Anda di halaman 1dari 3

CV.

SEMESTA HANNO HARMONY


SURAT PERJANJIAN
Alamat : RT 01 RW 10 Dsn Jambu Ds Jeruk Kec Bandar

HAK DAN KEWAJIBAN CV. SEMESTA HANNO HARMONY


HAK :
1. Getah pinus yang berasal dari sadapan di lahan milik anggota kelompok tani hutan rakyat
dengan harga yang telah disepakati.
2. Melakukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan pengusahaan hutan rakyat Lestari pada
lahan milik anggota kelompok tani hutan rakyat.
3. Tidak bertanggung jawab terhadap tuntutan pidana Apabila ternyata getah pinus yang
dijual tidak berasal dari lahan milik anggota kelompok tani hutan rakyat.
KEWAJIBAN :
1. Menyediakan peralatan sadapan bagi penyadap anggota kelompok tani hutan Rakyat
sesuai ketentuan CV Semesta Hanno Harmony.
2. Melakukan dokumentasi semua kegiatan penguasaan hutan rakyat Lestari bersama
kelompok tani hutan rakyat
HAK DAN KEWAJIBANKELOMPOK TANI HUTAN RAKYAT
HAK :
1. Mendapat pembinaan tentang pengusahaan hutan rakyat Lestari.
2. Menjual getah pinus miliknya target produksi sesuai dengan jumlah pohon pinus yang
didaftarkan ke CV Semesta Hanno Harmony atau sesuai inventarisasi pohon.
3. Mendapat peralatan sadapan getah pinus hutan rakyat
KEWAJIBAN :
1. Bersedia mengikuti prinsip dan ketentuan tentang pengusahaan hutan rakyat Lestari.
2. Bersedia melakukan penyadapan pohon pinus sesuai jumlah pohon yang telah
didaftarkan ke CV Semesta Hanno Harmony atau sesuai hasil inventarisasi pohon.
3. Bersedia menjual getah pinus yang dihasilkan dari lahan miliknya kepada CV Semesta
Hanno Harmony atau sesuai dengan hasil inventarisasi pohon.
4. Bersedia melaporkan pohon yang akan ditebang atau dijual.
5. Bersedia untuk mentaati peraturan atau ketentuan yang telah dibuat bersama antara CV
Semesta Hanno Harmony dengan kelompok tani hutan rakyat.
Surat Perjanjian kerjasama ini berlaku selama menjadi anggota penyadapan getah pinus hutan
rakyat CV Semesta Hanno Harmony.
Demikian surat perjanjian kerjasama ini dibuat bersama oleh pihak pertama dan pihak kedua
dengan sesadarnya tanpa tekanan dari pihak manapun untuk dapat dipergunakan sebagaimana
mestinya
Pacitan,..
Pihak Pertama Pihak Kedua
CV. SEMESTA HANNO HARMONI Koordinator Penyadapan

(HARI PRASETYO) (……………………………….)


KELOMPOK TANI HUTAN RAKYAT
DUSUN :
DESA :
KECAMATAN :
KABUPATEN :
DAFTAR ANGGOTA

NO NAMA ALAMAT JUMLAH KETERANGAN


(RT/RW) Angg. Keluarga Pinus yg disadaop
(ORANG) (POHON)
Wkl Ketua Kelompok
Wkl Sekertaris
Wkl Bendahara
Anggota
; Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
JUMLAH

………………………………………..
Mengetahui,
CV. SEMESTA HANNO HARMONI Ketua KTHR

( HARY PRASETYO ) (………………………)


Perihal : Permohonan Menjadi Anggota Penyadap
……………………………………….
CV SEMESTA HANNO HARMONY
Dengan Hormat,
Bersama surat ini, saya yang bertanda tangan di bawah ini :
1. Nama :…………………………………..
2. Umur : …………………………………..
3. Alamat : …………………………………..

Dengan ini mengajukan permohonan untuk menjadi anggota penyadap binaan CV SEMESTA
HANNO HARMONY, dengan penjelasan sebagai berikut :
1. Nomor Lahan/Persil :………………………(fotocoppy terlampir)
2. Alamat Lahan/persil : Dsn…………………..,desa………………...kecamatan……..
3. Bentuk lahan/persil : pekarangan/tegal/alas/wono
4. Jumlah pohon :………………pohon
Sebagai anggota penyadap binaan CV SEMESTA HANNO HARMONY saya sanggup untuk
mematuhi ketentuan yang ditetapkan bersama antara CV SEMESTA HANNO HARMONY
dengan Kelompok Tani Hutan Rakyat. Di mana saya berada dan menjadi anggotanya.
Demikian untuk menjadikan maklum

Mengetahui
CV SEMESTA HANNO HARMONY Saya Yang Mengajukan

(HARY PRASETYO) (……………………)

Anda mungkin juga menyukai