Anda di halaman 1dari 2

SURAT PERJANJIAN

KESEPAKATAN KOMITMEN
DANA CASHBACK

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : ADIN SYARIFUDIN

NIK : 3204282803650005

Jabatan : Direktur Utama PT. Mekar Suka Laksana

Alamat : Jl. Mekarlaksana N0.99 RT.04 RW.06 Kelurahan Citaman


Kecamatan Nagreg Kabupaten Bandung – Jawa Barat

Nama Perusahaan : PT. MEKAR SUKA LAKSANA (MSL)

Selaku yang memberikan pernyataan komitmen Dana Cashback disebut sebagai “Pihak
Pertama”.

Nama : DEDI SUPRIADI

Nomor KTP : 3211252107680001

Alamat : Dusun Ujungjaya Rt.002 / RW.011 Desa/Kecamatan Ujungjaya


Kabupaten Sumedang – Jawa Barat

Perusahaan : PT. MRC ASEMINDO ENERGI

Jabatan : Direktur Operasional

Bank BRI No. Account : 4427-0102-0776-534 an Dedi Supriadi

Selaku yang menerima pernyataan komitmen Dana Cashback disebut sebagai “Pihak Kedua”

MENERANGKAN
Pihak Pertama berjanji dan menyatakan akan memberikan DANA CASHBACK kepada
Pihak Kedua perihal pekerjaan pengurugan tanah merah padat vibro dua layer
dan pengurukan lime stone padat satu layer 30 cm proyek pembangunan pabrik
bata ringan yang berlokasi di desa Sakurjaya Kec.Ujung Jaya Kabupaten Sumedang
– Jawa Barat. Besaran Dana Cashback yang akan diterima oleh Pihak Kedua yaitu
sebesar Rp 10,000 /M3. Adapun tanah merah yang akan di pakai pengurugan sebanyak
kurang lebih 65,000 m3 ( enam puluh lima ribu meter kubik ) dan Lime Stone
18,595 m³ maka jumlah Dana Cashback yang akan di terima oleh Pihak Kedua yaitu
sebesar 83,595 m3 X Rp 10,000 = Rp 835,950,000 ( delapan ratus tiga puluh lima
juta sembilan ratus lima puluh ribu rupiah) potong Ppn 11 % dan komitmen.
Dana Cashback tersebut akan dibayarkan Rp. 200.000.000,- ( dua raus juta seratus
rupiah) yang akan di transfer kepada PIHAK KEDUA setelah tanda tangan MoU
diberikan Jaminan SERTIFIKAT HAK MILIK (SHM) TANAH Nomor 01315 oleh
PIHAK KEDUA yang beralamat di Desa Liungggunung Kecamatam Plered
Kabupaten Purwakarta dan adapun Sisa Pembayaran DANA Casback sebesar Rp.
635.950.000,- ( enam ratus tiga puluh lima juta sebilah ratus lima puluh ribu
rupiah ) akan dilunasi sesudah Pihak Pertama menerima Down Payment nilai
kontrak dari Pihak Kedua, apabila volume Pengurugan tanah merah tersebut diatas
ada penambahan atau pengurangan maka dengan sendirinya komitmen Dana
Cashback akan menyesuaikan dengan volume tersebut diatas

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan kesadaran dan tidak ada unsur
paksaan dari Pihak manapun dan telah disetujui kedua belah pihak.

Purwakarta , 20 Juni 2023


PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA

ADIN SYAFRUDIN DEDI SUPRIADI


Direktur Utama Direktur Operasional

Anda mungkin juga menyukai