Anda di halaman 1dari 9

Panduan Informasi

sistem informasi
strategi (SIS)
1. devita nuril hidayah (220301236)
2. khoirun nisa’ (220301204)
3. intan mawarni (220301218)
pengertian SIS
Sistem informasi apapun yang
mengubah tujuan, proses, produk,
atau hubungan lingkungan untuk
membantu organisasi memperoleh
keunggulan kompetitif atau
mengurangi kerugian kompetitif
1. ancaman pendatang baru

2. daya tawar pemasok

dampak internet
terhadap pesaing 3. daya tawar pelanggan (pembeli)

Yang Perlu Anda Ketahui


4. ancaman produk atau layanan
pengganti

5. persaingan antara perusahaan


yang ada di industri
pengelolaan sistem informasi yang dapat
digunakan untuk keunggulan kompetitif

Dua pendekatan yang digunakan untuk


menjalankan sistem informasi yang memberikan
keunggulan konpetitif:
1. model kekuatan kompetitif (competitive forces
model)
2. model rantai nilai (value chain)
model kekuatan
kompetitif
Kumpulan strategi untuk menentukan keunggulan
suatu perusahaan dari persaingan di antara
perusahaan lain. Model kekuatan kompetitif
memiliki 12 strategi yaitu:
1. strategi kepemimpinan biaya
2. strategi diferensiasi
3. strategi fokus
4. syrategi pertumbuhan
5. strategi aliansi
6. strategi inovasi
7. strategi efektivitas operasional
8. strategi orientasi pelanggan
9. strategi waktu
10. strategi tantangan masuk
11. kunci strategi pelanggan
12. meningkatkan strategi biaya switching
Jaringan Seluler
dan Teknologi 5G

1G 2G 3G 4G 5G

1980-an 1990-an 2000-an 2010-an saat ini

Ponsel analog Tambahan fitur Data seluler LTE menawarkan Teknologi generasi ke-5
memungkinkan orang memungkinkan pengguna kecepatan lebih tinggi memungkinkan
untuk berbicara satu baru seperti SMS untuk menelusuri internet dan lebih banyak fungsi konektivitas lebih banyak
sama lain dan pesan suara pada perangkat seluler dan kecepatan lebih
tinggi
50

Adopsi 40

Teknologi 5G 30

di Dunia
20

Per Januari 2021


10
Adopsi teknologi 5G terus meningkat
di lebih banyak negara dan kota.
0
Item 1 Item 2 Item 3 Item 4 Item 5
model rantai nilai porter
Ada
pertanyaan?

Anda mungkin juga menyukai