Anda di halaman 1dari 2

PEMERIKSAAN HIV

No. Dokumen :

SOP No. Revisi :0


Tgl. Terbit :
Halaman : 1/1
UPTD
PUSKESMAS
Murniati
SYEKH AHMAD
NIP. 19650303 199002 2 001
PUE LASADINDI
TOAYA

1. Pengertian Tes HIV adalah Suatu tes darah yang digunakan untuk memastikan apakah
seseorang sudah positif terinfeksi HIV atau tidak, yaitu dengan mendeteksi
adanya antibodi HIV dalam sampel darahnya.
2. Tujuan Sebagai acuan dalam menegakkan diagnosa HIV
3. Kebijakan SK KepalaUPTD Puskesmas Syehk Ahmad PueLasadindiToaya No.
Tentang Pelayanan dan Jenis Pemeriksaan Laboraterium
4. Referensi Permenkes No.43 Tahun 2013 Tentang Cara Penyelenggaraan Laboratorium
Klinik Yang baik
5. Prosedur 1. Petugas laboratorium menyiapkan alat dan bahan
2. Petugas laboratorium melakukan pengambilan darah vena/kapiler
3. Petugas laboratorium meneteskan 20ul / 1 tetes darah kedalam strip
test spesimen.
4. Petugas laboratorium meneteskan 3 tetes assay diluent kedalam strip
test spesimen, baca hasil selama 15-20 menit
5. Petugas laboratorium melakukan pembacaan hasil;
 Jika pada kolom bertanda C ( control) dan kolom bertanda angka 1
muncul garis berwarna merah maka dapat dinyatakan HIV
Reaktiftipe 1.
 Jika muncul garis diangka 2 dapat dinyatakan HIV reaktif tipe 2.
 Jika hanya satu garis pada kolom C ( control ) saja maka pasien
dapat dinyatakan HIV non reaktif

6. Unit Terkait 1. Ruang poli umum


2. Ruang keperawatan
3. Ruang Poned
4. Ruang KIA / KB
7. Rekaman historis
Tanggal mulai
No. Yang dirubah Isi Perubahan
perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai