Anda di halaman 1dari 3

BAB III

RANCANGAN AKTUALISASI NILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS

A. Isu dan Gagasan Pemecah Isu


1. Penetapan Isu Prioritas
a. Fishbone
Gambar 6.
Fishbone penetapan isu prioritas

Manusia Metode

Kurangnya Kurangnya penegakan


kesadaran dan kebijakan dan peraturan
tanggung jawab
yang besar dari
karyawan. Kurangnya penerapan Rendahnya
Nilai ANEKA ASN Mutu Pelayanan
Kesehatan di
UPTD
Puskesmas
Kurangnya fasilitas Pamengkang
Kurangnya gaji
kesehatan yang
yang didapat
mendukung

Dana Sarana

b. Isu
Rendahnya Mutu pelayanan Kesehatan di UPTD Puskesmas
Pamengkang.

c. Core Isu
1) Kurangnya kesadaran dan tanggung jawab yang besar dari
perawat.
2) Kurangnya penegakan kebijakan dan peraturan
3) Kurangnya penerapan Nilai ANEKA ASN
4) Kurangnya gaji yang didapat
5) Kurangnya fasilitas kesehatan yang mendukung

34
d. Analisa Isu dengan Metode Komparasi
Tabel 2.
Analisa Isu dengan Metode Komparasi

Isu A Isu B Isu C Isu D Isu E Jumlah


Isu A - B C A A 2
Isu B B - C B B 3
Isu C C C - C C 4

Isu D A B C - E 0
Isu E A B C E - 1

35
2. Diagram Alur Gagasan Pemecah Isu
Gambar 7.
Diagram Alur Gagasan Pemecah Isu
Identifikasi Core Isu :
Latar Belakang Penetapan ISU 1. Kurangnya kesadaran dan tanggung
jawab yang besar dari perawat.
ISU : 2. Kurangnya penegakan kebijakan dan Proses dng
Kondisi Saat Ini : peraturan
Metode
1. Dari Aspek Manajemen ASN
Rendahnya Mutu Pelayanan Kesehatan di UPTD 3. Kurangnya penerapan Nilai ANEKA
ASN Analisis
2. Dari Aspek Whole Of Government Puskesmas Pamengkang 4. Kurangnya gaji yang didapat
5. Kurangnya fasilitas kesehatan yang
3. Dari Aspek Pelayanan Publik mendukung

Gagasan Pemecah Isu :


Feed Back Optimalisasi Penerapan Nilai-Nilai ANEKA ASN pada Tugas Isu Prioritas :
Kurangnya penerapan
Pokok Perawat dalam Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan di
Nilai ANEKA ASN.
UPTD Puskesmas Pamengkang.

Kegiatan SKP : Kegiatan Tugas Tambahan/Lain-lain : Kegiatan Kreatif/Inovasi :


1. Menganamnesa pasien dengan 1. Menginput data pasien serta membuat 1. Membuat media penyuluhan berupa
cara tanya jawab di poli umum rujukan pasien di aplikasi p-care untuk leaflet atau lembar balik

2. Memeriksaan tanda-tanda Vital pasien BPJS


pada pasien di poli umum 2. Mempioritaskan pelayanan kepada
3. Membuat asuhan keperawatan pasien lansia dan menciptakan
individu kepada pasien poli umum lingkungan santun lansia.

Tujuannya :
Meningkatkan mutu pelayanan
36 kesehatan di
UPTD Puskesmas pamengkang

36

Anda mungkin juga menyukai