Anda di halaman 1dari 1

PEMUSNAHAN DARAH

No. Dokumen No. Revisi Halaman

P. BDRS.012 00 1 dari 1
Jl. By pass Jalan Baru Desa
Ujungaris - Indramayu

Ditetapkan,
Direktur
STANDAR PROSEDUR Tanggal Terbit
OPERASIONAL 27 Mei 2022

dr. H. Dedi Rohendi, MARS


Darah yang tidak jadi ditransfusikan merupakan limbah medis infeksius,
Pengertian
sehingga harus dikelola dengan benar dan baik agar tidak berbahaya bagi
petugas dan lingkungan.
Mengelola limbah medis sesuai dengan standar pengolahan limbah.
Tujuan
Peraturan Direktur Nomor 12 Tentang Pedoman Pelayanan Bank Darah
Kebijakan
Rumah Sakit.
1. Darah yang tidak jadi ditransfusikan dibuang oleh perawat ruangan ke
Prosedur
instalasi pembuangan limbah
2. Perawat ruangan memberitahukan alasan tidak terpakainya darah
kepada bank darah.
1. Unit Bank Darah Rumah Sakit ( BDRS )
Unit Terkait
2. Instalasi Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai