Anda di halaman 1dari 3

INVENTARIS, PENGELOLAAN,

PENYIMPANAN DAN
PENGGUNAAN BAHAN
BERBAHAYA
No. : /SOP/PKM-
Dokumen KR /II/2023
No. Revisi : 00
SOP Tanggal : 2023
Terbit
Halaman :

UPT PUSKESMAS Derita Siramba,S.Kep, Ns


KURRA NIP 197403041994032005
1. Pengertian Inventarisasi, pengelolaan, penyimpanan dan
penggunaan bahan berbahaya puskesmas merupakan
kebijakan dan prosedur inventarisasi, pengelolaan,
penyimpanan dan penggunaan bahan berbahaya.
2. Tujuan Sebagai acuan petugas untuk penerapan penerapan
langkah-langkah petugas Puskesmas untuk
mengidentifikasi dan mengendalikan secara aman
bahan limbah berbahaya.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas /I/PKM-KR/I/2023 tentang
Inventarisasi, pengelolaan, penyimpanan dan
penggunaan bahan berbahaya.
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014
Tentang Pusat Kesehatan Masyarakat.
5. Prosedur/ 1. Penanggung jawab inventarisasi bahan berbahaya
Langkah- mengundang tim inventarisasi pengelola,
langkah penyimpanan dan penggunaan bahan berbahaya.
2. Penanggung jawab dan anggota tim
menginventarisasi bahan-bahan yang berbahaya
yang ada disetiap ruangan.
3. Petugas mengelola bahan berbahaya dengan
penggolongan bahan berbahaya untuk
memudahkan pengenalan dan cara penanganan
bahan berbahaya.
4. Petugas menempatkan bahan-bahan yang
berbahaya pada tempat yang telah ditentukan.
5.Petugas menggunakan bahan-bahan berbahaya
sesuai dengan peruntukannya.
6. Petugas melakukan pencatatan bila menggunakan
bahan berbahayaa.
7. Petugas meletakkan kembali bahan-bahan
berbahaya yang telah digunakan pada tempatnya.
8. Petugas melakukan pemantauan secara berkala
sekurang-kurangnya 6 bulan sekali.
9. Petugas melakukan pencatatan terhadap bahan-
bahan berbahaya yg telah habis masa berlakunya.
10. Petugas melaporkan hasil pengelolaan,
penyimpanan dan penggunaan bahan- bahan
berbahaya kepada kepala puskesmas.
6. Diagram Alir
undang tim golongkan
Inventarisasi Bahan inventarisasi Bahan
Berbahaya Berbaha00
Bahan-bahan
y0a
lakukan Pencatatan gunakan tempatkan
Bila Menggunakan Bahan-bahan bahan-bahan
Bahan Berbahaya Berbahaya Yang
sesuai Berbahaya

catat
letakkan pantau secara
Terhadap
Kembali Bahan- Berkala
Bahan-bahan
bahan Sekurang-
Berbahaya
Kurangnya 6
Yang Telah
laporkan Hasil Pengelolaan, Penyimpanan Dan Bulan sekali
Penggunaan Bahan- bahan berbahaya kepada
kepala puskesmas

7. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan

8. Unit Terkait Semua Unit pelayanan

9. Dokumen
Terkait

Anda mungkin juga menyukai