Anda di halaman 1dari 5

KUESIONER MASYARAKAT

DAMPAK KERUSAKAN JALAN TERHADAP PENGGUNA JALAN DAN


LINGKUNGAN DI KECAMATAN LUWUK TIMUR
(STUDI KASUS : JL. TRANS DESA BANTAYAN)

Dengan ini, saya memohon kesediaan Bapak/Ibu untuk memberikan


pendapat pada kuesioner yang diberikan. Informasi yang diberikan
merupakan bantuan yang sangat berarti bagi saya dalam menyelesaikan
penelitian ini, atas bantuan dan perhatian Bapak/Ibu saya ucapkan
terimakasih.

A. Identitas

Nama :

Usia :

Alamat :

Pekerjaan :

B. Petunjuk Pengisian

1. Mohon diberi tanda (✔) kolom yang dianggap paling sesuai.

SB : Sangat Berpengaruh

B : Berpengaruh

CB : Cukup Berpengaruh

KB : Kurang Berpengaruh

TB : Tidak Berpengaruh
2. Setiap pertanyaan hanya membutuhkan satu jawaban.
3. Mohon memberikan jawaban yang sebenarnya karena tidak akan
mempengaruhi apapun.
4. Setelah mengisi kuesioner diharapkan mengembalikan kepada yang
menyerahkan kuesioner.
 ASPEK KEAMANAN

No Pernyataan SB B CB KB TB
1. Potensi kecelakaan kendaraan
memberikan rasa cemas.
2. Kendaraan yang berjalan tidak sesuai
dengan lajurnya.
3. Merasa tidak aman dan takut saat
melakukan aktivitas diluar ruangan/di
sekitar jalan.

 ASPEK KENYAMANAN

No Pernyataan SB B CB KB TB
1. Tingkat kebisingan yang meningkat
akibat antrian kendaraan pada jalan
yang mengalami kerusakan.
2. Guncangan atau getaran yang diberikan
kendaraan
3. Gangguan saat beristirahat akibat suara
yang diberikan kendaraan yang berlalu
lalang.
4. Polusi udara/debu dari jalan yang
dilewati kendaraan

 ASPEK SOSIAL BUDAYA

No Pernyataan SB B CB KB TB
1. Komunikasi menjadi kurang baik akibat
tingkat kebisingan
2. Emosi menjadi tidak stabil akibat
perilaku pengendara
KUESIONER PENGGUNA JALAN

DAMPAK KERUSAKAN JALAN TERHADAP PENGGUNA JALAN DAN


LINGKUNGAN DI KECAMATAN LUWUK TIMUR
(STUDI KASUS : JL. TRANS DESA BANTAYAN)

Dengan ini, saya memohon kesediaan Bapak/Ibu untuk memberikan


pendapat pada kuesioner yang diberikan. Informasi yang diberikan
merupakan bantuan yang sangat berarti bagi saya dalam menyelesaikan
penelitian ini, atas bantuan dan perhatian Bapak/Ibu saya ucapkan
terimakasih.

A. Identitas

Nama :

Usia :

SIM : Memiliki Belum Memiliki

Jenis Kendaraan : Sepeda Motor Sedan/PickUp/Jeep/dll


Bus/Truk/Tronton/dll

B. Petunjuk Pengisian
1. Mohon diberi tanda (✔) kolom yang dianggap paling sesuai.
SB : Sangat Berpengaruh

B : Berpengaruh

CB : Cukup Berpengaruh

KB : Kurang Berpengaruh

TB : Tidak Berpengaruh
2. Setiap pertanyaan hanya membutuhkan satu jawaban.
3. Mohon memberikan jawaban yang sebenarnya karena tidak akan
mempengaruhi apapun.
4. Setelah mengisi kuesioner diharapkan mengembalikan kepada yang
menyerahkan kuesioner.
 ASPEK KEAMANAN

No Pernyataan SB B CB KB TB
1. Jalan rusak memberikan kecemasan
saat berkendara.
2. Saat mengendarai kendaraan menjadi
tidak stabil.
3. Rambu lalu lintas yang tidak dapat
diketahui.

 ASPEK KENYAMANAN

No Pernyataan SB B CB KB TB
1. Kecepatan kendaraan yang tidak
konsisten.
2. Guncangan yang berlebih pada
kendaraan saat melewati jalan rusak
3. Macet/antrian kendaraan yang terjadi
4. Polusi udara/debu dari jalan yang
mengalami kerusakan
5. Kondisi stamina tubuh cepat turun saat
melewati jalan rusak.

 ASPEK PEREKONOMIAN

No Pernyataan SB B CB KB TB
1. Tidak efektif dalam menempuh jarak
perjalanan.
2. Komponen kendaraan menjadi lebih
cepat mengalami kerusakan.
3. Kondisi kendaraan menjadi tidak bersih
 ASPEK SOSIAL BUDAYA

No Pernyataan SB B CB KB TB
1. Kondisi emosional menjadi tidak baik
2. Pengendara yang tidak sesuai lajur
3. Pungutan liar yang dilakukan
masyarakat disekitar jalan

Anda mungkin juga menyukai