Anda di halaman 1dari 17

しんにゅうせいきそうガイド Rundown Kegiatan

Peraturan yang tidak tertulis

(PANDUAN DASAR SISWA BARU) 1001 Cara Melapor


RUNDOWN KEGIATAN
Berikut adalah Rundown Kegiatan belajar di GLOBAL ALPHA selama 1(satu) hari:
1) 06.50 : Souji pagi
2) 07.00 ~ 07.20 : Houkoku Shukudai dan Shusseki
3) 07.30 : Taionkei (Cek Suhu Tubuh) dan Shoudokueki ( Handsanitizer )
4) 07.40 ~ 08.00 : Senam dan Chourei (Apel) (Senin, Rabu, Jumat)
07.50 ~ 08.00 : Chourei (Apel) (Selasa & Kamis)
5) 08.00 ~ 08.05 : Houkoku Belajar
6) 08.05 ~ 10.00 : Belajar
7) 10.00 ~ 10.10 : Kyuukei (Istirahat)
8) 10.10 ~ 10.15 : Houkoku Belajar

Oleh : 9) 10.15 ~ 12.00 : Belajar


10) 12.00 ~ 12.45 : おひるをする (Istirahat Siang)
せんぱい 11) 12.45 ~ 12.50 : Houkoku Belajar
12) 12.50 ~ 15.00 : Belajar
13) 15.00 ~ 15.15 : Kyuukei (Istirahat)
14) 15.15 ~ 15.45 : Olah Raga (Laki – Laki Setiap Hari)

Program Pemagangan Jepang (Perempuan Setiap Senin, Rabu dan Jumat )


Kaiwa (Perempuan Setiap Selasa dan Kamis)
Global Alpha 15) 15.45 ~ Selesai : Kaiwa
Souji Touban:
Solo
16) 15.45 ~ 16.05 : Kaiwa
2020 17) 16.10 ~ 16.40 : Souji
18) 16.40 ~ 16.45 : Souji Chekku
Houkoku:
19) 16.15 : Houkoku Shukudai (Shukudai Touban)
20) 16.30 : Houkoku Shusseki (Shusseki Touban)

DAFTAR ISI AISATSU


Dalam bahasa Jepang, aisatsu memiliki arti 'salam'. Ada berbagai macam aisatsu yang digunakan oleh  おじゃまします ojamashimasu : Maaf mengganggu biasanya, ini digunakan ketika bertamu ke rumah
masyarakat Jepang pada umumnya. Yaitu : orang lain.
 おはよう(ございます)Ohayou (Gozaimasu) : Selamat pagi “Ohayou” ditambahkan kata “gozaimasu”  しつれいします Shitsureishimasu : Permisi. Ini dilakukan ketika hendak ijin melewati orang.
di saat lawan bicara kita adalah orang yang lebih dihormati. Berikut adalah cara melakukan Aisatsu yang benar:
 こんにちは Konnichiwa : Selamat siang 1) Ambil posisi berdiri tegak
 こんばんは Konbanwa : Selamat malam 2) Pandang mata lawan bicara
 お つ か れ さ ま で す Otsukaresama desu : Selamat bekerja / Terima kasih atas 3) Tersenyum
kerjasamanya   “ Otsukaresama desu” digunakan oleh bawahan ke atasan, atasan ke bawahan, 4) Dengan suara yang ‘Lantang’ dan wajah yang ceria lalu ucapkan Aisatsu
dan antar sederajat (Misal sesama pegawai). 5) Setelah mengucapkan Aisatsu disusul dengan gerakan Ojigi (membungkuk)
 ご く ろ う さ ま で す Gokurousama desu : Selamat bekerja / Terima kasih atas kerjasamanya Note:
“Gokurousama desu” biasanya hanya digunakan oleh atasan ke karyawan.  Untuk Aisatsu ‘Shitsureishimasu’ dilakukan hanya ketika hendak lewat di depan orang lain atau

 おやすみなさい Oyasuminasai : Selamat tidur ketika hendak pergi dari tempat tersebut. Jika posisi kita tidak bergerak dari tempat kita berada

 じゃあまた Jaa mata : Sampai jumpa tetapi orang lain yang lewat didepan kita, kita tidak perlu melakukan Aisatsu ini tetapi hanya
melakukan Ojigi.
 さようなら Sayounara : Sampai jumpa Perbedaan antara “jaa mata” dengan “sayounara” adalah,
“sayounara” digunakan ketika berpisah dan kemungkinan tidak akan bertemu lagi. Contohnya  Lakukan Aisatsu dengan suara yang jelas dan penuh semangat.

adalah perpisahan saat pindah rumah dan kelulusan.  Lakukan gerakan Ojigi dengan benar dan sesuai aturannya.

 あ り が と う ( ご ざ い ま す ) Arigatou (Gozaimasu) : Terima kasih “Arigatou” ditambahkan kata  Lakukan aisatsu dari hati bukan karena disuruh atau karena tuntutan dari pihak LPK Global Alpha.

“gozaimasu” di saat lawan bicara kita adalah orang yang lebih dihormati.  Ketika bertemu Sensei ‘pertama kali’ di hari tersebut, lakukan Aisatsu.
 ありがとうございました。Ucapan Terima Kasih setelah memperoleh sesuatu


どういたしまして Douitashimashite : Sama-sama
すみません Sumimasen : Maaf(permisi)
OJIGI
 すみませんでした Sumimasendeshita : Maaf Ojigi atau Membungkuk adalah sikap menurunkan punggung dan kepala sebagai isyarat sosial kepada

 ごめんなさい gomennasai : Maaf orang lain atau simbol penghormatan.

 も う し わ け あ り ま せ ん で し た moshiwake arimasendeshita : Maaf. “Moshiwake arimasendeshita” 1) 会釈 (ESHAKU)


merupakan ucapan paling sopan dari pada “sumimasen” dan “gomennasai”. Namun, “sumimasen” Pada dasarnya, memberi salam dengan membungkuk cara eshaku ini digunakan pada pagi dan
masih lebih sopan daripada “gomennasai” sore hari, membungkuk ringan saat berpapasan dengan orang lain, dan saat menyambut tamu.

 いってきます ittekimasu : Saya pergi dulu Caranya adalah dengan memiringkan tubuh dari pinggang sampai bagian atas sekitar 15° ke

 い っ て ら し ゃ い itterashai : Selamat jalan   ini merupakan balasan ketika seseorang berkata depan. Tatapan diarahkan ke 3m ke depan.

“ittekimasu”. 2) 敬礼 (KEIREI)
 ただいま tadaima : Saya pulang Membungkuk cara Keirei ini adalah dengan kondisi di mana tulang belakang diluruskan dan

 お か え り な さ い okaerinasai : Selamat pulang ini merupakan balasan ketika seseorang berkata pinggang dibungkukan pada 30°. Jatuhkan tatapan kamu sedikit ke depan dari kaki. Cara ini sedikit

“tadaima”. lebih sopan dari membungkuk cara Eshaku dan merupakan cara membungkuk yang dilakukan saat
berhubungan dengan klien atau atasan.
3) 最敬礼 (SAIKEIREI)
Cara membungkuk Saikeirei ini adalah cara membungkuk sebanyak 45° dan merupakan cara Ketika berada di area LPK Global Alpha dan Asrama, buanglah sampah menurut klasifikasinya.
membungkuk paling dalam di antara tiga cara membungkuk. Cara ini digunakan saat meminta  も え る ご み (Sampah yang Dapat Dibakar): Sampah yang mudah terbakar. Contohnya seperti
maaf, untuk mengungkapkan rasa terima kasih yang mendalam, dan saat berhubungan dengan Kertas, Tissue, Daun Kering, dll.
klien penting. Digunakan juga saat bersembahyang di depan Tuhan dan sebagai penghormatan  もえないごみ (Sampah yang tidak Dapat Dibakar): Sampah yang sulit terbakar. Contohnya seperti
kepada orang-orang yang mulia. Plastik, Sampah Basah, dll.
 カンとびん(Kaleng dan Botol): Kelompok sampah Kaleng dan Botol masuk ke tempat sampah ini.
Cara Yang Salah Saat Melakukan Ojigi  なまごみ(Sampah Dapur): Sampah kategori buangan dari dapur.
Berhati-hatilah saat melakukan Ojigi ini karena bisa saja terjadi kesalahan. Di LPK dan di Asrama tempat sampah ada di 2(dua) titik, yaitu:
Berikut rangkuman beberapa contoh kesalahan saat melakukan ojigi / membungkuk.  Di LPK Global Alpha: yaitu disamping gudang alat Souji dan di lantai 2(dua) di samping ruang
 Membungkuk sambil duduk penyimpanan sepatu.

Jika lawan bicara dalam kondisi berdiri dan kamu duduk dan sedang melakukan sesuatu,  Di Asrama: yaitu di area Dapur dan di depan Asrama.

berhentilah sejenak dan prioritaskan lawan bicara kamu. Segeralah berdiri dengan benar, perbaiki Pengklasifikasian sampah berlaku di semua area tersebut.
postur, dan membungkuklah.
 Hanya Leher Yang Membungkuk


Sangat tidak sopan dengan membungkuk dengan hanya menggerakkan lehernya saja.
Hanya Pinggang Yang Membungkuk
AIR
Hati-hati karena akan memberikan kesan menakutkan hanya dengan membungkukkan pinggul dan Hematlah air di lingkungan LPK Global Alpha dengan cara memastikan bak atau ember air yang ada di
wajah kamu tidak menghadap ke bawah. dalam toilet selalu terisi penuh ketika:
 Membungkuk 90°  Setelah Chourei
Membungkuk terlalu dalam. Atasan atau lawan bicara kamu dapat merasa tidak nyaman.  Setelah Kyuukei
 Membungkuk dan mengucapkan persalaman pada saat bersamaan  Setelah HiruYasumi dan
Tidak disarankan untuk membungkuk (terutama untuk membungkuk Keirei dan Saikeirei) sambil  Setelah Souji Sore hari
mengucapkan persalaman pada saat bersamaan. Cara yang benar adalah mengucapkan terlebih lalu minimalisir juga menyalakan dan mematikan tombol penampungan air karena akan memberikan beban
dahulu persalaman (misalnya ohayo gozaimasu), setelah selesai mengucapkannya, berikutnya lebih pada arus listrik. Ini berlaku bagi semua orang.
adalah membungkuk. 
 Membungkuk dan mengangguk berulang kali
Tidak terlihat tulus membungkuk berulang-ulang. Adalah sopan untuk melakukannya hanya sekali.

MASKER
SAMPAH
 Selalu memakai masker baik dilingkungan LPK Global Alpha dan ataupun diluar area LPK Global Paket barang kiriman pribadi yang mengunakan alamat LPK Global Alpha diWAJIBkan mengatasnamakan
Alpha. LPK Global Alpha. Berikut contoh data penerima yang bisa digunakan sebagai acuan jika ingin melakukan
 BATSU (HUKUMAN) berlaku bagi yang tidak dan atau lupa memakai masker pembelian paket barang secara online:
Nama Penerima : (LPK Global Alpha) Azri ‘the Black Forest’
No.Telp Penerima: 08xx-xxxx-xxxx
Alamat : LPK Global Alpha Jl. Brigjen Katamso, Demangan, Ngemplak,
KAKUNIN Kec. Kartasura Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah 57169

Kakunin atau yang berarti ‘pemastian’ adalah cara kerja yang diterapkan orang jepang sebelum melakukan NAFUDA (NAMETAG)
pekerjaan. Kakunin dilakukan untuk meminimalisir kesalahan yang mungkin terjadi. Adapun cara Kakunin
yang diterapkan di LPK Global Alpha adalah:  WAJIB memakai Nafuda dilingkungan LPK Global Alpha.

 Ketika diberikan Meirei (Perintah), sebelum menjawab はい、わかりました(Ya, Saya Mengerti) harus  Ketika hendak keluar dari area LPK Global Alpha WAJIB melepas Nafuda dan simpan ditempat

mengulang Meirei (Perintah) yang diberikan menggunakan て い ね い ご (Bahasa Sopan) ditambah pribadi.

dengan ね(Ya) atau dengan Bunpou ~んです ditambah ね(Ya).  Jika Nafuda sudah ‘kurang layak pakai’ harap melapor ke Rima Sensei untuk mendapatkan

Contoh sbb: penggantian Nafuda atau bagian Nafuda yang ‘kurang layak’ (Syarat dan Ketentuan Berlaku).

Meirei:  BATSU (HUKUMAN) berlaku bagi yang melanggar peraturan ini.

しずかにまってください。(Tolong tunggu dengan tenang)


Kakunin:

PAKAIAN OLAHRAGA
しずかにまちますね。(Tunggu dengan tenang ya) atau
しずかにまつんですね。(Tunggu dengan tenang ya)

 Ketika olahraga, pakailah pakaian olahraga untuk kenyamanan saat berolahraga. Usahakan tdak
 Kakunin Ketika Selesai Melaksanakan Meirei (perintah), memakai celana jeans ketika berolahraga.
はい、もう~ました。(これ、それ、あれ)でいいですか?  Siapkan baju olahraga ganti didalam tas supaya tidak perlu kembali ke Ryou untuk berganti
 ゆびさしこしょうれいこう (pelaksanaan menunjuk dengan jari). Cara ini terbagi atas 4(empat) tahap:
pakaian dan untuk menghemat waktu.
- Melihat dengan Mata
- Memastikan dengan menunjuk hal yang terlihat dengan telunjuk
- Menyetujui dengan mulut (bisa dengan mengucapkan OK atau Yosh!) KEBERSIHAN DIRI SENDIRI
- Mendengarkan suara yang terucap dengan mulut kita sendiri tersebut
 Selalu memastikan kebersihan diri sendiri dan lingkungan sekitar
 Selalu membawa sapu tangan ketika hendak pergi kemana-mana
 Selalu memangkas rambut, menggunting kuku, mencukur kumis dan jenggot serta bulu hidung
secara berkala agar panjangnya tidak melebihi dari peraturan yang telah ditetapkan.
 Budayakan cuci tangan ketika datang ke suatu tempat atau ketika setelah bepergian dari luar

PAKET BARANG KIRIMAN


PERATURAN ASRAMA PEREMPUAN
 Buka gerbang gakkou maksimal jam 06.00 pagi lalu menyalakan mesin penampungan air.  Area Uketsuke tertulis peringatan かんけいしゃいがいたちどまりきんし yang artinya tidak boleh
 Menjaga kebersihan asrama. Pastikan tidak ada piring kotor di wastafel (tempat cuci piring) atau berhenti dan berdiri di pintu masuk keluar Uketsuke.
rambut rontok yg berserakan ketika jam belajar sedang berlangsung. Bersihkan wastafel 1minggu  Area Uketsuke tertulis peringatan かんけいしゃいがいたちいりきんし yang artinya tidak boleh masuk
1x dengan soda api agar saluran air tidak tersumbat oleh lemak makanan. dan berdiri di/ke Uketsuke tanpa seijin sensei.
 Mengunci gerbang LPK Global Alpha maksimal jam 20.30 wib  Ketika akan melewati seseorang, siapapun itu orangnya, usahakan untuk lewat di belakang orang
 Ketika menggunakan tangga perhatikan langkah kaki, tidak boleh bersuara dan tidak boleh berlari. tersebut.
Gunakan lajur kiri untuk naik dan lajur kanan untuk turun sesuai tanda panah yang sudah tertempel  Perhatikan juga etika dan keadaan sekitar orang lain sebelum melakukan apapun. Sebaiknya
di area tangga. Kakunin terlebih dahulu dan selalu Omoiyari (tenggang rasa) dengan sekitar.
 Jangan dibiasakan untuk berlari lari.

BARANG PRIBADI
 Gunakan dan jagalah barang pribadi jangan sampai hilang atau tertukar. Hilang atau rusak adalah
tanggung jawab pemilik. JABATAN
 Letakan barang ditempat yg telah ditentukan atau telah disediakan.
 リーダー(Ketua) Kelas:
 Jangan pernah menukar barang milik pribadi dengan barang milik orang lain. Terutama Sandal.
 Bertanggung jawab terhadap Kelas.
 Jika ingin masuk kedalam toilet, letakkan sandal di luar toilet untuk meminimalisir kotoran yg masuk
 Mengetahui keadaan atau kondisi teman-temannya jika ada yang ijin. Alasan dan batas
kedalam toilet.
waktu ijin. Menghubungi temannya jika diperlukan untuk Kakunin.
 Membuat Jadwal Petugas Harian. Batas waktu setiap Jumat sore. Lalu menginfokan ke
teman 1(satu) kelasnya.

POSISI  サブリーダー(Wakil Ketua) Kelas


 Bertanggung terhadap kelas.
 Posisi berdiri ketika Houkoku: Posisi berdiri TIDAK BOLEH dibelakang Sensei. Posisi berdiri harus
 Menggantikan atau mewakili Ketua ketika Ketua berhalangan atau sedang sibuk.
berada di area jangkauan penglihatan Sensei, bisa didepan atau di depan serong dari posisi duduk
 Membantu setiap tugas Ketua.
Sensei.
 リーダー(Ketua) Laki-Laki:
 Posisi berdiri ketika menunggu giliran Houkoku: posisi TIDAK BOLEH di lorong atau menghalangi
 Masa jabatan 2(dua) bulan
jalur orang lewat dan atau ditempat yang sudah tertera tulisan larangan berdiri di area tersebut.
 Bertanggung jawab atas keseluruhan LPK. Mulai dari calon pemagang, fasilitas, asrama,
Contohnya di depan pintu masuk uketsuke. Berbarislah dengan rapi, biasakan antri dan jangan
dll.
menghalangi orang lewat atau orang yang sedang bekerja.
 Posisi duduk ketika ‘BEKERJA’: Ketika harus melakukan pekerjaan yang mengharuskan kita untuk  Jembatan antara Sensei dan calon pemagang.

merendahkan posisi badan kita atau mengharuskan kita untuk berjongkok, gantilah sikap jongkok  Melakukan Houkoku berkala kepada Sensei tentang keadaan calon pemagang Laki-laki

dengan katahiza (jongkok dengan 1 lutut). Contohnya seperti ketika memeras zoukin (kain lap),  サブリーダー(Wakil Ketua) Laki-Laki:
membersihkan hakarimono, support saat skuat dll.  Masa jabatan 2(dua) bulan
 Bertanggung jawab atas keseluruhan LPK. Mulai dari calon pemagang, fasilitas, asrama,  Menjadi penanggungjawab pada saat olahraga. Mulai dari meminjam Lembar Laporan
dll. Setelah Ketua. Olahraga dari Sensei, memimpin pemanasan, memimpin untuk menghitung angkat barbel
 Jembatan antara Sensei dan calon pemangang setelah Ketua. sampai olahraga berakhir.
 Melakukan Houkoku berkala kepada Sensei bersama Ketua tentang keadaan calon
pemagang Laki-laki.
 ほうこうとうばん(Petugas Laporan):
 Laporan 5(Lima) menit sebelum kelas dimulai.
CHUUI (PERHATIAN)
 Laporan 3x. Pagi setelah Chourei, pagi setelah Kyuukei pertama, siang setelah Berikut adalah masalah kecil yang sering terjadi tapi masih dianggap sepele:
HiruYasumi.  Sikap Aisatsu yang salah. Karena kurangnya pengetahuan tentang Aisatsu dan kurangnya
 Melakukan ゆびさしこしょうれいこう dan ふくのみだれのチェック (pelaksanaan menunjuk kesadaran tentang pentingnya Aisatsu jika sudah dijepang nanti. Mengucapkan salam terhadap
dengan jari) kerapihan dan kelengkapan belajar bersama-sama. teman bukan terhadap sensei saja. Ini lah yang membuat kita tidak terbiasa dengan aisatsu dan
 Memberi aba-aba awal dan akhir pelajaran. menyepelekan aisatsu.
 Melaporkan semua hal tentang kesiapan belajar kelas. Mulai dari jumlah peserta yang  Buang sampah tidak sesuai klasifikasinya. Minimnya pengetahuan dan kurangnya pembiasaan
hadir dan tidak hadir, mencari tahu alasan bagi yang ijin tidak masuk, kesiapan belajar, tentang pengelompokan sampah sesuai jenisnya jadi dasar masalah ini.
melaporkan kepada siswa yang lain tentang perintah dari Sensei dan melaksanakannya.  Tidak Kakunin. Kebiasaan, sering memutuskan sendiri, merasa benar dan rasa ingin cepat-cepat
 しゅくだいとうばん(Petugas PR): menyelesaikan tugas selalu jadi alasan kenapa kebanyakan orang tidak atau jarang Kakunin. Yang
 Mengumpulkan buku pr 1(satu) kelas dan melaporkannya kepada Sensei kelas. menyebabkan diri menjadi acuh tak acuh atau sikap tidak peduli.

 Memastikan jumlah buku pr sesuai dengan jumlah siswa. Jika tidak sesuai mencari tahu  Souji touban yang pulang awal dan tidak menunggu sampai souji chekku selesai.

penyebabnya.  Kurang teliti ketika souji. Hal kecil yang jarang jadi perhatian seperti sarang laba-laba dan tempat

 Diakhir hari, menKakunin kepada Sensei bahwa Pr nya sudah diperiksa atau belum. yang jarang dipakai seperti toilet kyaku-sama Debu di sekitar pintu sampah plastik kecil yang sering

 Menanyakan pr untuk hari bersngkutan. luput ketika souji.


 Wajib membawa Memochou, kamus dan alat tulis(bolpoin dan pensil) kapanpun, dimanapun,
 Dan meminta ijin membawa pulang buku pr.
dengan siapapun, saat melakukan kegiatan apapun dari awal kegiatan di sekolah sampai keluar. も
 しゅっせきとうばん(Petugas Absen):
ちもの(どうぐ) Kurangnya kesadaran akan pentingnya note, kamus dan alat tulis sehingga kadang
 Meminjam しゅっせきしょ(Lembar Absen) di awal hari dan akhir hari.
lupa untuk selalu membawa barang ini ketika berada di lingkungan LPK Global Alpha. Terutama
 Memastikan bahwa semua anggota kelas telah tanda tangan di lembar absen.
ketika MENDAN atau HOUKOKU.
 Mencatat siapa yang tidak bisa hadir pada hari bersangkutan dan melaporkannya kepada
 行動 (Tindakan). Banyak yang menyepelekan hal ini dan hasilnya banyak waktu yang terbuang sia-
Sensei dan cari tahu alasan kenapa tidak bisa hadir.
sia dan orang tersebut mempunyai kesan pemalas.
 ちょうれいとうばん(Petugas Upacara):
 Laporan jumlah squat barbel tidak menggunakan bahasa Indonesia. Perlu diingat, setiap houkoku
 Melaporkan kesiapan Chourei kepada Sensei yang bertugas. itu menggunakan bahasa jepang.
 Meminjam Speaker untuk senam setiap hari Senin, Rabu dan Jumat kepada Sensei.  Briefing souji. Biasakan briefing untuk pembagian tugas souji 5 menit sebelum souji dimulai (16.05).
 Memimpin dan mengatur jalannya Upacara dari awal sampai akhir. Hal ini dimaksudkan untuk memudahkan pembagian tugas souji.
 はい、わかりました(Ya, Saya mengerti). Banyak yang mengucapkan ini ketika diberikan tugas atau
ketika ditanya tapi terkadang tidak Kakunin Tugasnya atau belum benar-benar paham dengan
maksud dari perkataan lawan bicara. Yang perlu diperhatikan adalah ketika mengucapkan わかりま  Berbicara dengan suara ‘Lantang’ dan ‘Jelas’ pada saat berbicara dengan atasan atau ketika
した , berarti memang benar benar mengerti dan paham dengan apa yang diucapkan lawan bicara. Houkoku.
 Posisi berdiri atau duduk: Ketika berdiri menunggu giliran untuk Houkoku, posisi berdiri pada saat  じょうげかんけい (Hubungan Hirarki). Kelas bawah atau Kouhai (Adik Kelas) menggunakan けいご
Houkoku dan posisi duduk ketika souji pun ada aturannya dan kadang orang sering (Bahasa Hormat) kepada kelas yang ada diatasnya atau Senpai (Kakak Kelas). Contoh け い ご
menyepelekannya. Berdiri dengan sikap badan dan kaki tegap. Ketika duduk dikelas jangan duduk (Bahasa Hormat), gunakan で す untuk めい し (Kata Benda) dan gunakan ま す untuk ど う し (Kata
sembarangan. Duduklah dengan posisi yang tegap. Kerja).
 Tanaman: Tolong siram tanaman yang ada di ada di taman di depan tempat parkir kendaraan  JANGAN PERNAH biasakan diri ketika ditanya dan tidak tahu mentah-mentah jawab わかりません.
Sensei tachi 2(dua) kali sehari, pagi dan sore pada saat souji. Tanaman itu TIDAK BOLEH Pahami arti kalimatnya, cari dikamus untuk kotoba (Kosakata) yang belum dipahami. Kalau masih
DIGANGGU ATAU DICABUT. Dimohon dengan sangat JANGAN DICABUT ATAU DIRUSAK. belum mengerti karena kotobanya tidak ada dikamus atau Bunpou(Pola Kalimat) yang belum
BATSU (HUKUMAN) akan dikenakan kepada orang yang melanggar peraturan ini. Harap berhati- pernah dipelajari, minta tolong lawan bicara untuk menggunakan kalimat lain yang mempunyai arti
hatilah sebelum bekerja. kurang lebih sama dengan mengucapkan かんたんなにほんごでおねがいします (tolong gunakan
 Bertanya. Sebelum melakukan sesuatu yang tidak diketahui hukumnya, harap bertanya kepada bahasa jepang yang lebih mudah).
Senpai atau Sensei terlebih dahulu. Selalu Kakunin dan bertanya sebelum melakukan sesuatu agar  Etika laporan (petugas harus benar2 tahu tugas apa yg harus dilakukan sebagai petugas tersebut)
tidak mendapatkan BATSU (HUKUMAN). karena bisa diartikan むせきにん (Tidak ada Tanggug Jawab). Pahami sesuatu sebelum melakukan
 Ketika berbicara dengan teman yang sudah tahu namanya jangan menggunakan あ な た (kamu). sesuatu, lakukan hal sesuai dengan peraturan yang telah ditetapkan, dan selalu Kakunin untuk
Budayakan memanggil nama teman atau lawan bicara. Dan ketika ingin memulai pembicaraan meminimalisir kesalahan.
sebutkan nama di paling depan. Bukan belakang.  Jadwal petugas laporan harian dibuat setiap jumat sore oleh リーダー(Ketua) masing-masing kelas
 Dituntut Cara berjalan dan bergerak harus yang cekatan atau bergerak lebih cepat. Tidak boleh lari dan segera diberitahukan kepada teman 1(satu) kelasnya.
tapi jalan cepat dan tidak banyak membuat suara langkah kaki yang berisik.  じっしゅうせいこころがまえ (Sikap-Sikap Peserta Magang). Hafalkan kokorogamae. Bagi yang belum
 Kerapian alas kaki. Sebelum masuk ke gedung LPK Global Alpha, rapikan alas kaki diluar gedung. hafal harap catat di memochou masing-masing dan terus dihafal. BUKAN hanya dihafal tapi juga
Beritahu orang yang masih belum mengerti, tegur orang yang melanggar dan atau perbaiki diterapkan dikehidupan sehari-hari.
kerapian alas kaki jika diperlukan.  Etika dan Manner. Ketika ingin menghubungi atasan lewat chat atau via telpon, Harus
 Merapikan peralatan belajar saat kegiatan di kelas berakhir. Gerakan ketika merapikan harus cepat menggunakan Manner dan Etikanya. Seperti tidak menghubungi terlalu malam, salam dan
dan tepat. Contoh: Merapikan kursi dengan perlahan-lahan tanpa suara, harus dirapikan dg benar menyebutkan nama diri sendiri dan menggunakan bahasa yang sopan meskipun hanya via chat,
sehingga tidak mudah jatuh saat diletakkan. tidak bercanda berlebihan, dll
 Saat memindahkan barang jangan digeser dan diseret. Angkat barang tersebut, usahakan tidak  Ucapkan ‘Tolong’ ketika membutuhkan bantuan orang lain dan tidak lupa mengucapkan ‘Terima
membuat banyak suara ketika bergerak. Kasih’ setelah mendapatkan sesuatu.
 Omoiyari (Tenggang Rasa). Selalu melihat kondisi sekitar, tidak hanya memikirkan diri sendiri.  Hargailah waktu dan jangan merepotkan orang lain.
 Lihatlah pengumuman di け い じ ば ん (Papan Pengumuman). Lihat secara berkala info yang  Jangan berjalan mundur. Berbahaya
tertempel di Papan Pengumuman. Disana tertempel peraturan LPK Global Alpha dan BATSU
(HUKUMAN) bagi yang melanggar, No.Telp Sensei Tachi, Nilai Ujian perminggu, dn info penting
lainnya.
 Latih pendengaran dengan selalu mencatat hal yang diberitahukan ketika Chourei oleh Sensei
Tachi di Memochou dan Kakunin hal tersebut ke Senpai atau Sensei setelahnya.
なまえ:アズリアジジ 2020年11月22日(金)
Nama Tahun bulan tanggal hari FORMAT SAAT MENGERJAKAN PR
(  )クラス かいしじかん
Kelas Waktu mulai
たんにんせんせい しゅうりょうじかん
Guru wali kelas Waktu selesai

(Cara Melapor)
1. Cara Melapor Mengumpulkan & Mengambil PR
しゅくだいのやりかた
Cara mengerjakan PR A. Mengumpulkan PR
1. Didepan pintu kantor ucapkan Salam yaitu :
1.しょくしゅけっていのせいとはかいしゃのじょうほ  おはようございます。
うをかく  (Selamat pagi)
Jenis pekerjaan dan Informasi Perusahaan 2. Ketuk pintu 2/3x (Ketuk pintu dengan sopan dan perlahan tapi pasti) .
(Bagi yang sudah mendapatkan Job)  ( 先生の名前)すみませんが はいってもいいですか。
2.やりなおしなどをさきにやる  (Nama Gurunya) Permisi, Bolehkah saya masuk?
3. Ketika senseinya merespon seperti :
Mendahulukan mengerjakan Yarinaoshi atau
 はい、いいよ、どうぞ dsb.
Batsu Silahkan ojigi lalu bilang :
3.しゅくだいはさいごにする  しつれいします
PR dikerjakan Terakhir  Permisi.
4. Dekati senseinya dan usahakan cari posisi yg strategis jgn menghalangi jalan
atau memblocking .
6.はっきりじでかく 5. Setelah sampai didepan sensei nya ucapkan :
Menulis dengan Huruf yang JELAS.  (先生の名前)すみませんが いまよろしいですか。
 (Nama guru) permisi, apakah sekarang berkenan ?.
7.にほんのすうじをかく 6. Jika senseinya sudah menjawab Hai, iiyo dsb maka kita bisa mulai houkoku
Menulis dengan Angka Khas Jepang shukudai.
 わたしは(クラスとなまえをいいます).
 ( Menyebutkan kelas dan nama) contohnya :
 わたしは A クラスのボンボンです。
 Saya adalah bombong dari kelas A.
 わたしはきょうのしゅくだいのノートをあつめるかかりです。ほうこくします。
 Saya adalah petugas yang mengumpulkan PR hari ini . Melapor
 しゅくだいノートは(~さつ)あります
 Buku prnya ada (berapa buku.
 もんだいがあります/ありません。
 Masalah ada/tidak ada.
7. Jika masalah tidak ada bisa langsung mondai ga arimasen namun jika ada
masalah seperti ada yg tidak mengumpulkan PR, telat, sakit dsb nya silahkan
bilang mondai ga arimasu dan dijelaskan permasalahannya contoh :
 もんだいがあります。ひとりはがっこうにきませんからしゅくだいノートをだしませ  (先生の名前)すみませんが いまよろしいですか。
ん。(りゆうをじゅんびします)  (nama guru)permisi, apakah sekarang berkenan?.
 Ada masalah. 1orang tidak menyerahkan pr karena tidak datang ke 7. Jika senseinya sudah menjawab Hai, iiyo dsb maka kita bisa mulai houkoku
sekolah. (menyiapkan alasan untuk yg tidak datang) shukudai.
8. Setelah menjelaskan apakah ada masalah atau tidak ucapkan :  わたしは(クラスとなまえをいいます)
 しゅくだいノートをせんせいにだします。チェックをお願いします。  ( Menyebutkan kelas dan nama) contohnya
 (Saya menyerahkan buku catatan PR ke Guru. Mohon untuk diperiksa) .  わたしは A クラスのボンボンです。
9. Kemudian menanyakan untuk diletakkan dimana buku catatan PR nya :  saya adalah bombong dari kelas A.
 しゅくだいノートはどこにおきますか。  わたしはしゅくだいのとうばんです。.
 buku prnya mau diletakan dimana? .  Saya petugas PR hari ini.
10. Disini kita harus dengan teliti mendengarkan arahan senseinya contoh :  しゅくだいノートはもうチェックしましたか。
 クラスのつくえのうえにおいてください。  Apakah Buku prnya sudah diperiksa?.
 Tolong taruh diatas meja kelas. 8. jika senseinya menjawab :mou chekku shita , mou chekku shimashita dsb kita
11. Jika senseinya berkata demikian kita wajib memastikan contohnya : bisa bilang :
 クラスのつくえのうえにおきますね  しゅくだいノートをもってかえってもいいでずか。
 Ditaruh diatas meja kelas ya?.  Apakah prnya boleh dibawa pulang?
12. Jika sensei sudah menjawab Hai kita bisa mengucapkan : 9. Setelah senseinya blg iiyo dsb kita harus menanyakan PR hari ini jika kelas kita
 はい、わかりました。いまクラスにいってもいいですか。 prnya tidak tertulis di buku pr
 Apakah skrg boleh pergi ke kelas?. 10. Cara menanyakannya yaitu :
13. Jika sensei menjawab Hai maka kita bisa pergi dan membawa buku prnya ke  それからきょうのしゅくだいはなんですか。
kelas dan tidak lupa mengucapakan  (apakah PR hari ini).
 しつれいします Lalu akan menyebutkan prnya contohnya :
 permisi  きょうのしゅくだいは 10 れいぶんです。
14. Dan setelah diluar pintu jimusho ucapkan kembali  PR hari ini 10 contoh kalimat.
 しつれいします 11. Setelah senseinya berkata demikian kita wajib memastikan contohn
 permisi.  きょうのしゅくだいは 10 れいぶんですね
 PR hari ini 10 contoh kalimat ya?
12. Jika sensei sudah menjawab Hai kita bisa bilang :
B. Cara Mengambil PR  はい、わかりました。しつれいします。
1. Didepan pintu jimusho ucapkan aisatsu yaitu  Baik, saya telah mengerti, kalau begitu saya permisi
 しつれいします 13. Kita bisa pergi dan tidak lupa setelah diluar pintu jimusho ucapkan kembali
 permisi.  しつれいします 。
2. Ketuk pintu 2-3x (ketuk pintu yg SOPAN , Jangan seperti nagih utang).  Permisi.
 ( 先生の名前)すみませんが はいってもいいですか。
 (Nama Gurunya)Permisi, Bolehkah saya masuk?
3. Ketika senseinya merespon seperti :
 はい、いいよ、どうぞ dsb.
4. Silahkan ojiki lalu bilang 2. Laporan Mengambil & Mengumpulkan Absen
 しつれいします
 permisi A. Mengambil Absen
5. Dekati senseinya dan usahakan cari posisi yg strategis jgn menghalangi jalan 1. Ucapkan Salam :
atau memblocking.  しつれいします
6. Setelah sampai didepan sensei nya ucapkan :  (Permisi).
 [先生の名前]すみませんがせんせい, いま よろしいですか 1. ちょうれいとうばん(petugas apel pagi)pergi ke じむしょ(kantor)/ うけつけ(R.
 [nama guru], Permisi guru apakah saat ini berkenan? Resepsionis)untuk laporan kepada sensei yang menjadi たんとう者(penanggung
2. sebelum mengatakan hal ini, pastikan guru tidak dalam keadaan sedang jawab)apel pagi pada hari itu.
menelpon, berbicara dgn guru lain,dsb. Jika berkenan,guru akan berkata : 2. Setelah sampai didepan uketsuke/jimusho aisatsu"
 はい/うん  おはようございます。
 Baik,silahkan.  Selamat pagi
 わたしは [クラス] の [なまえ] です.  (nama guru)すみませんが、はいってもいいですか。
 Saya [nama], dari [Kelas belajar].  (Nama guru) Permisi、bolehkah saya masuk?
 しゅっせきしょのかかりです. 3. Tunggu sampai sensei bilang
 Saya Petugas Daftar Hadir Kelas.  はい, いいよ, どうぞ。
 , [先生の名前] 先生、すみませんが, しゅっせきしょ を かりても いいですか  Ya, silahkan
 [nama guru], Maaf、 bolehkah saya meminjam daftar hadir kelas? 4. Silahkan aisatsu
*Lalu guru akan meminjamkan daftar hadir tsb.  しつれいします。
 どうもありがとうございます,しつれいします  Permisi
 Terimakasih banyak, Permisi. 5. Kemudian masuk menuju ke sensei dan usahakan cari posisi yang tidak mengganggu
jalan. Kemudian setelah sampai didepan sensei ucapkan salam.
 (せんせいのなまえ)、すみませんが、いまよろしいですか。
B. Cara pengembalian Daftar Hadir  (nama sensei)、Permisi, apakah sekarang senggang/berkenan?
6. Jika sensei bilang はい, いいよ, よろし dsb.maka lakukan laporan apel pagi.
1. Mengucapkan Salam  わたしは(クラスとなまえをいいます) ちょうれいのとうばんです。
 しつれいします  (menyebutkan kelas dan nama sendiri), petugas apel pagi.
 Permisi.  みなさんは にわ に もう あつまっています。
 [先生の名前]せんせい、すみませんが、いま よろしいですか  Semuanya/peserta apel sudah berkumpul/baris di halaman
 [nama guru], Permisi guru apakah saat ini berkenan?.  つぎはどうすればよろしいですか。
 わたしは [クラス] の [なまえ] です。  Selanjutnya bagaiamana?
 Saya [nama], dari [Kelas]. 7. Biasanya sensei ngasih perintah しずかにまってください(tolong tunggu dengan
 しゅっせきしょのかかりです。ほうこくします。 tenang!) kemudian kita かくにん(penegasan) yaitu
 Saya Petugas Daftar Hadir Kelas. Melapor.  しずかにまつんですね/しずかにまちますね。
 [クラス]のせいとは もう しゅっせきしょにサインをしました。  Menunggu dengan tenang kan?
 Murid [Kelas] telah melakukan Tanda Tangan Daftar Hadir. 8. Setelah sensei bilang はい, kemudian kita menjawab
 チェックをおねがいします。  はい わかりました。
 (Mohon diperiksa) *pastikan guru telah memeriksanya dan  ya mengerti
mempersilahkan anda untuk kembali dan berkata "はい"(baik). 9. Tidak lupa mengucapkan
 どうもありがとうございました. しつれいします。  しつれいします
 (Terimakasih Banyak, Permisi).  Permisi (dan setelah keluar didepan pintu jimusho kembali )
 しつれいします
Nb : Pada saat kegiatan berakhir, setelah tanda tangan pulang jangan langsung pulang dulu  Permisi
sebelum petugas absen kembali. Tunggulah sampai petugas absen benar-benar aman dan boleh 10. Dialog Apel pagi :
untuk pulang.  あいさつをいいます。
 Mengucapkan Salam
 きょうは2020年11月26日のもくようびです。ちょうれいをはじめたいとおもいます。
3. Laporan Chourei  Hari ini (Tanggal sekarang)。Bermaksud memulai pagi.
 まずはじむしょのほうからほうこくをおねがいします。
 Pertama - tama, Tolong laporannya dari bagian Kantor.  しつれいします。
 Setelah Sensei selesai laporan. Lalu bilang :  Permisi.
 ほかに、ありませんか。よろしいですか。 4. Lalu keluar dan langsung mengecek suhu badan semua orang.
 Apakah ada yang lainnya ?
 Jika tidak ada Ucapkan : B. Laporan Mengembalikan Taionkei & Soudokueki
 なさそうですね。 1. Apabila sudah mengecek suhu badan semua orang langsung mengembalikan alat.
 Sepertinya tidak ada ya. cara laporannya :
 それでは、きょうのひとことなんですが、~~~~ いじょうです。  (nama sensei)すみませんが、いまよろしいですか。
 Lalu,Kata – kata hari ini itu apa, ~~~~~ selesai.  (nama sensei) Permisi, sekarang apa ada waktu.
 Lalu ucapkan apa yang kalian ingin sampaikan dengan suara yang Lantang  わたしは (nama kelas kalian) クラスの (nama kalian) です。
dan jelas. Jika sudah selesai. sebut nama petugas chourei untuk hari besok.  Saya (nama kalian) dari (kelas kalian).
 あした(らいしゅうのげつようび)のちょうれいとうばんはアリさんです。よろしくおね  私はみなさんのたいおんをもうチェックしましたからわたしはしょうどくえきとたいお
がいします。 んけいをかえします。
 Petugas Courei besok (hari senin minggu depan ) Saudara Ari . Mohon  karena saya sudah mengecek suhu badan semua orang, saya
bantuannya. mengembalikan alat pengecek suhu tubuh dan hand sanitaizer.
 それでは、じっしゅうせいのこころがまえのごしょうわをおねがいします。 2. kalau sensei sudah jawab ok atau ya bilang はい、わたします. terus bilang
 Lalu,Tolong ucapkan Dialog Sikap – sikap peserta magang.  ありがとうございます、しつれいします。
 Untuk kokorogamae setiap hari mengucapkan 6 nomor.  Artinya terimakasih dan permisi.
 かくにんかんこうをおこないます。
よいか、
きょうもいちにちがんばろうよし!!。
 Saya akan mengkonfirmasi. Bersedia, Hari ini pun ayo SEMANGAT, Yosh !!!. 5. Laporan Pelajaran Pagi & Siang
A. Pagi

4. Laporan Taion Chekku 1. Berdiri di depan pintu & ketuk pintu 2× lalu bilang
 しつれいします。( nama sensei ) すみませんが、はいってもいいですか。
A. Laporan Mengambil Taionkei & Shoudokueki  Permisi, ( nama sensei ) Maaf, Bolehkah saya masuk ?
1. Mengucapkan salam terlebih dahulu. 2. Tunggu sampai sensei bilang はい / いいよ/どうぞ。
 おはようございます。 3. Bila sudah di jawab seperti itu ucapkan :
 Selamat pagi  ありがとうございます、しつれいします。
 (Nama Guru)、すみませんが、いまよろしいですか。  Terimakasih, Permisi.
 (Nama Guru) Maaf sekarang apa ada waktu atau senggang. 4. Masuk, dekati kepada sensei yang di tuju, Lalu bilang :
 わたしは (Kelas) のクラス (Nama) です。  おはようございます。( ucapkan juga kepada sensei yang lain apabila pertama
 Saya (nama) Kelas (Kelas) kali bertemu di hari itu )
 みなさんのたいおんをチェックしたいとおもいますが、わたしはしょうどくえきとたいお  (Nama sensei) すみませんが、いま よろしいですか?
んけいとをかりてもいいですか。  (Nama sensei) Maaf apakah sekarang bersedia?.
 Saya bermaksud mengecek suhu badan semuanya, Bolehkah saya 5. Tunggu sampai sensei bilang はい。
meminjam alat pengecek suhu badan dan hand sanitizer.  わたしは ( kelas ) の ( nama )です,べんきょうの ほうこくのかかりです。ほうこくしま
2. Apabila sensei sudah menyerahkan alat pengecek suhu tubuh dan hand Sanitizer す。
bilang :  Saya petugas laporan pelajar (NAMA) dari (KELAS ). Melapor
 ありがとうございました。  (~クラスのメンバー)は(total murid)います。
 Terimakasih.  Semuanya ada (jumlah) orang.
3. Kemudian  クラスに (jumlah murid di kelas sekarang) にんいます
 Dikelas ada ( Jumlah ) Orang.
6. Bila ada yang tidak masuk / alasan Ucapkan : 5. Setelah sampai didepan senseinya pertama ucapkan
 もんだいがあります。  (先生の名前)すみませんが今よろしいですか。
 Ada masalah.  (nama sensei) permisi, apakah sekarang berkenan?
7. Contoh: (paijo sedang sakit) 6. jika sensei bilang はい、いいよ,よろしい Dsb. maka lakukan houkoku touban
 アズリさんはびょうきしています。  わたしは A クラスのコハルです。
 Saudara Azri sedang sakit  Saya adalah kohar dari kelas A
8. Jika jumblah murid ada 10 orang. Dan yang sakit ada 1 orang maka total murid yang  みんなはクラスにもうはいりました。べんきょうのじゅんびができました。
ada dikelas ada 8 Orang.  semuanya telah masuk ke kelas. Persiapan belajar telah selesai.
 クラスに 8 にんいます。  つぎはどうすればいいですか。
 Dikelas ada 8 orang.  Selanjutnya bagaimana
9. Kalau tidak ada 7. disini kita harus teliti dan dengarkan apa yang diucapkan sensei kalau semisal sensei
 もんだいがありません。 bilang しずかにまってください (tolong tunggu dengan tenang)
 Tidak ada masalah. 8. ingat kalau dikasih Perintah Kakunin terus sampai kalian mengerti, jangan asal kabur
 きょう の べんきょう の じゅんび が できました。 doang kayak tikus kalau dikasih meirei kayak diatas kakuningnya apabila disuruh
 Persiapan belajar hari ini sudah siap. menunggu dengan tenang :
 すぎはどうすればいいですか / よろしくおねがいします。  しずかにまちますね/しずかにまつんですね
 Selanjutnya bagaimana / Mohon bantuannya.  Tunggu dengan tenang ya
10. Tunggu sampai sensei memberi perintah. contoh: はい、きょうしつでまってください。(YA 9. semisal guru bilang はい dsb
TUNGGU DI KELAS) 10. Terus bilang
 はい、わかりました。
 iya,mengerti.
11. Point Penting *Kalian harus kakunin apa yang di bilang oleh sensei. 11. tidak lupa mengucapkan :
12. Contoh: sensei: きょうしつで まってください。 (Tolong tunggu dikelas).  しつれいします
13. Kalian jawab dengan :  permisi
 はい、きょうしつでまちますね。 12. Dan setelah keluar pintu jimusho ucapkan kembali :
 Baik, menunggu dikelas ya.  しつれいします
14. Tunggu sampai sensei bilang はい。  permisi
 しつれいします。*Ojigi
 Permisi

B. Siang
6. Cek kelengkapan sebelum mulai belajar
1. Didepan pintu jimusho ucapkan aisatsu yaitu
 しつれいします 1. Saat sensei masuk kelas. Petugas Houkoku nya segera memulai persiapan
 permisi pelajaran.
2. Ketuk pintu 2x ( ketuk dengan sopan jangan kayak mau ngajak berantem ingat  みなさん。( はい )
gunakan nada suara yang sopan jangan kayak ngebentak orang)  Semuanya.
 (先生の名前)すみませんがはいってもいいですか。  きりつ。 ( はい )
 (nama sensei) permisi, bolehkah saya masuk ?  siap berdiri.
3. Ketika sensei respon seperti : はい、いいよ、どうぞ Dsb . silahkan ojiki lalu bilang  きをつけ。
 しつれいします  Berisalam.
 permisi  れい。
4. Dekati senseinya dan usahakan cari posisi yang tidak menganggu jalan atau  Mulai.
membloking
 おはようございます(selamat pagi)/こんにちは(selamat siang)/よろしくおねがいし  Persiapan olahraga telah siap. Semua sedang berkumpul di halaman .
ます Diucapkan dengan suara keras dan wajah ceria. Untuk olahraga , bolehkah meminjam Daftar Houkoku untuk olahraga ,
 べんきょうするまえにいっしょにおいのりします。 danbel , dan skipping.
 sebelum belajar marilah kita berdo'a 4. Jawab Sensei いいよ、どうぞ。(Baik , silahkan)
 じゃはじめます。  どうもありがとうございます。しつれいします。
 mulai。Siswa semua berdo'a. ketika selesai berdo'a mengucapkan  Terima kasih banyak , permisi
 おわりました。
 selesai
 それではみなさん、ふくのみだれのチェックをおこないます。 B. Mengambil & Mengumpulkan Dumble, skipping.
 dimohon pengecekan perlengkapan seragam
 むきあってください。 1. Mengcapkan Aisatsu :
 Silakan saling berhadapan  しつれいします。(Nama Guru) すみませんが、いまよろしいです。
 ゆびさしをじゅんびします  Permisi , (Nama Guru) Maaf Sekarang bersedia ?
 Persiapkan telunjuk. Semua siswa menjawab はい Dan menyiapkan jari  わたしは(Nama dan Kelas)です。Saya (Nama dan Kelas)
telunjuk.よいか。Semua siswa menjawab はい. ほうこくします。うんどうがおわりました。みんなはもうやりました。ダンベルとス
 せいふくはよいか Semua siswa menjawab よし。。(Baju) キッピングをかえします。
 マスクはよいか Semua siswa menjawab よし。。(Masker)  Melapor. Olahraga telah selesai . semua telah melakukan.
 なふだはよいか。Semua siswa menjawab よし。。(Name Tag) Mengembalikan danbel dan skipping ?
 メモちょうはよいか Semua siswa menjawab よし。。(Buku Catatan)  そしてこのうんどうのほうこくしょをチェックしていただきます。よろしくおねがいし
 じしょはよいか Semua siswa menjawab よし。。(Kamus) ます
 きょうかしょはよいか Semua siswa menjawab よし。。(Buku Pelajaran)  Kemudian tolong cek daftar houkoku olahraga ini.
 ぶんぼうぐあかペンはよいか Semua siswa menjawab よし。。(Peralatan Tulis ) 2. Jawab Sensei : みせて。(Perlihatkan) Setelah di cek sensei bilang いいよ
 てもとあしもとはよいか。Semua siswa menjawab よし。。(Apakah tangan dan (iya)
kaki kalian baik – baik saja ?)
 きょうもいちにちがんばろうよし!!!Semua siswa menjawab がんばろうよし!!!。  しつれいします。
 Hari ini Semangat !!!  Permisi
2. Ketika sedang pengecekan perlengkapan belajar siswa wajib menunjuk barang yang
9. Laporan Souji
di sebutkan dengan jari telunjuk.
A. Laporan Ngepel,Nyapu,Ngelap kaca,Membuang sampah,Membersihkan rak,papan,meja
uketsuke.dll
7. Laporan Olahraga
こうはいは そうじのリーダーになるまえ、そうじこうもくのないようをわからなければなりません。そうじの
A. Mengambil & Mengumpulkan Kertas Laporan. やりかたも。△などです。

1. (Biasanya houkoku ke dika sensei , apabila dika sensei tidak ada houkoku ke
sensei yang ada)  (Nama Sensei)すみませんがわたしは()クラスの(~)です。
2. ~Pengambilan Alat dan Houkoku. きょうのそうじとうばんのです。
 しつれいします、(Nama Guru)すみませんが、いまよろしいですか。  (Nama Sensei), Permisi saya ()kelas (~) petugas piket hari ini.
 Permisi , (Nama Guru) Maaf 、Sekarang bersedia ?
3. Jika sensei menjawab いいよ(iya) Lanjutkan.  ゆかをモップしてもいいですか。
 わたしは(Nama dan Kelas)です。Saya (Nama dan Kelas)  bolehkah saya mengepel lantainya
うんどうのじゅんびができました。みんなはにわにあつまっています。うんどうの
ために、うんどうのほうこくしょとダンベルとスキッピングをかりてもいいですか。  ゆかをふいてもいいですか。
 bolehkah saya menyapu lantainya
 mohon untuk di periksa.
 ガラスをふいてもいいですか。
 bolehkah saya mengelap kacanya
1) pemegang souji risuto harus memastikan sendiri sudah selesai atau belumnya
 ごみをすててもいいですか。 pekerjaan yang teman lakukan.
 bolehkah saya membuang sampahnya 2) jangan hanya bertanya.
3) saat menjadi toubang souji, sebelum mulai souji berkumpul terlebih dahulu untuk
 ほんだなをふいてもいいですか。 membagi tugas
 bolehkah saya mengelap lemarinya 4) untuk souji jimusho uketsuke dan dibebankan ke kouhai dan diawasi oleh senpai
5) lakukan souji dengan cepat dan tepat. Jangan sengaja mengulur waktu
 ごみの のこりはまだありますか。
6) untuk yang sudah selesai membereskan bagian nya segera bantu teman yang
 apakah sisa sampah nya masih ada?
belum selesai, jangan diam!!!!
7) alat yang digunakan
 ホワイトボードをふいてもいいですか。
 ほうき : sapu
 bolehkah saya mengelap papan tulis nya
 たけぼうき : sapu lidi
 dan sebagainya.  モップ : alat pel
 はたき :  kemoceng
 ちりとり : penki
B. Laporan Souji Ruang Kepala Sekolah & Jimusho  じょうろ : gembor air
 ブラシ :sikat
A. Souji Pagi  ワイヤブラシ : sikat kawat
1. Lihat keadaan terlebih dahulu.  ウインドウスクイージー : alat untuk membersihkan kaca
 おはようございます。  ぞうきん : kain lap
 Selamat Pagi.  ガラスせんざい : sabun kaca
 (Nama Sensei)すみませんが、こうちょうしつ の ドア のかぎが まだ かかって いる  モップせんざい :sabun lantai
ので 、こうちょうしつ の ドア をあけていただけませんか。  パッド : alat gosok
 (Nama Sensei)Permisi, Karena pintu ruang kepala sekolah terkunci, apakah  バケツ: ember
boleh Membuka pintu ruang kepala sekolah ?  ちいさいバケツ: ember kecil
2. Setelah selesai Membersihkan ruang kepala sekolah dan Jimusho segera 8) Lap yang di gunakan
melapor kepada sensei bahwa ruangan tersebut telah selesai di Souji.  untuk mengelap kaca gunakan handuk putih yang disediakan
 (Nama Sensei)、すみませんが、こうちょうしつ/じむしょはもうそうじしました。
 untuk papan tulis gunakan lap kain berwarna
 (Nama Sensei) Permisi, Ruang kepala sekolah/Kantor telah selesai
 untuk meja atau lemari gunakan kain lap putih yang di basahi sedikit
dibersihkan.
9) Cara membersihkan Kaca :
B. Laporan Souji Sore & Leader (リーダー)  alat yang digunakan untuk membersihkan kaca
 ember kecil diisi air sepertiganya saja
 (Nama Sensei)、すみませんが、わたしは( )クラスの(名前)です。そうじとうば
 handuk putih dan windows squeege
んのリーダーです。
 (Nama Sensei)、Permisi saya (Nama) dari (Kelas) pemimpin Petugas  basahi handuknya terlebih dahulu
piket hari ini.  peras sampai kering
 がっこうのそうじがおわりました。  lap kaca yang akan di bersihkan dari pojok atas ke kiri atau ke kanan sampai
 Pembersihan sekolah sudah selesai. ke bawah
 チェックをおねがいします。  keringkan dengan windows squeege
10) area atau item yang perlu perlakuan khusus  Karena Tintanya sudah habis, Bolehkah saya meminta tinta ?
 toilet sensei (setelah souji pastikan ditinggal dalam keadaan kering) 2. Mengembalikan tinta
 tempat parkir  (Nama Sensei)すみませんがマーカーにインクをもういれましたから、インクを
 taman yang ada di depan uketsuke かえします。
 keset uketsuke  (Nama Sensei) Permisi, bolehkah mengembalikan tinta ?
 インクはどこにおきますか。
 kaca jendela
 Tintanya ditaruh dimana.
 meja sensei ~
 sarang laba laba
11) Setelah souji pastikan alat alat dikembalikan pada tempatnya dan tertata rapi.
12) Pastikan juga lampu atau kipas angin sudah dimatikan sebelum di tinggalkan.
13) Khusus hari jumat
 Kotak sampah jimusho,uketsuke,dan kotak sampah kuning di cuci
(dibebankan kepada yang bukan souji touban). D. Laporan Meminjam Kunci Motor
 Keset uketsuke di bersihkan debunya dan di sikat dengan air sedikit (tidak
1. *Seteleh semua selesei izin dan がいはくとどけ di kumpul minta kunci. Hokokunya
perlu sampai basah sekali).
seperti di bawah ini.!
14) Saat bingung harus apa segera BERTANYA.
 (Nama Sensei)すみませんがいまよろしいですか。
15) Jangan DIAM apalagi hanya menjawab “HAI” tanpa tahu artinya. むせきにん
 Permisi, apakah Sekarang berkenan ?
16) Dilarang keras untuk souji touban pulang lebih dahulu sebelum semuanya
 わたしは(kelas kalian)の(nama)です。みなさんのオートバイのかぎをもらって
selesai. もいいですか。
17) Jangan mengelap papan tulis dengan glass cleaner. Gunakan saja sabun pel.  Saya (nama) dari (kelas). Bolehkah mendapatkan, Kunci motor milik
18) Setelah souji selesai, Souji toubang harus berkumpul sampai dipastikan souji semuanya ?
selesai.

E. Laporan Mengumpulkan dan Mengambil HP


10. Laporan Alat
 Mengumpulkan HP
A. Laporan Meminjam dan mengemblikan TV  しつれいします.
 (Nama Sensei),すみませんが、 いまよろしいですか。  Permisi
 (Nama Sensei) Maaf apakah Sekarang berkenan?.  (Nama Sensei)すみませんが、いまよろしいですか。
 わたしは(kelas)の(nama)です。  (Nama Sensei)、Maaf, sekarang apakah Berkenan ?
 Saya (nama) dari (kelas).  わたしは(Nama)クラスの(Kelas)です。
 テレビ/スピーカーをかりたいですが、かりてもいいですか。  Saya ( nama ) dari ( Kelas )
 Apakah boleh meminjam spiker/televisi.  スマホをあつめるかかりです。
 どうもありがとうございました。  Petugas mengumpulkan hp
 terima kasih.  スマホは(Jumlah)だいあります.
 しつれいします。  Hpnya berjumlah ( berapa unit )
 Permisi.  スマホを(せんせいのなまえ)せんせいにあずけます。
 Menitipkan HP kepada sensei ?
C. Laporan Spidol .dll  どこにおきますか。
1. Meminta Tinta  Diletakkan dimana?
 (Nama Sensei)、すみません、わたしは (Nama)です。
 (Nama Sensei), Permisi, saya (nama).  Mengambil HP
 インクがなくなりましたから、インクをもらってもいいですか。  しつれいします
 Permisi
 (Nama Sensei)すみませんが、いまよろしいですか。
 (Nama Sensei)Maaf、Apakah sekarang berkenan?
 わたしは(Kelas)クラスの(Nama)です。
 Saya ( nama ) dari kelas ( kelas )
 スマホをもってかえるかかりです。
 Petugas membawa pulang hp
 スマホは(Jumlah)だいあります。
 Jumlah hpnya ada ( berapa unit )
 スマホはもってかえってもいいですか。
 Hpnya apakah boleh dibawah pulang ?

11. Laporan Surat Izin (きゅうかとどけ、がいはくとどけ)

きゅうかとどけ:surat untuk meminta izin cuti pada saat melewati weekdays atau hari masuk
sekolah. Ada 2 jenis cuti, Cuti berdasarkan harian dan cuti berdasarkan jam.

がいはくとどけ:surat untuk meminta izin pulang atau menginap diluar pada saat hari sabtu minggu
atau pada saat liburan.

Baca dan perhatikan apa yang tertulis di masing masing surat izin sebelum meminta tanda
tangan kepada sensei yang bersangkutan.

A. Laporan Meminta Surat izinnya sebagai berikut :


じゅんばん
 リマルタせんせい、すみませんが、いまよろしいですか。
 Maaf rimarta sensei apakah ada waktu sengang.
 わたしは(Kelas)のクラスの(Nama)です。
 Saya adalah (nama yang laporan) kelas (kelas yang laporan).
 きゅうかとどけをもらってもいいですか。
 Apakah boleh menerima surat izin(kyuukatodoke).  Isilah tanggal pengajuan surat cuti, kelas, nama lengkap, tanda tangan.
 Untuk cuti beberapa hari tulis di bagian hari dan berapa harinya. Untuk absen beberapa
jam tulis di bagian jam dan berapa jamnya.
B. Laporan Menyerahkan Surat izinnya sebagai berikut :  1. Kyuuka : Untuk cuti hari. Tulis juga alasan untuk cuti.
2. Kesseki : Untuk absen dalam hari itu saja. Berapa jam absen di hari itu.
 リマルタせんせい、すみませんが、いまよろしいですか。 3. Tokubetsu Kyuuka : Cuti khusus. Untuk keperluan mendadak seperti keluarga yang
 Maaf rimarta sensei apakah ada waktu sengang. meninggal, keluarga yang sakit, pernikahan saudara, cuti keberangkatan, pengurusan
 わたしは(Kelas)のクラスの(Nama)です。 dokumen keberangkatan.
 Saya adalah (nama yang laporan) kelas (kelas yang laporan). 4. Tenkou Kyuuka : Untuk cuti belajar di sekolah lain.
 きゅうかとどけをだします。チェックをおねがいします。 5. Rifuresshu Kyuuka : Cuti untuk liburan
 Saya Ingin menyerahkan surat izin(きゅうかとどけ). tolong di cek.
 Jika ada teman yang ingin cuti dengan keperluan yang sama bisa ditulis di belakang
NB* Kalimat yang di warnai hijau, Bisa diganti sesuai keinginan ingin meminta surat apa. kertas.
Tergantung kebutuhan.  Kemudian mintalah tanda tengan di kolom paling atas sesuai dengan urutan dari kanan.
Dimulai dari ketua kelas, wali kelas, Joni sensei, Dika sensei, Agung sensei.
 Laporang Mengumpulkan Kirokubou
1. Keterangan ini (setelah menerima jawaban sensei ) sesegera mungkin
berikan kertas kirokubou dan ucapkan おねがいします
C. Laporan Gk ikut Olahraga 2. Laporan ke semua sensei itu sama dengan seperti ini , (tapi sebisa
mungkin siap kan jawaban untuk pelajaran hari ini kalau saja di tanyakan
Cara Laporan : oleh sensei)
 (Nama sensei)すみませんがいまよろしいですか。 3. Setelah menerima tanda tangan 3 sensei itu segera kumpulkan ke rima
 (Nama sensei)Permisi, Apakah sekarang senggang. sensei
 わたしは(nama)の(kelas)です。 4. Dengan format laporan seperti ini :
 Saya (nama) dari (kelas).  (Nama sensei)すみませんが、いまよろしいですか。
 びょうきですから、スポーツにさんかしなくてもいいですか。  (Nama sensei)Permisi、apakah sekarang senggang ?
 Karna sakit, Bolehkah saya tidak mengikuti Olahraga ?  わたしは kelas の nama です
 #Untuk alasan sakit Bisa lebih diperjelas lagi. Contoh : mens,sakit kepala,  Saya (nama) dari (kelas)
demam .dll  わたしはきろくぼうをあつめたいです、チェックをおねがいします。
 Saya ingin mengumpulkan kirokubou, Tolong dicek.
5. (tunggu sampai rima sensei memberi jawaban )kalau ok segera ucapkan
D. Laporan menyerahkan kenko houkensho  おつかれさまでした。しつれいします。

 (Nama sensei)すみませんが、いまよろしいですか、 わたしは[kelas kalian]の[nama


kalian]です。
 (Nama sensei)Permisi、sekarang senggang ?, Saya (Nama ) dari (kelas)
 これはけんこうしんだんしょです。
 Ini surat kesehatan saya
 チェックをおねがいします。
TUJUAN LAPORAN
 Tolong dicek  Menjelaskan tanggung jawab dan kegiatan.
 どうぞ
 Silahkan  Mengatasi suatu masalah dan mengambil keputusan yang efektif.

 Mengetahui perkembangan suatu masalah.


13. Laporan KirokuBou  Mengadakan pengawasan dan perbaikan.

 Laporan Meminta tanda tangan  Menjelaskan kebijaksanaan keputusan.


 Mengucapkan Aisatsu
 (Nama sensei)すみませんが、いまよろしいですか。
 (Nama sensei)Maaf、 apakah sekarang senggang ?
 わたしは Kelas の Nama です
 Saya (nama) dari (kelas).
 きろくぼうに(Nama sensei)のサインをかいていただけませんか?
 apakah (nama sensei) berkehendak menandatangani surat
ごせいちょうありがとうございました。
TERIMA KASIH ATAS PERHATIANNYA

Anda mungkin juga menyukai