Anda di halaman 1dari 1

JABATAN : KOORD RUANG RAWAT INAP DAN UGD

URAIAN TUGAS :
1. Merencanakan jumlah dan kategoi tenaga, jumlah dan jenis peralatan, jenis kegiatan
/ asuhan keperawatan
2. Mengatur dan mengkoordinasikan seluruh pelayanan.
3. M e n y u s u n d a n m e n g a t u r j a d w a l d i n a s .
4. M e l a k s a n a k a n o r i e n t a s i   t e n a g a b a r u .
5. M e m b e r i k a n p e n g a r a h a n d a n   m o ti v a s i k e p a d a   t e n a g a
k e p e r a w a t a n d a n   t e n a g a lainnya.
6. Bekerja sama dengan berbagai pihak yang terlibat dalam kegiatan di
ruangan.
7. Mengadakan pertemuan berkala dengan tenaga keperawatan dan
kebidanan
8. M e n i n g k a t k a n p e n g e t a h u a n d a n k e t e r a m p i l a n
9. Mengenal dan mengetahui penggunaan barang/alat serta mengusahakan pengadaan
10. Menyusun permintaan rutin + alat, obat dan bahan lainnya.
11. Mengatur pemeliharaan alat-alat.
12. Mempertanggung jawabkan pemeliharaan alat/inventaris peralatan.
13. Melaksanakan orientasi kepada pasien dan keluarganya tentang peraturan, -fasilitas
dan kegiatan rutin ruangan.
14. Mengatur penempatan pasien diruangan.
15. Membantu memecahkan masalah yang dihadapi pasien dan keluarganya
sehubungan dengan perawatan
16. Menjaga perasaan pasien dan petugas agar merasa aman dan terlindungi

TANGGUNGJAWAB :
Secara structural dan fungsional koordinator Rawat Inap dan UGD bertanggungjawab
kepada Kepala Bidang Keperawatan.

WEWENANG :
1. Meminta informasi dan pengarahan dari atasan.
2. Memberi petunjuk dan bimbingan pelaksanaan staf keperawatan.
3. Mengawasi, mengendali dan menilai pendayagunaan tenaga keperawatan, peralatan
dan mutu asuhan keperawatan diruang rawat.
PERSYARATAN JABATAN :
1. Sarjana keperawatan diutamakan atau DIII keperawatan / DIII kebidanan
2. Memiliki kemampuan kepemimpinan, tegas dan berwibawa serta loyalitas tinggi
3. Mempunyai dedikasi yang tinggi dan bersedia mengembangkan ilmu keperawatan /
kebidanan

Anda mungkin juga menyukai