Anda di halaman 1dari 8

KISI-KISI PENULISAN SOAL

Jenis Sekolah : SD
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Katolik dan Budi Pekerti
Kurikulum : K-13
Alokasi waktu : 90 menit
Jumlah Soal : 45
Bentuk Soal : Pilihan Ganda No 1 s.d.40/Uraian no 41 s.d. .45
Tahun Ajaran : 2019/2020

Bahan
Nomor
No. Kompetensi Dasar Kls/ Konten/Materi Level Kognitif Indikator Soal
Soal
Semester
1 IV / 1 Aku bangga diciptakan Menyajikan gambar anak laki-laki
3.1 memahami keunikan diri
sebagai perempuan dan anak perempuan, peserta didik
sebagai anugerah Allah
atau laki-laki Aplikasi dapat membedakan perbedaan 1*
yang patut disyukuri
fisik dan psikis antara anak laki-
laki dan anak perempuan.
2 IV / 1 Aku membutuhkan Menampilkan cerita kehidupan
3.2 memahami kemampuan
orang lain tentang orang yang membutuhkan
dan keterbatasan diri
Aplikasi orang lain, peserta didik dapat 2
sebagai anugerah Allah
menghubungkan alasan manusia
membutuhkan orang lain
IV / 1 Allah menyampaikan Menampilkan cerita seorang anak
3.3 memahami kesetiaan
Sepuluh FirmanNya yang rajin pergi ke Gereja,
Allah pada janjiNya yang
sebagai pedoman hidup meskipun diajak bermain oleh
memberikan Sepuluh
Aplikasi teman-temannya, peserta didik 3
Firman sebagai pedoman
dapat menghubungkan sikap yang
hidup
sesuai dengan Firman Allah yang
ke-3
IV / 1 Hormat kepada orang Pengetahuan Menampilkan gambar seorang anak
3.4 memahami Sepuluh
tua perempuan yang sedang membantu
Perintah Allah yang
ibunya di dapur, peserta didik
menjadi landasan dalam 4
dapat menentukan sikap yang
berelasi dengan orang tua
sesuai dengan Firman Allah yang
ke-4
Bahan
Nomor
No. Kompetensi Dasar Kls/ Konten/Materi Level Kognitif Indikator Soal
Soal
Semester
IV / 2 Menghormati milik Pengetahuan Menyajikan cerita seorang anak
3.5 memahami Sepuluh
orang lain yang mengembalikan buku yang
Perintah Allah yang
dipinjamnya dalam keadaan rusak,
menjadi landasan dalam 5
peserta didik dapat menentukan
berelasi dengan sesama
sikap yang sesuai dengan Firman
Allah yang ke-10
IV / 2 Yesus mewartakan Pengetahuan Menyajikan secara singkat satu 6*
3.6 memahami makna
Kerajaan Allah melalui perumpamaan,
perumpamaan-
perumpamaan dan peserta didik dapat menjelaskan
perumpamaan dan
Mukizat alasan Yesus mewartakan Kerajaan
mukjizat-mukjizat Yesus
Allah melalui perumpamaan
sebagai perwujudan karya
keselamatan Allah
Penalaran Peserta didik dapat menyimpulkan 44
sikap Allah, kepada orang berdosa
berdasarkan perumpamaan “Anak
yang Hilang” (Luk 15:11-32)

Pengetahuan Menyajikan satu mukizat yang 7


dilakukan Yesus peserta didik
dapat menjelaskan Tujuan Yesus
membuat mukjizat

Pengetahuan Peserta didik dapat menentukan 8


mukjizat Yesus yang pertama.

Peserta didik dapat menguraikan


salah satu mukjizat yang pernah
dilakukan Yesus 45

IV / 2 Doa Pribadi Pengetahuan Menyajikan gambar anak sedang 9


3.8 memahami makna doa
berdoa, peserta didik dapat
spontan, doa pribadi dan
menentukan cara berdoa yang
doa bersama sebagai
baik menurut teks Injil Matius 6::
ungkapan iman kepada
5-15
Bahan
Nomor
No. Kompetensi Dasar Kls/ Konten/Materi Level Kognitif Indikator Soal
Soal
Semester
Doa Spontan Aplikasi Peserta didik dapat menyusun doa
Allah
spontan yang berisi ungkapan
syukur atas kebhinekaan yang ada 41*
di Indonesia

3.1 memahami diri sebagai V/1 Perempuan dan Laki- Menyajikan perikop Kitab Suci 10*
perempuan atau laki-laki laki sebagai Citra Pengetahuan
Kejadian 1: 26-28, peserta didik
seturut citra Allah Allah dapat menjelaskan arti manusia
laki-laki dan perempuan sebagai
citra Allah

Mengilustrasikan perumpamaan
Perempuan dan laki- Aplikasi
tentang Talenta, Injil Matius 25:
laki dipanggil untuk 14-30, peserta didik dapat
berkembang 11*
memberi contoh cara
mengembangkan talenta
V/1 Perempuan dan laki-laki aplikasi Menyajikan tabel yang
3.2 memahami lawan jenis
saling melengkapi menunjukkan peran laki-laki dan
sebagai partner yang
perempuan secara kodrati,
dianugerahkan Allah
peserta didik dapat 12
untuk saling melengkapi
menginterpretasi tujuan Tuhan
menciptakan manusia laki-laki dan
perempuan secara berbeda
V/1 Daud Sang Pengetahuan Menampilkan gambar Daud 13
3.3 memahami karya
Pemimpin sebagai raja, peserta didik dapat
keselamatan Allah yang
mengkategorikan sikap-sikap
dialami tokoh-tokoh
pemimpin yang dikehendaki oleh
Perjanjian Lama dalam
Allah
kisah Daud, Salomo dan
Ester.
Pengetahuan Peserta didik dapat menjelaskan 14
alasan Daud dipilih menjadi raja
menggantikan Raja Saul
Bahan
Nomor
No. Kompetensi Dasar Kls/ Konten/Materi Level Kognitif Indikator Soal
Soal
Semester
Salomo yang Pengetahuan Menyajikan cerita singkat tentang
bijaksana kebijaksanaan Raja Salomo,
peserta didik dapat 15
menjelaskankeutamaanRaja
Salomo
V/2 Yesus menderita, wafat Aplikasi Menampilkan gambar Yesus yang 16
3.4 memahami sengsara,
dan bangkit tergantung di kayu salib, peserta
wafat dan kebangkitan
didik dapat menyimpulkan alasan
Yesus sebagai puncak
Yesus rela menderita dan wafat
karya keselamatan Allah
disalib berdasarkan teks Injil
Yohanes, 19:6-37
Aplikasi Mencuplik lagu tentang
kebangkitan, peserta didik dapat
menyimpulkan makna
kebangkitan Yesus berdasarkan 17
Injil Mateus 28:1-10

V/2 Roh Kudus menguatkan Pengetahuan Menyajikan teks kitab Suci dari
3.5 memahami hidup baru
hati para rasul Kisah para rasul 2:1-13; 22-24;32-
dalam Roh Kudus yang
33, peserta didik dapat
terungkap melalui doa- 18
menjelaskan peranan Roh Kudus
doa
bagi para rasul

Pengetahuan Menyajikan teks kitab Suci dari


Kisah para rasul 2:1-13, peserta
didik dapat menentukan tanda- 19
tanda yang terjadi dalam peristiwa
pentakosta
V/2 Memohon bantuan Roh Pengetahuan Menyajikan cerita tentang 20
3.7 memahami buah-buah
Kudus seseorang yang memberikan
Roh sebagai nilai yang
sangat dibutuhkan demi penghiburan kepada temannya
pengembangan yang sedang sedih, sehingga
kehidupan dalam temannya merasa menemukan
Bahan
Nomor
No. Kompetensi Dasar Kls/ Konten/Materi Level Kognitif Indikator Soal
Soal
Semester
masyarakat kembali kekuatan hidupnya,
peserta didik
dapatmenjelaskanperanan Roh
Kudus dalam kehidupannya.
V/2 Kejujuran dan Keadilan Penalaran Menyajikan cerita Ananias dan
3.8 Memahami nilai-nilai
Safira (Kisah Para rasul 5:1-
kejujuran dan keadilan
10)peserta didik dapat
dalam kehidupan
menganalisis kriteria orang yang 21*
bermasyarakat sebagai
jujur dan adil
perwujudan karya Roh
Kudus
VI / 1 Keanekaragaman dan Pengetahuan
3.1 memahami diri sebagai  Menyajikan syair lagu wajib 22*
warga negara Indonesia Kesatuan Bangsa
Indonesia yang mengungkapkan kesatuan
yang beraneka ragam bangsa Indonesia. Peserta didik
sebagai anugerah Allah
dapat menjelaskan alasan
pentingnya kesatuan dalam
keanekaragaman bangsa
Indonesia.
Hak dan kewajiban aplikasi
 Mengamati gambar tentang
sebagai Warga
orang-orang yang melaksanakan
Negara
kewajiban dan haknya, misalnya
antri di loket pembayaran listrik,
pajak atau kewajiban lainnya.
Peserta didik
dapatmenghubungkan pesan 23
dari ajaran Kitab Suci dan
Gereja tentang kewajiban dan
hak setiap warga di dalam
kehidupan bersama.
Bahan
Nomor
No. Kompetensi Dasar Kls/ Konten/Materi Level Kognitif Indikator Soal
Soal
Semester
VI / 1 Pengetahuan Menyajikan 4 gambar yang salah 24
3.3 memahami karya  Nabi Elia
satunya berisi gambar kisah Nabi
keselamatan Allah yang
Elia, peserta didik dapat
disampaikan melalui para
menentukan dengan tepat gambar
nabi
Nabi Elia

Penalaran Peserta didik dapat menyimpulkan


tugas para nabi 39

Penalaran Peserta didik memberi contoh 42*


tentang penyembahan berhala
pada zaman sekarang

 Nabi Yesaya Menampilkan cerita kehidupan


Pengetahuan 25
tentang penderitaan yang dialami
satu kelompok masyarakat yang
hidup dalam penjajahan dan
sangat merindukan seseorang yang
dapat membebaskannya, peserta
didik dapatmenjelaskan tindakan
yang akan dilakukannya bila
menjadi Nabi Yesaya.
Pengetahuan
 Nabi Amos Menyajikan kisah singkat Santa
Teresa dari Kalkuta dan Nabi
Amos, peserta didik
dapatmenentukan persamaan
perjuangan antara Santa Teresa
dari Kalkuta dengan Nabi Amos 26*
Bahan
Nomor
No. Kompetensi Dasar Kls/ Konten/Materi Level Kognitif Indikator Soal
Soal
Semester
VI / 2 Pengetahuan Menyajikan gambar umat yang 27*
3.5 memahami tugas dan Gereja yang Satu,
sedang merayakan sakramen
sifat Gereja Kudus, Katolik, dan
ekaristi, peserta didik dapat
Apostolik
menjelaskan sifat Gereja yang
kudus.

Pengetahuan Menyajikan gambar Paus 28


Fransiskus, peserta didik dapat
menentukan nama pemimpin
tertinggi dalam Gereja Katolik

Pengetahuan Peserta didik dapat menentukan 34


susunan hierarki dalam Gereja
Katolik secara benar

Aplikasi Peserta didik dapat membedakan 37


kaum tertahbis (klerus) dengan
kaum awam dalam Gereja katolik

Pengetahuan Peserta didik dapat menentukan


jumlah sakramen dalam Gereja
40
katolik

VI / 2 Karya Pelayanan Gereja Aplikasi Menyajikan gambar misdinar atau


3.6 memahami karya-karya
putera altar sebagai salah satu
pelayanan Gereja sebagai
kegiatan dalam pelayanan Gereja, 29*
perwujudan karya
peserta didik dapat membedakan
keselamatan Allah
keempat karya pelayanan Gereja
Bahan
Nomor
No. Kompetensi Dasar Kls/ Konten/Materi Level Kognitif Indikator Soal
Soal
Semester
Pengetahuan Menyajikan cerita singkat seorang
anak yang mengunjungi teman
yang sakit, peserta didik dapat
menentukan jenis karya pelayanan 36
dalam Gereja katolik

VI / 2 Hati Nurani Pengetahuan Peserta didik dapatmenjelaskan


3.7 memahami ajaran Gereja
fungsi hati nurani dalam
tentang hati nurani dalam 30
pengambilan keputusan
menghadapi tantangan
zaman
Pengetahuan Peserta didik dapat menjelaskan
31
cara-cara membina hati nurani

Penalaran Menyajikan contoh kasus tentang


pengambilan keputusan
berdasarkan hati nurani, peserta
32*
didik dapat memecahkan masalah
dalam menentukan sikap yang
sesuai dengan hati nurani.

Penalaran Peserta didik dapat


38
menyimpulkan pengertian Hati
Nurani

Pengetahuan Menyajikan gambar Bunda Maria, 35


 Doa Sumber
peserta didik dapat menguraikan
Kekuatan Hidup
macam-macam doa untuk
menghormati Bunda Maria.
Pengetahuan Peserta didik menuliskan doa
Salam Maria secara lengkap dan 43
benar

Anda mungkin juga menyukai