau alat bantu hitung lainnya menggunakan alat bantu(sempoa,kalkulator prosedural dengan mulai belajar
atau alat bantu lain) penjumlahan dan pengurangan
terlebih dahulu secara manual
sebelum pada bagian perkalian dan
pengurangan.Menghafal tabel
penjumlahan,pengurangan,perkalian
dan pembagian

3. Menyelesaikan soal
3.Tedy tidak bisa mengerjakan soal Matematika
matematika dengan model 3. Tedy hanya bisa membaca soal yang 3. Perlu di lakukan pembelajaran
dengan bentuk cerita,karena tedy tidak faham
cerita berbentuk cerita tanpa dapat menjawab soal secara berulang dengan
dengan isi cerita pada soal
tersebut memberikan contoh-contoh soal
cerita Matematika,supaya
kemampuan berfikir kritis dapat
berkembang

4.. Membuat persamaan 4. Tedy dapat membuat garis tapi tidak 4. Perlu di lakukan pengenalan dan
4. Tedy tidak dapat membuat garis lurus
garis dari gambar garis lurus
sesuai dengan gambar yang di minta oleh pemahaman gambar bangun ruang
guru atau pada soal dan bangun datar kepada tedy dan
latihan membuat garis lurus secara

Anda mungkin juga menyukai