Anda di halaman 1dari 5

INSTRUMEN VALIDASI/VERIFIKASI DOKUMEN KTSP

PETUNJUK PENGISIAN
1. Perhatikan dokumen KTSP yang akan divalidasi/diverifikasi.
2. Tuliskan identitas sekolah, alamat, nama kepala sekolah, nama dan jabatan
petugas validasi/Verifikasi.
3. Bubuhkan tanda cek (v) pada kolom ”Ada” atau ”Tidak” sesuai keberadaan butir-
butir pernyataan.
4. Catatan petugas validasi/verifikasi diisi dengan temuan, komentar dan saran
berdasarkan hasil validasi/verifikasi. Ditulis dengan singkat namun jelas.

NAMA SEKOLAH :
ALAMAT :
NAMA KEPALA SEKOLAH :
TANGGAL VALIDASI/VERIFIKASI :
PETUGAS VALIDASI/VERIFIKASI :
JABATAN PETUGAS VALIDASI/VERIFIKASI :
INSTRUMEN VALIDASI/VERIFIKASI DOKUMEN KTSP

Nama Sekolah :
Nama Kepala Sekolah :
Alamat Sekolah :
Kabupaten/Kota :

DOKUMEN I

Penilaian
No Komponen KTSP/Indikator Catatan
Ya Tdk
COVER/HALAMAN JUDUL
1. Logo sekolah dan atau daerah
2. Judul: Kurikulum SMA NEGERI TARUNA NALA JAWA
TIMUR
3. Tahun pelajaran
4. Alamat sekolah
LEMBAR PENGESAHAN
1. Rumusan kalimat pengesahan
2. Tanda tangan kepala sekolah dan stempel/cap sekolah
3. Tanda tangan ketua komite sekolah dan stempel/cap
Komite Sekolah
4. Tempat untuk tanda tangan kepala/ pejabat dinas
pendidikan provinsi
DAFTAR ISI
Kesesuaian dengan halaman
I PENDAHULUAN
A Latar Belakang
1. Rasional Pengembangan Kurikulum
2. Karakteristik Kurikulum
3. Tujuan Kurikulum
4. Kondisi Ideal dan Kondisi Nyata
5. Potensi dan Karakteristik Sekolah
B Landasan Hukum
- Undang-undang No 20 thn 2003
- PP No 19 thn 2005
- Permendikbud No 20, 21, 22, 23, 24, thn 2016
- Permendikbud No 23 thn 2017
- Pedoman dan Panduan yang dikeluarkan oleh
Direktorat PSMA
- Peraturan Daerah yang relevan terkait masa
darurat penyebaran COVID-19
C Tujuan Pengembangan Kurikulum
D Acuan Konseptual Kurikulum
E Prinsip Penyusunan Kurikulum
F Prosedur Operasional
II VISI, MISI DAN TUJUAN
Penilaian
No Komponen KTSP/Indikator Catatan
Ya Tdk
A Visi Satuan Pendidikan
1. Ringkas dan mudah dipahami
Mengacu pada tujuan pendidikan menengah
yaitu untuk meningkatkan kecerdasan,
2. pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta
keterampilan untuk hidup mandiri dan
mengikuti pendidikan lebih lanjut.
Mengacu tuntutan SKL Satuan Pendidikan,
3. sebagaimana tercantum pada Permendikbud
Nomor 20 Tahun 2016
Berorientasi pada potensi, perkembangan,
4.
kebutuhan dan kepentingan peserta didik .
Berorientasi pada kepentingan daerah, nasional
5.
dan internasional.
Berorientasi pada perkembangan ilmu
6.
pengetahuan, teknologi dan seni.
Memberi inspirasi dan tantangan dalam
7. meningkatkan prestasi secara berkelanjutan
untuk mencapai keunggulan
Mendorong semangat dan komitmen seluruh
8. warga satuan pendidikan untuk meningkatkan
kualitas proses dan hasil pendidikan
Mengarahkan langkah-langkah strategis yang
9. konsisten dengan penjabaran misi satuan
pendidikan.
C Misi Satuan Pendidikan
Menjabarkan pencapaian visi dalam bentuk pernyataan
yang terukur dan dapat dicapai sesuai dengan skala
prioritas, mencakup:
1. Seluruh indikator visi
2 Sebagian dari indikator visi
D Tujuan Satuan Pendidikan
Menjabarkan pencapaian misi dalam bentuk pernyataan
yang terukur dan dapat dicapai sesuai dengan skala
prioritas, mencakup:
1. Seluruh indikator misi
2 Sebagian dari indikator misi
STRUKTUR DAN MUATAN KURIKULUM TINGKAT
III
SATUAN PENDIDIKAN
Struktur Kurikulum Satuan Pendidikan, memuat:
A. Kerangka Dasar
1. Landasan Filosofis
2. Landasan Sosiologis
3. Landasan Pedagogis Pedagogis
4. Landasan Teoritis
5. Landasan Yuridis
Penilaian
No Komponen KTSP/Indikator Catatan
Ya Tdk
B. Struktur Kurikulum, memuat:
1. Kompetensi Inti
a. Uraian Kompetensi Inti 1 (KI-1) untuk
kompetensi inti sikap spiritual
b. Uraian Kompetensi Inti 2 (KI-2) untuk
kompetensi inti sikap sosial
c. Uraian Kompetensi Inti 3 (KI-3) untuk
kompetensi inti pengetahuan
d. Uraian Kompetensi Inti 4 (KI-4) untuk
kompetensi inti keterampilan
2. Mata Pelajaran
a. Urian tentang struktur mata pelajaran mata
pelajaran umum kelompok A, mata pelajaran
umum kelompok B, dan mata pelajaran
peminatan akademik kelompok C. Mata
pelajaran peminatan akademik kelompok C
dikelompokkan atas mata pelajaran Peminatan
Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, mata
pelajaran Peminatan Ilmu Pengetahuan Sosial,
dan mata pelajaran Peminatan Bahasa dan
Budaya.
b. Mata Pelajaran Peminatan Akademik
c. Pemilihan Peminatan dan Pemilihan Mata
Pelajaran Lintas Minat dan/atau Pendalaman
Minat
d. Muatan Lokal
Muatan lokal dapat dicantumkan pada mata
pelajaran kelopok umum B, baik terintegrasi
pada mata pelajaran yang tersedia atau berdiri
sendiri.
3. Beban Belajar
C. Peminatan dan Mata Pelajaran Pilihan
1. Ketentuan / Kriteria Peminatan
2. Pindah Peminatan
3. Lintas Minat dan / atau Pendalaman Minat
D. Muatan Kurikulum
1. Muatan Nasional
2. Muatan lokal
3. Diversifikasi Kurikulum (Jika ada)
E. Pengaturan Beban Belajar
F. Kenaikan Kelas
G. Kelulusan
H. Kegiatan Pengembangan Diri, memuat:
1. Layanan Bimbingan dan Konseling (BK)
Uraian tentang jenis dan strategi pelaksanaan
program layanan konseling dan atau layanan
akademik/belajar, sosial dan pengembangan karier
peserta didik
2. Layanan Bimbingan Teknologi Informasi dan
Penilaian
No Komponen KTSP/Indikator Catatan
Ya Tdk
Komunikasi (TIK)
Uraian tentang jenis dan strategi pelaksanaan
program layanan TIK bagi peserta didik
3. Ektrakurikuler, mencantumkan:
a. Tujuan ektrakurikuler
b. Ekstrakurikuler wajib dan pilihan
c. Ekstrakurikuler kepramukaan
PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PADA MASA PANDEMI
IV
COVID-19
A. Prinsip Kebijakan
B. Alternatif Model Pembelajaran
C. Pembelajaran In- Class
D. Pembelajaran On-line
V KALENDER PENDIDIKAN, Mencantumkan:
1. Pengaturan tentang permulaan tahun pelajaran.

2. Jumlah minggu efektif belajar satu tahun


pelajaran
3. Jadwal waktu libur (jeda tengah semester, antar
semester, libur akhir tahun pelajara, libur
keagamaan, hari libur nasional dan hari libur
khusus)
LAMPIRAN
1. Hari Efektif
2 Contoh Rencana Pekan Efektif
3 Contoh Program Tahunan
4. Contoh Program Semester
5. Contoh Silabus
6. Contoh RPP (daring/luring/blended)

Rekomendasi Petugas Validasi/Verifikasi untuk Dokumen I:

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Petugas Validasi/Verifikasi

………………………………………
NIP. .

Anda mungkin juga menyukai