Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN SERUYAN

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS KUALA PEMBUANG II
Alamat: Jl Raya Pematang Kambat Desa Pematang Panjang Kec. Seruyan Hilir Timur Kab. Seruyan 74213
Email : uptd.puskesmaskp2@gmail.com
KALIMANTAN TENGAH

INSTRUKSI KERJA
Nama Kegiatan : Penanganan Tumpahan Merkuri
Tujuan : Mencegah kontak patugas dan pasien dengan bahan kimia berbahaya
Ruang Lingkup : Laboratorium, IGD, Poli Umum dan KIA
1. Amankan area dengan membatasi daerah tumpahan
2. Matikan AC atau Kipas
3. Lepaskan semua perhiasan yang dipakai
4. Ambil tool box spill kit
5. Gunakan APD
6. Ambil pecahan kaca denggan penjepit
7. Masukkan pecahan kaca ke dalam safety box
8. Kumpulkan potongan merkuri dengan potongan karton tebal
9. Ambil butiran merkuri dengan menggunakan spuit
10. Masukkan butiran merkuri dalam botol
11. Beri keterangn tulisan ”Merkuri” pada botol
12. Usap tumpahan merkuri yang sedikit dengan sponge
13. Masukkan sponge ke dalam kantong plastik kuning
14. Beri tanda merah sebagai limbah berbahaya
15. Bersihkan daerah tumpahan dengan air
16. Lakukan desinfeksi pada area yang terkena tumpahan
17. Lap area menggunakan bahan penyerap
18. Masukkan bahan penyerap ke dalam kantong plastik kuning
19. Lepaskan APD disposible yang telah digunakan
20. Masukkan APD disposible ke dalam kantong plastik kuning
21. Apabila petugas terpajan tumpahan merkuri segera periksakan diri ke dokter.
22. Isi kartu stok spill kit
23. Buat laporan terjadinya tumpahan

Anda mungkin juga menyukai