Anda di halaman 1dari 4

BIMTEK MEDIA SOSIAL

22 S.D 27 AGUSTUS 2023 / Forriz Hotel Yogyakarta, D.I.Yogyakarta

1. Berkas Asli yang harus di persiapkan untuk di berikan saat pemberkasan ke panitia:
a. Surat Perintah Tugas (di ttd pimpinan + stempel basah unit kerja masing2)
b. Foto 3x4 - 2 lembar Background Warna Merah (sudah di beri nama di belakang foto).
c. Boarding Pass Kereta Api / Travel / Bus / Pesawat
d. Bukti Perjalanan Darat (Tiket KAI/Bus/Travel/Struk bensin-tol/Transport Gocar/Goride,
Grabcar/Grabride, Maxim, Indrive) dari akun pribadi

Berkas di jadikan 1 dalam MAP/File bebas. Berikan Nama Lengkap, Nomor Urut, Asal
Lembaga.

2. Ketentuan Transportasi :
a. Kereta Api/ Pesawat
- Transportasi Lokal menuju Stasiun Keberangkatan akan diganti. Dihimbau untuk
menggunakan Grab/Gojek/Maxim dari akun pribadi.
- Jika akses menuju Stasiun Keberangkatan terbatas, diperbolehkan menggunakan Bus
/ Travel (Tiket wajib tertera Nominal Harga, Rute, Jam Keberangkatan, dan Nomor
Seat Kursi apabila ada).
- Transportasi Lokal dari Stasiun Surabaya menuju Vasa Hotel kami himbau untuk
menggunakan Transportasi Online (Grab/Gojek/Maxim/Bluebird) dari akun pribadi.
Dimohon untuk tidak menggunakan Kuitansi Tulis Tangan.
- ScreenShot Grab/Gojek/Maxim (dalam kota, tidak menerima antar kota atau antar
provinsi). Posisi schreenshot yg di kirimkan ke panitia yg setelah sampai ke tempat
lokasi (bukan saat pemesanan).
b. Bus / Travel
- Transportasi Lokal menuju Terminal Keberangkatan / Pool Travel akan diganti.
Dihimbau untuk menggunakan Grab/Gojek/Maxim dari akun pribadi.
- Transportasi Lokal dari Terminal Surabaya / Pool Travel menuju Vasa Hotel kami
himbau untuk menggunakan Transportasi Online (Grab/Gojek/Maxim/Bluebird) dari
akun pribadi. Dimohon untuk tidak menggunakan Kuitansi Tulis Tangan.
- ScreenShot Grab/Gojek/Maxim (dalam kota, tidak menerima antar kota atau antar
provinsi). Posisi schreenshot yg di kirimkan ke panitia yg setelah sampai ke tempat
lokasi (bukan saat pemesanan).

c. Mobil Pribadi
- Struk Bensin Print (bukan tulis tangan) – JIKA HILANG TIDAK AKAN KAMI GANTI
- Struk Tol (apabila melewati tol) - JIKA HILANG TIDAK AKAN KAMI GANTI (bukan
Pengisian Kartu Toll)
- Bensin dihitung dari Asal Lembaga menuju Forriz Hotel Yogyakarta
- 1 Liter bensin (pertamax/pertalite) untuk 8 km
- Contoh perhitungan yg di bayarkan sekali jalan :
Jarak tempuh lembaga/rumah 30 KM : 8 KM = 3,75 KM x (Pertalite) = Rp 37.500,-
bensin yg akan di gantikan
- Contoh Struk Bensin yang akan kami ganti :
3. Baju / Dresscode Acara
a. 22 Agustus 2023
- Batik, Sepatu (bukan sandal) (Pembukaan)
b. 23 s.d 26 Agustus 2023
- Bebas Rapi, Sepatu (bukan sandal)
c. 26 Agustus 2023 (Malam) atau 27 Agustus 2023 Pagi (Penutupan)
- Batik, Sepatu (bukan sandal)

4. Lain-lain
a. Untuk transportasi TIDAK DIPERKENANKAN SEWA / RENTAL KENDARAAN JENIS
APAPUN.
b. Apabila transportasi online Gojek / Grab / Maxim / Bluebird dari akun pribadi yang
digunakan bersamaan (1 mobil ada 2 penumpang atau lebih) maka penggantian hanya
diberikan ke salah satu peserta saja. Kami mohon kejujurannya untuk tidak Double Claim.
c. Contoh Screenshot Transportasi Online (Grab/Gojek) yang diperbolehkan. Tertulis
Nominal, Rute, Waktu, Jarak

Anda mungkin juga menyukai