Anda di halaman 1dari 3

PRODUK JASA

Pengadaan Lampu PJU Tenaga Surya

Mengapa menggunakan Lampu PJU Tenaga Surya?

Lampu Penerangan Jalan Umum(PJU) merupakan bagian dari bangunan pelengkap


jalan yang dapat dipasang dibagian kiri,kanan atau median jalan yang digunakan untuk
menerangi jalan maupun lingkungan disekitarnya. Penerangan jalan umum yang baik dapat
meningkatkan keselamatan dan kenyamanan pengendara khususnya pada saat malam hari,
mencegah terjadinya kriminalitas, dan memberikan kesanindahdan nyaman. Salah satu
alternatif bagi penerangan jalan umum adalah sistem PJU Tenaga Surya. Kemampuan
system PJU Tenaga Surya untuk menghasilkan dan menyimpan energi listrik menjadikan
system ini dapat diandalkan untuk menyuplai energi lampu jalan pada malam hari. Dengan
kecenderungan semakin tingginya biaya BBM serta listrik maka PJU Tenaga Surya dapat
menjadi pilihan yang lebih ekonimis serta ramah lingkungan. Selain itu proses instalasinya
bersifat lokal, karena tidak memerlukan penggalian tanah untuk penarikan kabel bawah
tanah, sehingga cocok untuk daerah jauh dari instalasi listrik PLN.

Contoh ukuran Lampu PJU Tenaga Surya Contoh Lampu PJU Tenaga Surya
Ketika sudah terpasang
Prinsip Kerja Lampu PJU Tenaga Surya

Secara umum Prinsip Kerja PJU Tenaga Surya dapat diuraikan sebagai berikut:

Pada siang hari, sinar matahari dikonversi menjadi arus listrik oleh panel surya. Arus
listrik tersebut dialirkan ke baterai melalui SCC (Solar Charge Controller) sebagai regulator
arus dan menjaga agar tidak terjadi over discharge pada baterai.

Pada malam hari, lampu akan menyala dengan mengambil energi listrik yang
disimpan pada baterai ketika siang hari. Arus listrik dari baterai ke lampu mengalir melalui
SCC agar arus listrik tetap stabil.

Komponen Peralatan Utama Lampu PJU Tenaga Surya

 Modul Surya Modul Surya dengan jenis


Mono/Polycrystalline Silicon, menkonversi radiasi
sinar matahari menjadi tenaga listrik yang nantinya
digunakan sebagia sumber energy.

 Tiang, menggunakan tiang biasa dan galvanize.


Teknologi pembuatan tiang menggunakan pelindung
galvanize, sehingga lebih tahan terhadap korosi.
Tinggi dan sudut armarture disesuaikan dengan
kebutuhan luminasi dan illuminasi

 Lampu LED merupakan teknologi penerangan


dengan efisiensi yang tinggi. Kontroller charging
dan bateray menyatu dalam satu lampu LED
sehingga membuatnya lebih simple dan rapih. LED
memiliki usia pakai yang cukup panjang, serta warna
cahaya yang bisa disesuakan dengan kebutuhan dan
kondisi lingkungan
PRICE LIST
PAKET A

Item Spesifikasi Harga Ket.

Lampu 1 set
40 watt Rp 4.000.000 1 unit
(LED & Panel)
Tiang 1 set
Tiang Biasa Rp 3.500.000 1 unit
(Tiang & Angkur)
Jasa Instalasi/set lampu & tiang Rp 500.000/titik
SUBTOTAL Rp 8.000.000
PPN 10% Rp 800.000
TOTAL Rp 8.800.000

PAKET B

Item Spesifikasi Harga Ket.

Lampu 1 set
40 watt Rp 4.000.000 1 unit
(LED & Panel)
Tiang 1 set
Tiang Galvanize Rp 4.000.000 1 unit
(Tiang & Angkur)
Jasa Instalasi/set lampu & tiang Rp 500.000/titik
SUBTOTAL Rp 8.500.000
PPN 10% Rp 850.000
TOTAL Rp 9.350.000

KETENTUAN KERJASAMA:
- Penawaran di atas Garansi 1 tahun
- Garansi berlaku hanya untuk kerusakan manufaktur, garansi tidak berlaku jika
kerusakan akibat vandalisme,gangguan listrik, dan gangguan force majure
(gangguan karena bencana alam)
- Pembayaran melalui uang tunai atau transfer
- Pembayaran di awal sebesar DP 50%, pembayaran pelunasan akan dilakukan
secara cash/transfer setelah instalasi lampu PJU tenaga surya selesai.

Anda mungkin juga menyukai