Anda di halaman 1dari 2

6.

KRITIK DAN SARAN

Terkait dengan pementansan music tradisional kami samoaikan kritik dan saran

sebagai berikut :

A. Kritik Dan Saran yang kami sampaikan adalah :

1. Dalam memainkan biola tidak diiringi gamelan, sehingga suara biola menjadi

dominan karena yang seharusnya ditonojolkan musik tradisonal. Dan pada

saat pesinden menyanyikan gendhing ojo lamis ada suara fals sehingga akan

mempengaruhi keindahan swara.

2. Untuk kedepannya dalam memainkan alat musik dan bernyanyi agar

dikoordinasikan menjadi lebih baik lagi.

3. Semoga kedepan dalam pertunjukan ketika dalam memainkan akan lebih

dikoordinasikan sehigga alunan nada akan seirama .

4. Untuk mengembangan dan melestarikan musik tradisional diharapkan tidak

hanya ditampilkan di event tertentu tetapi juga diajarkan dan digunakan sebagai
sarana belajar siswa agar lebih mengenal dan mampu memainkan sekaligus

untuk melestarikan budaya jawa khususnya kesenian musik gamelan.

Anda mungkin juga menyukai