Anda di halaman 1dari 2

SILABUS EKSTRAKURIKULER SENI DAN SASTRA

Nama Sekolah : SMPIT Rabbani


Jenis Ekstrakurikuler : Non Akademik
Semester : II (Dua)
Tahun Pelajaran : 2021/2022

Penilaian
Pertemuan Kompetensi Materi Materi Alokasi Sumber
Indikator Jenis Teknik
ke- Dasar Pokok Kegiatan Waktu Belajar
Penilaian Penilaian

1 Menjelaskan Siswa dapat Puisi Pengertian 2JP Buku Tes Tertulis


pengenalan memahami Puisi, Unsur- Bahasa
pengertian puisi, Unsur, Struktur, Indonesia
Puisi
unsur-unsur, dan Jenis-Jenis Erlangga
struktur, dan Puisi
jenis-jenis puisi

2 Menjelaskan Siswa dapat Retorika Bentuk dan 2JP Buku Tes Tertulis
pembahasan memahami dan Puisi Gaya Membaca Bahasa
Tipe Pembaca mempraktekkan Puisi Indonesia
Puisi bentuk dan gaya Erlangga
membaca puisi

3 Menjelaskan Siswa dapat Penulisan Panduan dan 2JP Buku Tes Tertulis
teknik memahami dan Puisi cara membuat Bahasa
Penulisan menuliskan puisi yang Indonesia
Puisi puisi dengan menarik (Puitis) Erlangga
baik, benar dan
menarik (Puitis)

4 Mempraktekk Siswa dapat Pembacaan Mempraktekkan 2 JP Buku Tes Praktek


an pembacaan mempraktekkan puisi sesuai puisi yang telah Bahasa
puisi pembacaan puisi dengan dibuat Indonesia
retorika Erlangga
puisi

5 Menjelaskan Siswa dapat Musikalisasi Pengertian, 2JP Buku Tes Tertulis


pengenalan memahami dan Puisi unsur, dan Bahasa
Musikalisasi menampilkan bentuk Indonesia
Puisi musikalisasi musikalisasi Erlangga
puisi puisi

6 Menjelaskan Siswa dapat Langkah- Pemilihan puisi, 2 JP Buku Tes Tertulis


langkah memahami langkah penentuan Bahasa
pembuatan langkah-langkah musikalisasi bentuk Indonesia
musikalisasi pembuatan puisi musikalisasi Erlangga
puisi musikalisasi puisi,
puisi penafsiran isi
puisi, penentuan
irama

7 Memahami Siswa dapat Pembuatan Diskusi 2 JP Buku Tes Praktek


pembuatan mengembangka musikalisasi pembuatan Bahasa
musikalisasi n puisi menjadi puisi musikalisasi Indonesia
puisi sebuah puisi Erlangga
musikalisasi
puisi
8 Mempraktekk Siswa dapat Menampilka Mempraktekkan 2 JP Buku Tes Praktek
an mempraktekkan n musikalisasi Bahasa
musikalisasi musikalisasi musikalisasi puisi yang telah Indonesia
puisi puisi puisi di buat di Erlangga
pertemuan
selanjutnya

9 Menjelaskan Siswa dapat Elemen Logo, judul, 2 JP Buku Tes Tertulis


pengenalan mengetahui Isi mading berita utama, Bahasa
mading mading artikel, opini, Indonesia
hiasan, Erlangga
tambahan,
hiasan

10 Menjelaskan Siswa dapat Macam- Perbedaan 2 JP Buku Tes Tertulis


mading 2 mengetahui macam mading 2 Bahasa
dimensi dan 3 pembuatan mading dimensi dan 3 Indonesia
dimensi mading 2 dimensi Erlangga
dimensi dan 3
dimensi

11 Menjelaskan Siswa dapat Ide kreatif Pembuatan 2 JP Buku Tes Praktek


ide kreatif membuat ide mading tema ide kreatif Bahasa
mading kreatif mading mading beserta Indonesia
rancangannya Erlangga

Bengkulu, Januari 2022


Pembina Ekstrakurikuler,

(……………………………)

Anda mungkin juga menyukai