Anda di halaman 1dari 5

KERANGKA ACUAN KERJA

PENGADAAN BARANG / JASA MELALUI PENYEDIA

SPESIFIKASI
Untuk Pekerjaan

NAMA PAKET
Belanja Barang Pakai Habis

PROGRAM
Pemenuhan Upaya Kesehatan Perorangan Dan Upaya Kesehatan Masyarakat

KEGIATAN
Pengelolaan Surveilans Kesehatan

Pemerintah Daerah : Pemerintah Kabupaten Tabanan


Unit Kerja : UPTD Puskesmas Marga II
Jenis Pengadaan : Pekerjaan Barang

TAHUN ANGGARAN 2022


KERANGAKA ACUAN KERJA (KAK)
PEKERJAAN BARANG

SPESIFIKASI TEKNIS

PEKERJAAN
Belanja Barang Pakai Habis

I. LATAR BELAKANG
a. Dasar Hukum
1) Undang - Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara
2) Undang - Undang Nomor 1 Tahun 2004 Perbendaharaan Negara
3) Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah
4) Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan
Keuangan Daerah
5) Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa
Pemerintah
6) Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2019
tentang Standar Teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar Pada Standar
Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan

b. Gambaran Umum
Kegiatan pengadaan Bahan Pakai Habis Kedokteran (Infus, Jarum Suntik,
Perband, dll) merupakan salah satu kebutuhan untuk menunjang kegiatan
Pengelolaan Surveilans Kesehatan. Untuk paket pekerjaan pengadaan bahan
pakai habis kedokteran (Infus, Jarum Suntik, Perband, dll) direncanakan
dilaksanakan oleh usaha non kecil yang bergerak pada usaha perdagangan dan
penyedian bahan pakai habis kedokteran (Infus, Jarum Suntik, Perband, dll).

II. MAKSUD DAN TUJUAN


a. Maksud
Tersedianya bahan pakai habis guna terselanggaranya kegiatan Pengendalian
penyakit pada Pengelolaan Surveilans Kesehatan

b. Tujuan
1. Untuk tersedianya bahan pakai habis untuk pencegahan dan pengendalian
penyakit pada Pengelolaan Surveilans Kesehatan
2. Paket pekerjaan pengadaan bahan pakai habis dilaksanakan oleh usaha
nonkecil.

III. TARGET / SASARAN


Target sasaran yang ingin dicapai dalam pekerjaan pengadaan Bahan Pakai Habis
ini adalah:
a. Kelompok sasaran
Masyarakat wilayah kerja UPTD Puskesmas Marga II

IV. NAMA ORGANISASI PELAKSANA PEKERJAAN BARANG


a. Pemerintah Daerah Kabupaten Tabanan
b. Unit Kerja : UPTD Puskesmas Marga II
c. PA : dr. I Nyoman Susila, M.Kes
d. Alamat PA : Jalan Gunung Agung No 82 Tabanan
e. KPA/PPK : dr. I Ketut Indra Wiguna Cakera
f. Alamat KPA/PPK : Jalan Raya Alas Kedaton, Kukuh Marga

V. SUMBER DANA DAN PERKIARAAN BIAYA


a. Sumber dana yang diperlukan untuk membiayai pengadaan Belanja Barang
Pakai Habis dari kegiatan Pengelolaan Surveilans Kesehatan (1.02.02.2.02.20)
dengan kode rekening 5.1.02.01.01.0012

b. Total perkiraan biaya yang diperlukan untuk pengadaan barang adalah Rp.
75.756.050 (Tujuh Puluh Lima Juta Tujuh Ratus Lima Puluh Enam Ribu Lima
Puluh Rupiah) sudah termasuk pajak dan barang diterima di UPTD Puskesmas
Marga II dengan rincian :

No Uraian Volume Satuan Harga Satuan Jumlah


1 Alkohol 70% 135 Botol 55.810,00 7.534.350,00

2 Apron Plastik 525 Buah 14.300,00 7.507.500,00

3 Gaun kerja 35 Buah 225.000,00 7.875.000,00

4 Hand Sanitizer 90 Botol 82.500 7.425.000,00

5 Kantong sampah 139.09 Pack 55.000 7.650.000,00


medis
6 Masker Bedah 90 Boks 85.000,00 7.650.000,00

7 Masker N95 215 pcs 34.920,00 7.507.800,00


Kotak

8 NURSE CAP 130 box 58.280,00 7.576.400,00

9 Sarung Tangan 835 pasang 9.000,00 7.515.000,00


Latex Steril Uk.7
10 Sarung Tangan 835 pasang 9.000,00 7.515.000,00
Latex Steril
Uk.7.5

c. Jenis Kontrak
Cara Pembayaran: Kontrak Harga Satuan
Berdasarkan waktu :Kontrak Tahun Tunggal

VI. JANGKA WAKTU PELAKSANAAN PEKERJAAN


a. Rencana Jadwal Persiapan Pengadaan
Awal pemilihan penyedia : Januari 2022
Akhir pemilihan penyedia : Januari 2022
b. Rencana Jadwal Pelaksanaan Pengadaan
Awal pelaksanaan pengadaan : Januari 2022
Akhir pelaksanaan pengadaan : Desember 2022

VII. TENAGA AHLI/TERAMPIL


Tenaga ahli/tenaga terampil tidak diperlukan dalam pengadaan pekerjaan ini.

VIII. PERALATAN
Tidak diperlukan.

IX. SPESIFIKASI TEKNIS


a. Macam/jenis barang yang akan diadakan:
No Nama Barang Spesifikasi
1 Alkohol 70% Alkohol 70% volume 1
liter/botol
2 Apron Plastik Apron plastik medis
3 Gaun kerja Gaun Kerja
4 Hand Sanitizer Jonhson 500 ml
5 Kantong sampah medis Kantong sampah plastik
uk 60 x 90 warna kuning
6 Masker Bedah
7 Masker N95 Masker N95
8 NURSE CAP merupakan penutup
kepala disposable setara
onemed
9 Sarung Tangan Latex Steril Uk.7 Sarung Tangan Latex
Steril Uk.7
10 Sarung Tangan Latex Steril Uk.7.5 Sarung Tangan Latex
Steril Uk.7.5

b. Fungsi/kegunaan barang;
Pengadaan Bahan Pakai Habis Kedokteran dipergunakan untuk pencegahan
dan pengendalian penyakit tidak menular ( IVA )

c. Bahan/Material yang digunakan;


Barang yang akan diadakan berdasarkan identifikasi tersedia di pasaran dan
merupakan produk yang diproduksi didalam negeri dan luar negeri.

d. Ukuran/volume/kapasitasbarang;
No Uraian Volume Satuan
Alkohol 70% 135 Botol
1
Apron Plastik 525 Buah
2
Gaun kerja 35 Buah
3
Hand Sanitizer 90 Botol
4
Kantong sampah medis 139.09 Pack
5
Masker Bedah 90 Boks
6
Masker N95 215 Kotak pcs
7
NURSE CAP 130 box
8
Sarung Tangan Latex Steril Uk.7 835 pasang
9
Sarung Tangan Latex Steril Uk.7.5 835 pasang
10

e. Spesifikasi waktu
Pemanfaatan barang dari Januari 2022 s/d Desember 2022.

X. PELATIHAN tidak diperlukan

XI. PENUTUP
Penyusunan KAK Pengadaan Bahan Pakai Habis Kedokteran bertujuan sebagai
pedoman dalam pengadaan barang/jasa untuk kelancaran pelaksanaan proses
pemilihan penyedia barang/jasa.

Tabanan, 18 Desember 2021


Kepala UPTD Puskesmas Marga II
Selaku Kuasa Pengguna Anggaran,

dr. I Ketut Indra Wiguna Cakera


Pembina /IV/a
NIP.19771003 200604 1 002

Anda mungkin juga menyukai