Anda di halaman 1dari 8

BUNYI

Apa Itu BUNYI?


Bunyi adalah sesuatu yang terdengar (didengar) atau ditangkap
oleh telinga, yang merupakan salah satu jenis gelombang.
Sifat-Sifat Bunyi
Merambat melalui Media
.1
Bunyi hanya bisa merambat dengan adanya media perambatan.
Jika tidak melalui media, bunyi tidak bisa sampai ke telinga kita. Media
perambatan bunyi ada 3, yaitu benda padat, cair, dan gas.
2. Bunyi dapat Dipantulkan
Selain merambat melalui media, bunyi juga dapat dipantulkan. Bahkan,
ada juga istilah bunyi pantul.

Bunyi pantul yaitu bunyi yang dihasilkan dari pemantulan bunyi pada
permukaan benda yang keras.
. Bunyi dapat Dibiaskan
3 Bunyi dapat dibiaskan jika melewati bidang batas dari dua
media yang berbeda.
Pe n
ma up a
nfa Mengukur Kedalaman Air Laut
i d
atan K eh
Gelom ba d a l am
n g B u n yi
thank you!
be h a pp y!

Anda mungkin juga menyukai