Anda di halaman 1dari 2

Latihan Soal STS Genap Pendidikan 3) Merapikan mainan setelah bermain

Pancasila Aturan bermain dengan teman yang benar


1. Perhatikan pernyataan dibawah ini: ditunjukkan oleh nomor….
1) Kerja bakti membersihkan sekolah a. 1 dan 2
2) Menyapu rumah b. 1, 2 dan 3
3) Membuang sampah ditempat sampah c. 3 saja
Berdasarkan pernyataan diatas, yang termasuk 6. Rara, Salsa, dan Fira bermain di rumahnya
aturan menjaga kebersihan di sekolah Dila. Mereka bermain boneka dan masak-
ditunjukkan oleh nomor…. masakan. Saat sore hari, mereka pulang ke
a. 1 dan 2 rumah. Sikap yang harus mereka lakukan
b. 1 dan 3 setelah selesai bermain adalah….
c. 2 dan 3 a. Langsung pulang
2. Perhatikan pernyataan dibawah ini! b. Membiarkan mainan berantakan
1) Mencuci piring setelah makan c. Merapikan mainan
2) Mengepel lantai rumah 7. Nathan dan Yasmin bermain sepeda di taman.
3) Merapikan tempat tidur Setelah bermain sepeda, mereka membeli
Aturan menjaga kebersihan dirumah makanan dan minuman karena haus dan lelah.
ditunjukkan oleh nomor…. Setelah makanan dan minumannya habis,
a. 1 dan 2 Nathan membuang sampah sembarangan.
b. 1, 2 dan 3 Sikap Yasmin melihat tindakan Nathan
c. 3 saja adalah….
3. Perhatikan gambar dibawah ini! a. Ikut membuang sampah sembarangan
b. Memarahi Nathan
c. Menasehati dengan sopan agar Nathan
membuang sampah di tempat sampah
8. Althaf dan Fathan bermain mobil-mobilan
bersama. Fathan meminjam mainan Althaf.
Akibat perilaku sesuai gambar tersebut Ternyata Fathan tidak sengaja merusak
adalah…. mainan Althaf. Sikap yang harus dilakukan
a. Tidak terjadi banjir dan lingkungan Fathan adalah….
menjadi bersih a. Menyembunyikan mainan yang rusak
b. Lingkungan menjadi terhindar dari kuman b. Meminta maaf dan mengganti dengan yang
c. Lingkungan banyak kuman dan terjadi baru
banjir c. Diam saja
4. Perhatikan gambar dibawah ini! 9. Perhatikan pernyataan dibawah ini!
1) Merusak mainan
2) Mengembalikan mainan setelah digunakan
3) Menjaga mainan teman
Sikap yang sesuai dengan aturan meminjam
mainan teman ditunjukkan oleh nomor….
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 2 dan 3
10.Perhatikan pernyataan dibawah ini!
Tindakan yang harus kamu lakukan jika 1) Warna kulit
melihat peristiwa tersebut adalah… 2) Tinggi badan
a. Memarahinya agar membuang sampah ke 3) Kegemaran
tempat sampah 4) Jenis rambut
b. Menasehati dengan sopan agar membuang 5) Makanan kesukaan
sampah ke tempat sampah Pernyataan yang merupakan keragaman fisik
c. Ikut mencontoh perbuatan tersebut ditunjukkan oleh nomor….
5. Perhatikan pernyataan dibawah ini! a. 1, 2, dan 3
1) Tidak mengganggu teman b. 1, 2, dan 4
2) Tidak curang saat bermain c. 3, 4, dan 5
11.Perhatikan pernyataan dibawah ini!
1) Jenis rambut
2) Makanan kesukaan
3) Kegemaran
4) Minuman kesukaan
5) Tinggi badan Ciri fisik gambat diatas adalah….
Pernyataan yang merupakan keragaman non a. Berambut kuning
fisik ditunjukkan oleh nomor…. b. Memakai kacamata
a. 1, 2, dan 3 c. Tidak memakai kacamata
b. 2, 3, dan 4 16.Perhatikan gambar dibawah ini!
c. 3, 4, dan 5
12.Perhatikan gambar dibawah ini!

Kegemaran anak diatas sesuai gambar


adalah…
a. Menyanyi
b. Melukis
Berdasarkan gambar tersebut, ciri fisik orang c. Menari
tersebut adalah…. 17.Perhatikan gambar dibawah ini!
a. Berambut lurus
b. Berambut keriting dan memakai kacamata
c. Berambut keriting dan tidak memakai
kacamata
13.Perhatikan gambar dibawah ini! Berdasarkan gambar diatas, kegemaran anak
diatas adalah….
a. Menari
b. Menyanyi
c. Melukis
18.Rara badannya gemuk dan berambut lurus.
Santi badannya lurus dan berambut keriting.
Ciri fisik gambar anak tersebut adalah…. Sikap mereka sebaiknya…
a. Berambut lurus dan memakai kacamata a. Saling mengejek
b. Berambut keriting dan memakai kacamata b. Saling menghargai
c. Berambut lurus dan tidak memakai c. Tidak mau berteman
kacamata 19.Fira berasal dari suku Jawa. Azka berasal
14.Perhatikan gambar dibawah ini! dari suku Madura. Sikap mereka
sebaiknya….
a. Bermain bersama dan saling menghargai
b. Tidak mau bermain bersama
c. Saling mengejek
20.Santi tidak sengaja menginjak kaki Lani
ketika bermain. Sikap yang harus dilakukan
Santi adalah….
Ciri fisik anak tersebut adalah….
a. Diam saja
a. Memakai kacamata, berambut lurus,
b. Tetap bermain
perempuan
c. Meminta maaf kepada Lani
b. Memakai kacamata, memakai kerudung,
perempuan
c. Memakai kacamata, berambut lurus,
berjenis kelamin laki-laki
15.Perhatikan gambar dibawah ini!

Anda mungkin juga menyukai