Anda di halaman 1dari 2

KEHAMILAN RESIKO TINGGI

No. Dokumen : 384/SOP-UKM/HCN/II/2017


No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 18/02/2017
Halaman : 1/2

Puskesmas drg. Darius


Nanggalo NIP. 196310281992031005

1. Pengertian Deteksi dini kehamilan dengan faktor resiko adalah


kegiatan yang dilakukan untuk menemukan ibu
hamil yang mempunyai faktor resiko dan komplikasi
kebidanan.
2. Tujuan 1. Pedoman dalam menemukan ibu hamil yang
mempunyai faktor resiko dan komplikasi
kebidanan, serta menjalin komunikasi harmonis
antara petugas dan pasien.
2. Acuan dalam menentukan faktor resiko dan resiko
tinggi pada ibu hamil.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor :
002a/SK-UKM/HCN/I/2017 Tentang penetapan
Standar Operasional Prosedur (SOP) yang
dilaksankan di Puskesmas Nanggalo.

Surat Keputusan Kepala Puskesmas Nanggalo


Nomor : /SK-UKM/HCN/I/2017 tentang
4. Referensi 1. Kepmenkes 828/MENKES/SK/IX/2008.
2. PWS KIA Depkes RI tahun 2009.
3. Pedoman Pelayanan Antenatal Terpadu Kemenkes
RI tahun 2014.
5. Prosedur Alat dan Bahan:
1. Timbangan berat badan.
2. Pita pengukur lingkar lengan atas.
3. Pengukur tinggi badan.
4. Tensimeter.
5. Buku KIA.
6. Jangka Panggul.
6. Langkah – 1. Petugas mempersiapkan alat dan bahan.
langkah 2. Melakukan anamnesa.
3. Melakukan pemeriksaan fisik.
4. Pemeriksaan penunjang bila diperlukan.
5. Penapisan faktor resiko.
6. Membuat diagnosa kebidanan.
7. Tatalaksana
8. Konseling/rujukan bila diperlukan.
9. Pencatatan.
7. Diagram Alir -
8. Hal - hal yang 1. Faktor resiko ibu hamil.
perlu 2. Faktor resiko tinggi ibu hamil.
diperhatikan
KEHAMILAN RESIKO TINGGI
No. Dokumen : 384/SOP-UKM/HCN/II/2017
No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 18/02/2017
Halaman : 2/2

Puskesmas drg. Darius


Nanggalo NIP. 196310281992031005

9. Unit Terkait 1. Pendaftaran


2. BP Umum
3. Laboratorium
4. Ambulance
10. Dokumen 1. Register kohort ibu hamil
Terkait 2. Register KIA
3. Status ibu
4. Buku KIA
11. Rekaman No Yang Isi Perubahan Tanggal Mulai
Historis Diubah Diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai