Anda di halaman 1dari 1

Nama : Putri Zahra Kirana

NIM : 210810201255
Mata Kuliah : Manajemen Investasi

Analisis Hasil 𝜷𝟏 pada Return Saham UUU dan Return Pasar.

Bulan Return saham UUU Return pasar


Juni 0,4 0,3
Juli 0,1 0,1
Agustus -0,05 -0,1
September 0 -0,05
Oktober 0,4 0,2

Penghitungan rata-rata return saham UUU dan return pasar


Bulan Ri Rm Ri × Rm R₂m
Juni 0,4 0,3 0,12 0,09
Juli 0,1 0,1 0,01 0,01
Agustus -0,05 -0,1 0,005 0,01
September 0 -0,05 0 0,0025
Oktober 0,4 0,2 0,08 0,04
Jumlah 0,85 0,45 0,215 0,1525
Rata-rata 0,17 0,09 0,043 0,0305

Dari data yang ada, dapat dikalkulasikan 𝛽1 pada kasus diatas bernilai:
0,043 − (0,17)(0,09) 0,0277
𝛽1 = 2 = = 1,236
0,0305 − 0,09 0,0224

Yang berarti jika nilai 𝛽1 adalah 1,236, setiap 1% perubahan return pasar, maka nilai return sahamnya
akan meningkat sebesar 1,236× lebih besar dari return saham yang ada.

Anda mungkin juga menyukai