Anda di halaman 1dari 3

PENDALAMAN MATERI

(Lembar Kerja Resume Modul)

A. Judul Modul : Quran Hadits


B. Kegiatan Belajar : Kriteria Keshahihan Hadits (KB 3/4)
C. Refleksi
BUTIR
NO RESPON/JAWABAN
REFLEKSI
KONSEP
A. Kriteria Kesahihan Hadis
•Bahasa: hadis yang sehat dan benar-benar tidak terdapat
penyakit dan cacat
Pengertian •Istilah: “Hadis yang bersambung sanadnya, diriwayatkan
oleh orang adil dan dhabith (kuat daya ingatan) sampai
kepada perawi terakhirnya, serta tidak ada kejanggalan
dan maupun cacat.” (al-Thahhan, t.th: 30)

•a. Sanadnya bersambung (ittishal al-sanad)


•b. Moralitas para perawinya baik (’adalah al-ruwwat)
Kriteria Hadits •c. Intelektualitas para perawinya mumpuni (dhabt al-
Shahih ruwwat)
•d. Tidak janggal (’adam al-syudzudz)
•e. Tidak cacat (’adam al-’illah)
B. Jenis Hadits
Konsep Pengertian
(Beberapa
1 istilah dan Hadis yang memenuhi lima kriteria atau syarat kesahihan hadis yang
meliputi ketersambungan sanad, perawi yang adil, perawi yang sempurna
definisi) di kedabitannya, tidak ada syaz dan tidak terdapat ‘Illat
KB

Pembagian Hadits Shahih


1) sahih li dzatihi: hadis memenuhi lima syarat kesahihan secara sempurna
2) sahih li ghayrihi: hadis yang menjadi sahih bukan karena sendirinya,
melainkan dukungan dari jalur lain.
Hadits
Shahih Contoh Hadits Shahih
ِِّ ‫إنَّ َما األع َمال بالنِّيَّا‬
‫ت‬
Artinya: “Sesungguhnya amal seseorang itu tergantung dengan niatnya.” (HR
Bukhari dan Muslim)

Kitab-Kitab Hadis-hadis Sahih:


Al-Jami’ al-Shahih karya imam al-Bukhari (w. 256 H.), Shahih Muslim karya
imam Muslim (w. 271 H) Shahih Ibn Khuzaymah karya Ibn Khuzaymah (w.
311 H) dan Shahih Ibn Hibban karya Ibn Hibban (w. 354 H.)
Pengertian
Hadis yang hampir mendekati kualitas sahih karena terpenuhinya seluruh
kriteria kesahihah. Namun, sebab kedabitannya tidak sebaik yang seharusnya,
maka kualitasnya tidak sahih melainkan hasan.

Pemetaan Hadits Hasan


1) hadis hasan yang memiliki kriteria standar hasan yang sesungguhnya
sebagaimana telah dijelaskan; atau hadis yang hasan karena sendirinya (hasan li
dzatihi).
2) hasan li ghayrihi: hadis daif yang memiliki jalur riwayat lain dengan kualitas
Hadits setara atau lebih baik sehingga menguatkan jalur yang bersangkutan.
Hasan Contoh Hadits Hasan
“Dari sayyidina ja’far bin sulaiman dari abu imron al-jauni dari abu bakar bin abi
musa, al-Asy’ari berkata: ‘aku mendengar ayahku berkata mengenai sabda
Rasulullah ketika musuh datang: ‘Sesungguhnya pintu-pintu syurga di bawah
bayangan pedang.’” (HR. At-Tirmidzi).

Kitab-Kitab Hadis-hadis Hasan:


Sunan Abi Dawud karya Abu Dawud al-Sijistani (w. 275 H), Sunan alTirmidzi
karya al-Tirmidzi (w. 279 H) dan Sunan al-Daruquthni karya alDaruquthni (w.
385 H.)

Pengertian
Hadis yang tidak memenuhi salah satu dari syarat kesahihan hadis, maka
apabila lebih dari satu syarat yang tidak terpenuhi, kategori hadis tersebut bisa
sangat lemah

Jenis Hadits Dhoif


mu’allaq, mursal, mu’dhol, munqathi’, maudhu’, matruk, fasik, munkar, mu’allal,
mudroj, maqlub, mudhtorib, muharrof, mushahhaf, mubham, syadz dan
mukhallith, Mauquf, Maqthu’.
Hadits
Dhoif
Contoh Hadits Dhoif
“Barangsiapa yang berhubungan badan dengan wanita haid atau melalui
duburnya atau mengadu kepada dukun, makai ia telah kafir terhadap apa yang
diturunkan kepada Nabi Muhammad saw.”.

Kitab-Kitab Hadis-hadis Dhoif


alMarasil karya Abu Dawud al-Sijistani (w. 275 H), al-‘Ilal karya alDaruquthni
(w. 385 H) dan Silsilah al-Ahadits al-Dha’ifah wa al-Mawdhu’ah karya al-Albani
(w. 1420 H).
C. Hadis tentang Kewajiban Mencari Ilmu: Analisis Kesahihan Hadis

“Rasulullah saw bersabda: ‘Siapa yang menempuh perjalanan untuk mencari ilmu,
maka Allah menyertainya berjalan menuju surga. Sesungguhnya para malaikat
merendahkan sayap-sayap mereka karena ridha terhadap pencari ilmu. Dan
sesungguhnya orang yang berilmu dimohonkan ampunan oleh makhluk-makhluk
penghuni langit dan bumi bahkan oleh ikan di dalam air. Sungguh keutamaan
seorang ahli ilmu dibandingkan seorang abid (ahli ibadah) adalah seperti cahaya
bulan purnama dibanding cahaya bintang-bintang. Sesungguhnya ulama pewaris
para nabi/rosul, dan sesungguhnya para nabi tidak mewariskan dinar ataupun
dirham akan tetapi mereka mewariskan ilmu, siapa mendapatkannya akan
memperoleh keberuntungan yang besar.” (HR. Abu Dawud, 3157)

Keistimewaan Bagi Orang yang berilmu


• Diiringi perjalannya oleh Allah menuju surga
• Diridai oleh para malaikat
• Didoakan oleh makhluk-makhluk yang ada di darat, di udara serta
yang ada di dalam air
• Dinilai lebih utama dibanding ahli ibadah
• Dinyatakan sebagai pewaris para nabi

Daftar materi Daftara materi yang sulit difahami:


pada KB Banyak sekali kesulitan yang kami hadapi pada ilmu hadits ini, di antaranya macam-
2
yang sulit macam hadits dhoif. Terkadang kami bingung antara memahami istilahnya atau
dipahami substansinya

Daftar materi
yang sering Materi yang miskonsepsi:
mengalami
3 Hadits shahih dengan hasan sahih
miskonsepsi
dalam Hadits maudhu’dengan hadits dhoif
pembelajaran

Anda mungkin juga menyukai