Anda di halaman 1dari 3

EVALUASI MATERI HARI KETIGA

NAMA :Ganang Anggoman

NIS :212210084

KELAS :XI Logam 1

Setelah melihat video, kerjakan soal berikut:


1. Sebutkan judul materi hari ini!
Jawaban: Apa tujuan hidup seorang muslim

2. Mengapa seorang muslim harus menentukan tujuan hidupnya, seberapa pentingkah?


Jawaban:Penting,karena kalau tidak ada tujuan mau jdi apa,karena kita hidup itu untuk
sukses dunia akhirat

3. Mohon dijelaskan baimanana seharusnya menentukan tujuan hidup itu!


Jawaban: Memprioritaskan keinginan dan harus di penuhi dan akan terjadi untuk
kedepannya

4. Sebutkan dalil tujuan Allah SWT menciptakan manusia di bumi ini!


Jawaban: “ Aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan agar mereka beribadah
Kepada-Ku” {QS. Az-Zariyat Ayat 56}.

5. Apa makna dari ‘liya’buduun’?


Jawaban: Beribadah

6. Sebutkan tujuan hidup yang benar !


Jawaban: Beribadah kepada Allah SWT
7. Bagaimana langkah-langkah untuk menentukan tujuan hidup yang benar!
Jawaban: Menjalani kebaikan di dunia ini, taat dan patuh pada perintah allah, rajin
beribadah, perbanyak amal sholeh, bertaqwa kepada allah

8. Jelaskan hukum wajib, haram, sunah, makruh, dan mubah!


Jawaban:
1). Wajib : suatu perintah yang harus dikerjakan, di mana orang yang
meninggalkannya berdosa
2).haram : hal yang jika dikerjakan akan mendapatkan dosa dan jika ditinggalkan akan
mendapatkan pahala
3).Sunnah : Orang yang melaksanakan berhak mendapat ganjaran tetapi bila
Tuntutan tidak dilakukan atau ditinggalkan maka tidak apa-apa.
4).makruh : larangan terhadap suatu perbuatan tetapi larangan tidak bersifat
Pasti, lantaran tidak ada dalil yang menunjukkan haramnya perbuatan tersebut.
5).mubah : menggambarkan hukum yang apabila dilakukan atau tidak dilakukan,
Tidak mengandung mudharat.

9. Beri contoh perbuatan yang termasuk hukum pada nomor 8!


Jawaban:
- Contoh hukum Wajib:Sholat lima waktu,puasa ramadhan
- Contoh hukum Haram:zina,judi,mabuk
- Contoh hukum Sunah: sholat sunnah,puasa daud
- Contoh hukum Makruh: tidur setelah shalat subuh, tidur di waktu ashar
- Contoh hukum Mubah:makan dan minum

10. Bagaimana sikap kita terhadap hukum yang mubah?


Jawaban: Apabila perbuatan ibadah dinilai baik, sebaiknya dikerjakan saja.
Sebaliknya, bisa ditinggalkan bila tidak membawa manfaat.
Selamat dan sukses selalu aamiin

Anda mungkin juga menyukai