Anda di halaman 1dari 1

Alat Bahan

BST
1. Life Jacket atau baju pelampung adalah alat keselamatan yng sangat dibutuhkan di atas kapal
khususnya saat situasi bahaya.
Fungsi dari baju pelampung ini yaitu untuk membantu korban atau pemakai (sadar atau tidak
sadar) bisa tetap mengapung diatas air dengan posisi hidung dan mulut berada di permukaan
2. Immersion Suite adalah jas kering tahan Air yang bisa digunakan untuk melindungi pemakaianya
dari penyakit hipotermia akibat dinginnya air laut saat kapal yang ditumpanginya tenggelam atau
terbalik. Selainitu immersion suits juga bisa digunakan saat terjadi kebakaran besar dikapal yang
bisa membahayakan awak kapal dan penumpang karena baju ini tidak mudah rusak, terbakar atau
meleleh karena api
3. Life Buoy atau ban pelampung adalah alat keselamatan dikapal yang digunakan untuk membantu
orang jatuh ke laut bisa tetap terapung.
4. Life Raft adalah sebutan untuk jenis perahu karet dengan tenda pelindung yang juga dilengkapi
dengan makanan dan minuman obat-obatan. Liferaft merupakan alat keselamatan yang sengaja
dirancang biasa digunakan saat kondisi darurat agar pemakaiannya bisa bertahan hidup selama
seminggu sebelum akhirnya datang regu penolong untuk melakukan evakuasi.
5. Life Boat atau sekoci adalah keselamatan yang digunakan untuk meninggalkan kapal utama saat
kondisi darurat. Adapun lifeboat ini merupakan kapal berukuran kecil uang diletakkan diatas
kapal dan dapat diluncurkan untuk melakukan penyelamatan semua awak crew
AFF
1. Selang air Pemadam Kebakaran dan Penyemprot
2. Alat Pemadam Kebakaran yang dapat dijinjing (CO2, Foam A, Foam B,Water Existing, Dry
Cemical)
3. Alat Bantu pernapasan (Breating Apparatus)
4. Helm
5. Sepatu
6. Sarung tangan
7. Solar
8. Tong
9. Kayu
MFA
1. Manekin boneka
2. Tensimeter
3. Oximeter
4. Ambubag rescucitator
5. Kotak P3K
6. Pocket mask 2
7. Sugkup nebulizer 2
8. Bidai spalk
9. Mitela
10. Tandu

Anda mungkin juga menyukai