Anda di halaman 1dari 2

1.

Diskon sudah bisa didapatkan untuk pembelian mulai dari 1 point (spt MAP Gift voucher)
2. Discount yang diberikan MAPCLUB lebih baik daripada MAP Gift voucher (3.5%), untuk
membuat mereka mau switching some dari Gift voucher.
3. Ada incentive atas pencapaian target pembelian. ( ini juga diterapkan oleh Gift voucher)
Dengan memperhatikan wishlist di atas berikut ini final proposal yang bisa MAPCLUB berikan :
 Tier 1 : < 3Bio No discount
 Tier 1 : 3 Bil < X < 10 Bill Discount 3% Min deposit 3Bio
 Tier 2 : 10 Bill < X < 15 Bill Discount 3.5% jika capai 15 Bio mendapat cashback 0.5%x 15
bio
 Tier 3 : 15 Bill < X < 25 Bill Discount 4.5% jika capai 25 Bio mendapat cashback 0.5%x 25
bio
 Tier 4 : 25 Bill < X < 50 Bill Discount 5.5% jika capai 50 Bio mendapat cashback 0.5%x 50
bio

Berikut ini proposal implementasi untuk Ultra vouchernya.

 Karena ada commitment pembelian sebesar minimum 50 Bio untuk 2 tahun ( 1 tahun 25
Bio), maka UV akan langsung mendapatkan discount 4.5% meski dari pembelian di
bawah 3 Bio pun. Ini dengan syarat harus ada Minimum deposit 3 Jika tidak ada deposit
maka kita tidak bisa memberikan discount langsung 4.5% tapi bertahap seperti tier di
atas.
 Jika ternyata dalam 1 tahun UV tidak mencapai 25 Bio maka akan dipotong discountnya
dengan seperti tiering di atas.
 Jika capai sesuai commitment maka akan mendapatkan insentive berupa cashback spt
tercantum di atas.
 Kontrak ini berlaku untuk 3 tahun selama UV minimum bisa mencapai target
minimumnya per tahun. Dan subject to change jika ternyata tidak capai.

Dengan adanya sistem tiered discount dan cashback UV akan termotivasi untuk mencapai target
pembelian yang lebih tinggi guna mendapatkan diskon dan insentif tambahan. Ini dapat mendorong
UV membuat campaign untuk mendorong customer lebih aktif berbelanja agar meningkatnnya nilai
total transaksi.

Dengan deposit 3 Bio untuk mendapatkan diskon 4.5% bagi UV merupakan keuntungan bagi
MAPCLUB karena akan memberikan tambahan modal dan kepastian bagi perusahaan dalam
menghadapi potensi risiko dan memberikan kemudahan dalam operasional keuangan.

1. Total perkiraan transaksi (revenue) dari pelanggan Ultra Voucher (UV) selama periode
kontrak 3 tahun.
2. Estimasi jumlah pelanggan UV yang akan berpartisipasi dalam program ini.
3. Perkiraan total cashback yang akan diberikan kepada pelanggan UV berdasarkan pencapaian
target.
4. Biaya operasional tambahan yang diperlukan untuk menjalankan program ini, seperti biaya
pemasaran, administrasi, dan logistik.
5. Margin keuntungan dari setiap transaksi yang berlaku setelah diberikan diskon atau
cashback.
1. Pendapatan Total: Pendapatan Total = Total perkiraan transaksi dari pelanggan UV selama 3
tahun
2. Biaya Total Cashback: Biaya Total Cashback = Total perkiraan transaksi x Total cashback yang
akan diberikan (misalnya, 0.5% x pencapaian target)
3. Margin Keuntungan Setelah Diskon dan Cashback: Margin Keuntungan = Margin keuntungan
sebelum diskon dan cashback - Diskon - Cashback
4. Total Keuntungan Bersih: Total Keuntungan Bersih = Pendapatan Total - Biaya Total Cashback
- Biaya Operasional Tambahan
5. Return on Investment (ROI): ROI = (Total Keuntungan Bersih / Total Biaya Operasional
Tambahan) x 100

Anda mungkin juga menyukai