Anda di halaman 1dari 7

LATIHAN SOAL

1. Persaingan di abad 21 memerlukan kreatifitas yang tinggi karena memiliki persaingan yang besar, oleh karena itu harus
memiliki banyak referensi untuk memulai usaha dibidang kerajinan pada masa ini, maka hal pertama yang harus dilakukan
adalah …
A. Peluang
B. Kelemahan
C. Kekuatan
D. Ancaman
E. Hambatan
Jawaban : A

2. Wirausahawan kerajinan bamboo ingin melakukan riset pasar dengan bahan baku bambu kuning, maka tahapan yang
benar yang dilakukan wirausahawan ini adalah …
A. Riset pasar, hasil riset, pengembangan produk, hasil rancangan, proses produksi, produk.
B. Riset pasar, hasil riset , hasil rancangan, pengembangan produk, proses produksi, produk.
C. Riset pasar, hasil rancangan, hasil riset, pengembangan produk, proses produksi, produk.
D. Riset pasar, hasil rancangan, pengembangan produk, proses produksi, produk.
E. Riset pasar, hasil riset, pengembangan produk, proses produksi, produk
Jawaban : E

3. Riset pasar atau riset pemasaran dilakukan untuk mengetahui....


1. Desain produk, kemasan dll
2. Pengumpulan data
3. Analisis
4. Pelaporan yang sistematis
5. Menganalisis kelemahan
6. Menganalisis kekuatan
Dari pernyataan diatas yang benar adalah …
A. 1,2,3,4
B. 1,2,3,5
C. 1,2,3,6
D. 2,3,4,5
E. 2,3,4,6
Jawaban : A

5. Sebelum menentukan produk apa yang akan diproduksi maka lakukan terlebih dahulu analisis, maka analisis yang
dilakukan untuk membantu dalam membuat keputusan adalah ….
A. Analisis internal.
B. Analisis eksternal.
C. Analisis SWOT.
D. Riset pasar.
E. Merancang produk.
Jawaban : D

6. Perhatikan pernyataan dibawah ini !


1. Harus tepat dan fokus. membuat metode .
2. Harus mempertimbangkan tujuan usaha yang ingin dicapai, anggaran uang, waktu produksi dan sumber daya
manusia.
3. Tepat dapat membuat proses produksi berjalan dengan efisien.
Pernyataan diatas merupakan standar prosedur yang ada di dalam manajemen sumber daya …
A. Man
B. Metode
C. Material
D. Market
E. Mechine
Jawaban : B

7. Target usaha yang didalamnya terdapat keinginan dan kebutuhan yang akan dipenuhi berupa kesempatan baik untuk
individu maupun kelompok disebut …
A. Resiko
B. Usaha
C. Peluang
D. Peluang usaha
E. Gagasan
Jawaban : D

8. Kegiatan yang mengkombinasikan faktor-faktor produksi (man, material, method, money, market dan machine) yang
ada untuk menghasilkan suatu produk, berupa barang yang dapat diambil nilai lebihnya atau manfaatnya oleh
konsumen disebut.....
A. Proses produksi
B. Produksi
C. Sumber daya
D. Produksi pabrikasi material
E. Proses produksi metode
Jawaban : A

9. Pak Tanto ingin membuka usaha dibidang kerajinan sepatu, Pak Tanto sangat cerdas memanfaatkan kesempatan yang
ada dalam bidang kerajinan untuk pemaasaran global dengan menggunakan bahan baku kulit sapi yang sangat
berkualitas, maka Pak Tanto agar mendapatkan peluang usaha diperlukan ......
A. Modal usaha
B. Perhitungan yang rumit
C. Kerja keras dan pengorbanan
D. Perhitungan laba rugi
E. Perencanaan usaha yang baik
Jawaban : E

10. Sinta seorang wirausahawan sukses yang pandai memanfaatkan kesempatan yang ada serta melihat sasaran penjualan
yang cukup menjanjikan, maka Sinta termasuk wirausahawan yang mampu menganalisis …
a. Tantangan
b. Hambatan
c. Peluang
d. Persaingan
e. Kelemahan
Jawaban : C

11. Yang dimaksud dengan kegiatan produksi adalah ….


A. Menciptakan barang dan jasa untuk mememuhi kebutuhan manusia
B. Membuat barang dan jasa untuk mememuhi kebutuhan manusia
C. Menciptakan atau menambah nilai barang dan jasa untuk mememuhi kebutuhan manusia
D. Menciptakan dan merubah nilai barang dan jasa untuk mememuhi kebutuhan manusia
E. Membuat dan menciptakan barang dan jasa untuk mememuhi kebutuhan manusia
Jawaban : E

12. Fakor yang dapat digunakan untuk memperlancar proses produksi dalam menghasilkan barang atau jasa adalah…
A. Faktor Produksi Alam (Sumber Daya Alam)
B. Faktor Produksi Tenaga Kerja
C. Faktor Produksi Modal
D. Faktor Produksi Kewirausahaan
E. Faktor Produksi Entrepreneur
Jawaban : B

13. Dibawah ini termasuk komponen struktural yang membentuk sistem produksi, kecuali..
A. Bahan (material)
B. Mesin dan peralatan
C. Tenaga kerja modal
D. Kerjasama
E. Informasi
Jawaban : E

14. Sistem dimana produsen akan menyelesaikan pekerjaan akhir suatu produk jika telah menerima pesanan untuk item
tersebut.
A. Engineering to order
B. Assembly to order
C. Make to order
D. Make to stock
E. Intermitten Process
Jawaban : C

15. Dari pengertian sistem produksi terkandung ciri ciri sistem produksi sebagai berikut, kecuali….
A. Dependence
B. Independence
C. Mempunyai tujuan
D. proses transformasi
E. mekanisme pengendalian
Jawaban : B

16. Pemanfaatan metode produksi dan pengaturan alur produksi mempengaruhi ...
A. Harga produk dan kualitas produk
B. Kelancaran produksi dan keselamatan produksi
C. Kesehatan tenaga kerja
D. Kualitas produk dan kelancaran produksi
E. Keselamatan tenaga kerja dan kualitas produk
Jawaban : D
17. Untuk melindungi tubuh dari sisa potongan kayu dan debu maka dianjurkan ….
A. Menggunakan kaca mata dan masker
B. Menggunakan sarung tangan dan masker
C. Menggunakan helm dan masker
D. Menggunakan baju kerja dan helm
E. Menggunakan sepatu safety dan masker
Jawaban : A

18. Proses produksi suatu produk berbeda-beda tergantung dari …


A. Bahan baku dan desain produknya
B. Bahan baku dan tenaga produksinya
C. Desain dan jenis produk
D. Jenis produk dan tenaga kerja
E. Tenaga kerja dan desain produk
Jawaban : A

19. Dalam proses produksi kerajinan yang terdiri dari tahapan : menyiapkan bahan dan alat, pembentukan produk sesuai
sketsa dan Finishing, tentunya harus diperhatikan keselamatan kerja. Pernyataan yang tepat dengan pemaparan diatas
adalah........
A. Perlu diperhatikan Sikap setelah kita bekerja
B. Perlu diperhatikan sikap sebelum kita bekerja dalam mempersiapkan bahan dan alat
C. Perlu diperhatikan sikap pada saat kita bekerja terkait memperlakukan alat dan bahan kerja serta setelah proses
pekerjaan selesai.
D. Perlu diperhatikan sikap pada saat kita bekerja terkait memperlakukan alat dan bahan kerja dan setelah proses
pekerjaan selesai tidak perlu diperhatikan
E. Perlu diperhatikan sikap pada saat kita bekerja terkait memperlakukan alat dan bahan kerja
Jawaban : C

20. Salah satu teknik pembuatan produk kerajinan dari bahan keras adalah Teknik tuang Teknik tuang sekali pakai di buat
untuk ....
A. Arca dan Patung Perunggu
B. Batu Nisan dan kapak
C. Kayu Ukir dan gendering perunggu
D. Pajangan dan perhiasan
E. Bingkai dan bejana
Jawaban : A

21. Yang dimaksud evaluasi Usaha adalah….


A. aktivitas untuk melakukan laporan suatu usaha bisnis
B. aktivitas untuk melakukan tahapan pencatatan bisnis
C. aktivitas untuk melakukan analisis kinerja suatu usaha bisnis
D. aktivitas untuk melakukan proses jual beli
E. aktivitas untuk melakukan penyesuaian terhadap bisnis usaha
Jawaban : C

22. Prinsip dasar utama dalam evaluasi adalah….


A. melaporkan hasil kinerja usaha bulanan
B. membandingkan rencana usaha yang telah dibuat untuk setahun ke depan dengan apa yang telah dicapai
pada akhir masa produksi
C. melaporkan rencana usaha yang telah dibuat dengan apa yang telah dicapai
D. membandingkan rencana usaha yang telah dibuat sebelum kegiatan dimulai dengan apa yang telah dicapai pada
akhir masa produksi
E. melaporkan kinerja usaha yang telah dibuat dengan apa yang telah dicapai
Jawaban : D

23. Evaluasi dilakukan untuk mengetahui sejauh mana tingkat keberhasilan dari usaha yang dilaksanakan, termasuk ke
dalam….
A. tujuan evaluasi kelayakan usaha
B. tahap-tahap evaluasi kelayakan usaha
C. monitoring dan evaluasi usaha
D. tujuan evaluasi usaha
E. prosedur evaluasi usaha
Jawaban : A

24. Tujuan utama dari sisitem evaluasi kinerja adalah….


A. Mendapatkan laba yang sebesar-besarnya untuk tiap bulannya
B. Menghasilkan dokumentasi penilaian yang tepat untuk melindungi karyawan dan pembisnis
C. Memberikan pengukuran adil keinginan karyawan untuk tenaga kerja
D. memperoleh tingkat rendah kualitas dan kuantitas kerja yang dihasilkan.
E. Menghasilkan laporan tahunan
Jawaban : B

25. Evaluasi yang di lakukan secara berkala sangat baik. Manfaat dari evaluasi berkala adalah…
A. Memberikan pengukuran adil keinginan karyawan untuk tenaga kerja
B. Masalah yang mungkin timbul bisa ditekan sehingga evaluasi insidental bisa dikurangi
C. Masalah pendistribusian produk bisa teratasi
D. Masalah bulanan pekerja bisa dilaporkan ke manajemen
E. Masalah-masalah yang timbul bisa lebih cepat diatasi dan peluang untuk pengembangan bisa lebih cepat
dimanfaatkan
Jawaban : E

26. Fungsi dari adanya evaluasi cash flow adalah…


A. Menunjukkan performa dari hasil kinerja dan untuk mengetahui apakah ada kesalahan-kesalahan yang ada dalam
bisnis
B. Meningkatkan skill maupun memaksimalkan waktu kerja dalam bisnis
C. Membuat produk yang sama dengan yang dibuat sebelumnya
D. Menentukan apakah bisnis tersebut mengalami kemajuan atau tidak
Jawaban :

27. Pentingnya evaluasi dalam bisnis adalah untuk mengetahui seberapa jauh pencapaian bisnis yang sudah di lakukan, di
bawah ini yang termasuk ke dalam hal yang harus di evaluasi dalam bisnis, kecuali….
A. evaluasi cashflow bisnis
B. evaluasi kinerja dan target bisnis
C. evaluasi pengembangan produk
D. evaluasi masalah yang kalian tidak
E. evaluasi income statement
Jawaban : E

28. Permasalahan yang sering muncul dalam evaluasi usaha adalah….


A. besarnya modal usaha jadi permasalahan UKM paling mendasar
B. kurang tahu bagaimana cara membesarkan bisnis
C. tingginya inovasi produk
D. mudah mendistribusikan barang
E. memaksimalkan pemasaran online
Jawaban : B

29. Untuk memaksimalkan pemasaran online, hal utama yang harus dilakukan pengusaha UKM adalah….
A. mencari informasi mengenai prosedur mengurus perizinan usaha, lalu terapkan caranya satu per satu
B. memilih saluran pemasaran online yang tepat, lalu fokus memasarkan di saluran tersebut, dan terus
mengoptimasinya
C. melakukan pembukuan usaha setiap harinya
D. meningkatkan daya saing produk, para pelaku UKM harus lebih kreatif dan inovatif dalam memproduksi barang
E. mengikuti pameran produk yang diadakan berbagai lembaga pemerintah, swasta, maupun komunitas
Jawaban : B

30. Kesulitan apakah yang akan di hadapi jika usaha bisnis tidak mempunyai mentor dalam menjalankan usahanya….
A. kesulitan dalam mengembangkan bisnisnya dalam melakukan inovasi produk
B. kesulitan dalam mencari dana ke bank
C. kesulitan dalam mendistribusikan barang
D. kesulitan dalam membuat produk untuk pasar global
E. kesulitan dalam mencari konsumen
Jawaban : A

31. Promosi adalah sebuah bentuk komunikasi. Namun, tentu tidak semua komunikasi merupakan promosi. Komunikasi
dikatakan sebagai promosi apabila….
A. Komunikasi tersebut dibuat dalam format iklan yang menunjukkan adanya produk serta alasan-alasan membeli
produk (appeals) dan nilai yang akan diperoleh konsumen (customer value).
B. Komunikasi digunakan untuk menginformasikan (to inform), membujuk (topersuade), dan mengingatkan (to
remind) pasar sasaran tentang produk yang dihasilkanorganisasi, individu ataupun rumah tangga.
C. Komunikasi tersebut diarahkan untuk menjaga relationship antara perusahaan dengan para konsumennya,
sehingga kedua pihak sama-sama memperoleh keuntungan.
D. Komunikasi tersebut mengandung upaya menggiring konsumen untuk membeli produk.
E. Komunikasi tersebut menginformasikan saja.
Jawaban : B

32. Suatu alat untuk mengkomunikasikan suatu produk/jasa/image/perusahaan ataupun yang lain untuk dapat lebih
dikenal masyarakat lebih luas...
A. Media pembelajaran
B. Media komunikasi
C. Media demontasi
D. Media promosi
E. Media pemasaran
Jawaban : D

33. Pesan mengenai produk yang disampaikan melalui media televisi akan diwujudkan dalam bentuk…
A. Audio
B. Audio dan Visual
C. Visual
D. Gambar bergerak
E. Gambar tidak bergerak
Jawaban : B

34. Media promosi sebagai plakat yang dicetak pada kertas yang biasanya berukuran besar, berisi pengumuman atau
iklan dalam bentuk gambar ataupun tulisan dan ditempelkan di dinding maupun tembok yang berada di tempat-
tempat umum adalah…
A. Pamphlet
B. Brosur
C. Flyer
D. Poster
E. Majalah
Jawaban : D

35. Pernyataan di bawah ini yang merupakan pertimbangan pemilihan media promosi cetak diantaranya…
A. Khalayak sasaran yang ingin dituju
B. Nama produk
C. Kemampuan produksi
D. Pendapatan perusahaan
E. Biaya murah
Jawaban : A

36. Pemilihan metoda promosi tergantung pada berbagai faktor yang mempengaruhinya, faktor tersebut adalah …
A. Tipe pasar.
B. Kredibilitas sumber pesan.
C. Usia audiens.
D. Musim.
E. jenis kelamin
Jawaban : A

37. Promosi penjualan adalah seperti pedang bermata dua. Di satu sisi dapat merangsang calon konsumen untuk melakukan
pembelian. Pada sisi lain terdapat efek negative, efek tersebut adalah …
A. Melanggar aturan bisnis.
B. Menghindari pajak.
C. Menurunkan persepsi kualitas.
D. Menurunkan selera konsumen.
E. memper tahankan kuantitas
Jawaban : C

38. Promosi melalui internet memiliki berbagai kelebihan, yang bukan kelebihan dari mesia internet adalah …
A. Pengirim pesan dan penerima pesan dapat berinteraksi atau berkomunikasi dua arah.
B. Diskon melalui internet lebih besar.
C. Pesan yang disampaikan melalui media internet dapat dipercaya.
D. Diskon melalui internet lebih besar dan komunikasi dua arah
E. Komunikasi satu arah
Jawaban : E

39. Yang dimaksud event marketing adalah..


A. Metoda promosi yang paling efektif.
B. Metoda promosi yang menggunakan lapangan sebagai media.
C. Metoda promosi yang menawarkan berbagai insentif kepada audiens.
D. Metoda promosi yang memberikan pengalaman personal terkait merek kepada audiens.
E. Metode promosi dengan website.
Jawaban : B

40. Proses manajemen pemasaran merupakan proses penyampaian nilai yang memberikan gambaran tentang tahapan-
tahapan yang dilakukan oleh pemasar dalam memenuhi kebutuhan dan keinginan pasar atau pelanggan sasaran.
Proses penyampaian nilai itu digambarkan dalam bentuk berbagai aktivitas yaitu...
A. Dimulai dari pengukuran hasil dan diakhiri dengan implementasi rencana pemasaran.
B. Dimulai dari penganalisisan peluang pemasaran dan berakhir pada pengendalian pemasaran.
C. Terdiri dari proses identifikasi kendala dalam mencapai tujuan.
D. Terfokus pada proses penyusunan perencanaan strategis tanpa memperhatikan lingkungan eksternal.
E. Tidak terfokus pada pemyusunan dan strategi promosi.
Jawaban : B

41. Yang dimakdud dengan penjualan konsinyasi adalah….


A. Sebuah bentuk kerjasama pembelian yang dilakukan oleh pemilik barang/produk dengan penyalur (toko), dimana
pemilik produk nanti menitipkan barangnya kepada penyalur untuk dijual di tokonya.
B. Sebuah bentuk kerjasama penjualan yang dilakukan oleh pemilik barang/produk dengan pembeli, dimana pemilik
produk nanti menitipkan barangnya.
C. Sebuah bentuk kerjasama penjualan yang dilakukan oleh pemilik barang/produk dengan penyalur (toko), dimana
pemilik produk nanti menitipkan barangnya kepada penyalur untuk dijual di tokonya.
D. Sebuah bentuk kerjasama antara penjual dan pembeli dalam suatu negara
E. Sebuah bentuk kerjasama pemerintah pasar global
Jawaban : C

42. Alasan target pasar termasuk ke dalam hal yang harus diperhatikan sebelum memulai bisnis konsinyasi adalah….
A. agar memiliki tingkat keamanan yang tinggi
B. Lokasi yang strategis dan Penyalur yang baik
C. Akses yang mudah untuk dijangkau oleh transportasi publik maupun pribadi
D. Konsumen merasa tenang saat membeli
E. agar produknya bisa sesuai dengan kebutuhan pasar dan produk laku di pasaran
Jawaban : E

43. Perhatikan data di bawah ini:


1) Berada di pusat kota yang biasanya terdapat mobilitas yang tinggi dibandingkan dengan daerah lain
2) Tidak ramai dikunjungi atau menjadi tempat lalu lintas warga sekitar
3) Berada di tempat pemukiman penduduk yang padat yang bisa dijadikan target market
4) Memiliki tingkat keamanan yang tinggi seperti adanya satpam di tempat tersebut agar konsumen tidak perlu
khawatir jika terjadi kejahatan di sekitar tempat tersebut.
5) Akses yang sulit untuk dijangkau oleh transportasi publik maupun pribadi

Dari data di atas, manakah yang termasuk kedalam hal-hal yang harus diperhatikan dalam konsinyasi produk global ….
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 3), dan 4)
C. 1), 3), dan 5)
D. 2), 3), dan 4)
E. 2), 3), dan 5)
Jawaban : B

44. Alasan harus bisa memilih pihak penyalur yang bisa dipercaya untuk melakukan konsinyasi adalah….
A. Untuk membuat format khusus terkait hal apa sajakah yang perlu dicatat oleh pihak penyalur
B. Untuk memudahkan komunikasi dengan pihak konsumen
C. Untuk mencari lokasi yang strategis dengan pihak penyalur dalam menjalankan usahanya
D. Untuk memeriksa catatan penjualan yang ditulis oleh pihak penyalur
E. Untuk meyakinkan pihak penyalur tidak membawa kabur atau tidak membayar uang yang seharusnya disetorkan
dari hasil penjualan produk
Jawaban : E

45. Mencari tahu pendapatan yang terima oleh target market sangat mempengaruhi dalam penjualan produk konsinyasi, hal
ini dikarenakan….
A. Berkaitan dengan lingkungan kerja atau kebiasaan yang dialami oleh calon konsumen
B. Pendapatan tersebut biasanya menjadi pelanggan tetap pada toko penyalur
C. Mengetahui hobi atau barang apa saja yang biasanya dibeli oleh target pasar
D. Pendapatan merupakan sumber utama dalam pembelian produk
E. Pendapatan berkaitan dengan seberapa besar daya beli konsumen sebagai penentuan harga barang yang akan
dijual di pasaran
Jawaban : E

46. Kegunaan dari melakukan monitoring bukan hanya untuk memungkinkan mengevaluasi hasil penjualan, tetapi juga agar
bisa….
A. meningkatkan omset penjualan produk dalam setiap bulannya
B. memilih toko penyalur yang tepat agar bisa terus bekerjasama ke depannya
C. bersaing dengan produk lain untuk tetap bisa di pajang di toko penyalur
D. memiliki record mengenai berapa besaran jumlah yang harus dibayarkan oleh toko penyalur
E. menimbulkan ketertarikan dari konsumen terhadap produk
Jawaban : D

47. Cara pembayaran transaksi konsinyasi ke pasar global bisa dengan berbagai macam. Salah satu sistem pembayaran
konsinyasi ke pasar global adalah….
A. cash advanced
B. advanced payment
C. credit of letter
D. collection draft
E. letter payment
Jawaban : D

48. Penentu terbesar berhasilnya suatu bisnis konsinyasi adalah….


A. Memilih agen penjualan yang besar
B. Memilih toko penyalur yang tepat untuk barang dagangan yang akan dijual
C. Memilih calom pembeli yang berpenghasilan tinggi
D. Memilih lokasi yang ada di perkotaan
E. Memilih barang jual yang sudah ada
Jawaban : B
49. Yang termasuk ke dalam kemungkinan resiko yang dapat ditimbulkan dari sistem pembayaran dengan cara konsinyasi
adalah….
A. Pertukaran modal cepat pada barang yang diperdagangkan
B. Eksportir dapat menjadi korban penipuan dengan laporan tentang barang yang terjual tetapi tidak sesuai dengan
yang sebenarnya
C. Adanya kepastian eksportir akan menerima pembayaran
D. Bila importir tidak membayar maka ada bukti untuk melaporkan atau menuntutnya di pengadilan
E. Pembayaran transaksi Export dan Import dengan Letter of Creidit
Jawaban : B

50. Yang menjadikan perbedaan konsinyasi dengan dropshipper adalah….


A. konsinyasi menyimpan dan mengirimkan produk sendiri yang menghabiskan sebagian besar waktu mereka
melakukan hal tersebut
B. konsinyasi memerlukan gudang untuk menyimpan persediaan dan menanggung risiko barang
rusak di gudang
C. dropshipper memiliki harga yang Anda dapat biasanya akan lebih murah
D. menambah risiko dropshipper dan juga beban pekerjaan dari sisi pemilik online store
E. konsinyasi memiliki peluang lebih besar daripada dropshipper
Jawaban : B

Anda mungkin juga menyukai