Anda di halaman 1dari 7

NOTULENSI KELOMPOK : 2

MATERI PEMBAHASAN : PASAR MONOPOLI


KELAS : 01SMJP039
TANGGAL DISKUSI : 12 OKTOBER 2021
NAMA KELOMPOK :
1. ANGGI ARINAYANTI
2. EDRIAN SAPUTRA
3. FAHRIL AMARTA KUSUMA
4. FEBRIN YANDINA
5. NAJWA RIDIKA PUTRI

Defi Agustin
Kelompok 8
Pertanyaan :

Didalam pasar monopoli hanya memiliki 1 produsen, jika


mengalami kebangkrutan apakah akan ada pengganti
yang lain atau bagaimana?

Jawaban : Dari asal kata tersebut, pasar monopoli


didefinisikan sebagai bentuk pasar di mana hanya
terdapat satu penjual yg menguasai pasar. Perusahaan
ini tidak mempunyai barang pengganti (subsitusi) yang
sangat dekat.

Nama : Devina maharani


Kelompok : 4
Pertanyaan :
Sebutkan hambatan hambatan dalam pasar monopoli

Jawaban : - adanya penetapan harga pasar


- terdapat pengawasan yang ketat
terhadap semua agen pemasaran
dan distribusi
- adanya kepemilikan hak panen
dan hak cipta

Nama : Cahya Permata Putri


Kelompok : 5
Pertanyaan:

hal pembeda apa yg paling menojol dri pasar persaingan


sempurna dengan jenis pasar persaing lainnya?

Jawaban :
- monopoli secara alamiah (monopoly by nature), yang
terjadi karena produk menyangkut hajat hidup orang
banyak.
- monopoli secara alamiah (monopoly by nature), misal
karena perusahaan tersebut berada di lokasi yg sangat
strategis dengan sumber daya yang di gunakan. sehingga
mereka menguasai sumber daya tersebut. monopoly by
nature juga bisa terjadi secara alamiah. misalnya karna
iklim/dan atau letak geografis dari perusahaa tersebut
sehingga menjadikan perusahaan tersebut sebagai pasar
satu satu nya.
- terakhir adalah monopoli yang terjadi karena hak paten
alias kekayaan intelektual (monopoly by license).
Nama : Elsa Salsabilah
kelompok : 4

Pertanyaan :
bagaimana pasar monopoli memaksimalkan
keuntungan?

Jawaban : Maksimisasi keuntungan dalam pasar


monopoli juga dapat dijelaskan dengan dua pendekatan,
yaitu pendekatan total dan pendekatan marjinal. Dalam
pendekatan total, maksimisasi keuntungan sama halnya
dengan keadaan yang telah dijelaskan dalam pasar
persaingan murni. Perbedaannya, kalau dalam pasar
persaingan sempurna penerimaan total adalah
berbentuk garis lurus diagonal dari sumbu origin ke
kanan atas karena asumsi harga adalah datum, maka
dalam pasar monopoli, seorang monopolis dapat
menentukan harga dan output yang akan dijualnya di
pasar. Bentuk kurva TR pada pasar monopoli bukan
merupakan garis lurus, tetapi berbentuk U terbalik.
Artinya, tingkat output yang keuntungan total monopolis
akan mencapai maksimum adalah lebih kecil dari tingkat
output di mana TR pasar persaingan murni mencapai
maksimum.

Pada pendekatan marjinal, keuntungan maksimum akan


diperoleh pada tingkat output di mana penerimaan
marjinal (marginal Revenue, MR) sama dengan biaya
marjinal (marginal cost, MC), atau MR= MC, dan
kemiringan kurva MR lebih kecil lebih kecil dari kurva
MR. Apabila MR dan MC tidak sama akan mengakibatkan
tambahan penerimaan akan berbeda dengan tambahan
biaya. Ada dua kemungkinan, yaitu: Pertama, Apabila MR
> MC, maka maka tambahan memproduksi satu-satuan
output akan memberikan tambahan keuntungan karena
tambahan penerimaan lebih besar dari tambahan biaya,
dan kedua, apabila MR < MC maka tambahan
memproduksi satu-satuan output akan mengurangi
keuntungan karena tambahan penerimaan lebih kecil
dari tambahan biaya.

Anda mungkin juga menyukai