Anda di halaman 1dari 2

STANDARD OPERATING Nomor

PROCEDURE Revisi
STANDAR OPERASIONAL PROSE- Tanggal 11 Oktober 2022
DUR PEMAKAIAN KOMPUTER KAN- Halaman 1/2
TOR

Kebijakan Umum :

Tanggung jawab utama Staff IT adalah untuk memastikan semua komputer dapat
digunakan. Memastikan semua komputer terhubung pada jaringan. Memastikan
semua aplikasi dapat digunakan dan berjalan lancar. Menyimpan seluruh data pada
komputer yang digunakan user.

Tujuan :

untuk memecahkan suatu masalah, membuka kreativitas, meningkatkan efektivitas


dan efisiensi dalam melakukan pekerjaan.
Mengoptimalkan penggunaan komputer ( PC dan Laptop ) inventaris kantor dengan
pemakaian yang benar dan meminimalkan pemakaian untuk keperluan selain
keperluan kantor

Prosedur :

1. Setiap karyawan menggunakan komputer ( PC dan Laptop ) inventaris


kantor dengan baik dan benar, mulai dari langkah menghidupkan kom-
puter sampai mematikannya saat selesai pemakaian.
2. Komputer ( PC dan Laptop )inventaris komputer dilarang untuk penggu-
naan selain pekerjaan/keperluan kantor.
3. Penyimpanan file hasil pekerjaan, agar di tata serapi mungkin dalan folder
khusus sehingga tidak terjadi penumpukan file banyak / double File .
4. File di simpan di dalam Komputer ( PC dan Laptop ) Pada Directory ( Lo -
cal Disk D ), agar Jika terjadi Crash System, Data masih dapat di BackUp.
5. File dapat di simpan juga pada Hardik Eksternal pada masing-masing Di-
visi, sebagai tempat Backup data , dikarenakan Di Rumah Duka Carolus
Masih belum ingin di simpan pada satu titik server. ( Proses Pelaksaan
akan di lakukan secara bertahap dengan sosialisasi ).
6. Apabila diperlukan penambahan atau peningkatan perangkat , dilakukan
prosedur pengajuan ke bagian pengadaan barang ( Pembelian ) dengan
sepengetahuan bagian IT.
Rumah Duka Carolus
Jl. Salemba Raya No. 41 Jakarta Pusat 10440
Telepon: 021-3920759
Email: pelayanan@ksordc.com www.rumahdukacarolus.com
Dibuat Oleh, Disetujui Oleh ,

Nama : Martinus Setya Kurniawan Nama : Albertus Witjaksono


Jabatan : Staff IT Jabatan : Sekretaris Eksekutif Komite
Pengelola RD Carolus / Komite Bidang
SDMU
Diajukan Oleh, Disetujui Oleh,

Nama : Agnes Murniati Nama : Rm. Adrianus Steve


Winarto, Pr
Jabatan : Kepala Bidang SDMU Jabatan : GSI

Rumah Duka Carolus


Jl. Salemba Raya No. 41 Jakarta Pusat 10440
Telepon: 021-3920759
Email: pelayanan@ksordc.com www.rumahdukacarolus.com

Anda mungkin juga menyukai