Anda di halaman 1dari 10

PK&TI 2C

(Minggu ke-11)
4/16/2020
Rr. Artiana Krestianti
SAP PK&TI 2C 1
Pendahuluan
Pada saat seseorang mendaftarkan diri pada
suatu organisasi, sekolah, institusi atau jejaring
sosial atau apapun, ia harus mengisi beberapa hal
yang diperlukan dalam sebuah formulir. Misalnya
pada saat ingin mendaftar untuk bergabung
dengan facebook, kita diminta untuk mengisi form
sebagai berikut;

4/16/2020 SAP PK&TI 2C 2


Contoh Form

4/16/2020 SAP PK&TI 2C 3


Tipe masukan pada form html
Dalam html disediakan tag untuk membuat form
yaitu <form>, sedangkan area tempat kita
memasukan data, disediakan tag masukan yaitu
<input>. Tag input dapat berupa kotak teks,
tombol, dan lain-lain. Tag input memiliki atribut
type yang dapat digunakan untuk menentukan
jenis masukan yang diinginkan. Macam-macam
atribut type sebagai berikut;

4/16/2020 SAP PK&TI 2C 4


Tipe masukan pada form html (lanjutan)
Type Keterangan
text Untuk menerima masukan berupa teks.
Untuk menerima masukan berupa password. Teks yang dimasukkan
akan disamarkan dan akan terlihat menjadi karakter-karakter
password tertentu, misalnya ***** atau •••••

Untuk menerima masukan berupa pilihan. Pilihannya bisa lebih dari


checkbox satu buah.

Untuk menerima masukan berupa pilihan. Pilihannya hanya satu


radio buah pilihan dalam satu waktu.

Tombol untuk menerima seluruh masukan dari pengguna.


submit
4/16/2020 SAP PK&TI 2C 5
Tipe masukan pada form html (lanjutan)
Type Keterangan
Tombol untuk membatalkan seluruh masukan dari pengguna.
reset

file Untuk menerima masukan berupa file.


Untuk masukan yang tidak perlu didapatkan dari pengguna namun
hidden masukan tersebut diambil atau diperoleh langsung dari kode
program html.

Untuk menerima masukan berupa gambar yang dapat diklik.


image Fungsinya hampir mirip dengan submit.

Untuk membuat tombol yang dapat diklik oleh pengguna.


button
4/16/2020 SAP PK&TI 2C 6
Contoh form yang akan dibuat

4/16/2020 SAP PK&TI 2C 7


Contoh program untuk membuat form

4/16/2020 SAP PK&TI 2C 8


Contoh form yang telah diisi

4/16/2020 SAP PK&TI 2C 9


4/16/2020 SAP PK&TI 2C 10

Anda mungkin juga menyukai