Anda di halaman 1dari 4

PEME PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

BADAN PENGEMBANGAN DAN SUMBER DAYA MANUSIA


Jalan Abdul Muis No.66 Gedung Teknis Lantai 8
Nomor Telp. (021) 3865580 – (021) 3865581
Fax : (021) 3865662
JAKARTA
Kode Pos : 1016
Nomor : 0397/DL.01.02 28 Februari 2023
Sifat : Penting
Lampiran : 1 (satu) Lampiran Kepada
Hal : Panggilan peserta Yth. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi
DKI Jakarta
di
Jakarta

Sehubungan dengan pelaksanaan Pendidikan dan Pelatihan


Manajemen BLUD bagi Pegawai Pemerintah Provinsi DKI Jakarta Tahun
Anggaran 2023, sesuai usulan dari Dinas Kesehatan peserta diperuntukan
(Eselon 3 dan 4) dengan ini mohon bantuan Saudara dapat menugaskan
Pegawai dimaksud untuk mengikuti Diklat tersebut dengan jadwal sebagai
berikut :
KEGIATAN AKT HARI PELAKSANAAN JUMLAH TEMPAT
PESERTA
Jl. Raya
Diklat
XLI 7 12 - 23 Mei 2023 30 orang Stikes PKP
Manajemen
Ciracas
BLUD
Jakarta Timur

Adapun persyaratan peserta untuk mengikuti diklat adalah :


1. Pejabat Eselon III dan Eselon IV;
2. Diusulkan oleh unit kerja dan tidak sedang mengikuti diklat sejenisnya;
3. Selama mengikuti diklat, peserta dibebastugaskan dari seluruh pekerjaan
kedinasan;
4. Usia Maksimal 56 Tahun dan tidak sedang mendapat hukuman disiplin;
5. Peserta dilarang mengundurkan diri selama pelaksanaan diklat
berlangsung; dan
6. Apabila Peserta mengundurkan diri akan dikenakan Sanksi sesuai
Peraturan yang berlaku.
Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Ibu Syamsiah No. Telepon
0821- 2562-1100
Atas perhatian dan kerjasamanya, kami ucapkan terima kasih.

Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia


Provinsi DKI Jakarta,
Lampiran : Surat Kepala BPSDM
Provinsi DKI Jakarta

Nomor 0397/DL.01.02
Tanggal 28 Februari 2023

DAFTAR NAMA PESERTA DIKLAT MANAJEMEN BLUD


ANGKATAN XLI TAHUN 2023

No. NAMA NIP NRK INSTANSI


Puskesmas Kecamatan
1 dr. Amalia Fiki 198610072014032005 183552
Tanah Abang
Arief Wahyudhy, Puskesmas Kecamatan
2 198002272006041006 165035
M.K.M. Johar Baru
Budi Wibowo, Laboratorium Kesehatan
3 197703282006041017 165301
M.A.R.S. Daerah
dr. Edison Sahputra, Rumah Sakit Umum Daerah
4 197601182010011009 178901
M.A.R.S. Koja
Endang Sri
Puskesmas Kecamatan
5 Wahyuningsih, 197610152010012007 178409
Cipayung
M.K.M.
Fiena Fithriah, Rumah Sakit Umum Daerah
6 197303142006042018 165494
M.A.R.S. Jagakarsa
dr. Firda Tania, Puskesmas Kecamatan
7 198208052010012022 178726
M.A.R.S. Kelapa Gading
dr. Hayfa Husaen, Puskesmas Kecamatan
8 197801282006042007 165004
M.GIZI. Senen
dr. Inda Mutiara, Puskesmas Kecamatan
9 196804172007012029 168500
M.M. Kramatjati
Jhonson Hotsar, Suku Dinas Kesehatan Kota
10 198006042011011008 181250
M.M. Adm. Jakarta Selatan
Puskesmas Kecamatan
11 drg. Junaidah 196507171992032009 162136
Cakung
Puskesmas Kecamatan
12 Kholidin 197410131998031005 125466
Kalideres
Latifah Hanum, Rumah Sakit Umum
13 197308302000032005 161712
S.Gz. Adhyaksa
dr. Maryati Kasiman, Puskesmas Kecamatan
14 197803312006042007 164880
M.K.K.K. Cilandak
Melda Augustina M, Suku Dinas Kesehatan Kota
15 196708171991032014 116549
S.AP. Adm. Jakarta Timur
dr. Nikensari
Rumah Sakit Khusus
16 Koesrindartia , 197303272006042021 165400
Daerah Duren Sawit
M.A.R.S.
No. NAMA NIP NRK INSTANSI
Pusat Pelatihan Kesehatan
17 Nisma Hiddin 196801272007012011 168407
Daerah
dr. Pratama Kurnia Puskesmas Kecamatan
18 197210292006042016 165261
Dewi, M.Gizi. Jagakarsa
dr. Raden Achmad Puskesmas Kecamatan
19 196801242007011020 168416
Sigit Mustik Cilincing
dr. Raden C. M. Rumah Sakit Umum Daerah
20 198205092006041008 164865
Kundrawan Kalideres
Suku Dinas Kesehatan Kota
21 dr. Rahmad Yulianto 198207082014031003 183702
Adm. Jakarta Pusat
Puskesmas Kecamatan
22 dr. Sahruna 197106142006041013 165257
Tanjung Priok
Puskesmas Kecamatan
23 dr. Santayana 198007092010012027 178456
Ciracas
Rumah Sakit Umum Daerah
24 dr. Sastroni Purba 198508092014031004 183729
Cilincing
Sonny Fajri Rumah Sakit Umum Daerah
25 199004202022031003 202659
Ramadhan, S.E. Cempaka Putih
Puskesmas Kecamatan
26 Sri Lenita 197211172008012008 172181
Pancoran
dr. Sulung Mulia Puskesmas Kecamatan
27 198312062011011012 180232
Putra Cengkareng
drg. Wahyu Ari Puskesmas Kecamatan
28 198308312011012009 181235
Kissanti Grogol Petamburan
dr. Wahyu Sri Puskesmas Kecamatan
29 197401062006042004 165059
Rahayu Kebayoran Baru
Rumah Sakit Umum Daerah
30 Yulisma Halim 196707061989032009 113782
Tarakan
Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Provinsi DKI Jakarta,

Anda mungkin juga menyukai