Anda di halaman 1dari 2

PENDALAMAN MATERI

(Lembar Kerja Resume Modul)

A. Judul Modul : ALQUR’AN HADIS


B. Kegiatan Belajar : KRITERIA KESAHIHAN HADIS (KB 3)

C. Refleksi

NO BUTIR REFLEKSI RESPON/JAWABAN


URAIAN MATERI

A. Kriteria Kesahihan Hadis


Kata sahih dalam bahasa Arab diartikan orang sehat
antonim dari kata al-saqim yang berarti orang sakit,
seolah-olah dimaksudkan hadis sahih adalah hadis
yang sehat dan benar-benar tidak terdapat penyakit
dan cacat. Adapun menurut istilah, hadis sahih
adalah:
a. Sanadnya bersambung (ittishal al-sanad)
b. Moralitas para perawinya baik (’adalah al-
ruwwat)
c. Intelektualitas para perawinya mumpuni (dhabt al-
ruwwat)
d. Tidak janggal (’adam al-syudzudz)
e. Tidak cacat (’adam al-’illah)
Konsep (Beberapa istilah B. Jenis Jenis Hadis
1
dan definisi) di KB 1. Hadis Sahih
2. Hadis Hasan
3. adis Daif
C. Hadis tentang tentang mencari Ilmu
a. Maudhu’
Daftar materi pada KB b. Hasan li dzatihi
2
yang sulit dipahami c. Hasan li ghayrihi
d. Sahih li ghayrih

Daftar materi yang sering


1. Daif
3 mengalami miskonsepsi
dalam pembelajaran 2. Maudhu

Anda mungkin juga menyukai