Anda di halaman 1dari 4

Nama : Salsabila Fakhriyyah Ar Raidah

Nim : 8111418404

Rombel : 129 Bahasa Indonesia

Mata Kuliah : Bahasa Indonesia

Dosen Pembimbing : Zulfa Fahmy S.pd., M.Pd

Jawaban Ujian Tengah Semester Bahasa Indonesia

A.

1. pada paragraph 1, kalimat ke-2 kata “olah raga” seharusnya digabung

Pembenaran :

“acara olahraga lima tahunan ini akan berlangsung di Jakarta dan Palembanf pada 2018 nanti.”

2. paragraph 1, kalimat ke-5 kata “atlit” seharusnya “atlet”

Pembenaran :

“hotel – hotel juga telah bersiap untuk menyambut para atlet dari mancanegara.”

3. paragraph 1, kalimat ke-6 kata “olah raga” dan “mau pun” seharusnya tidak dipisah

Pembenaran :

“Menteri Pemuda dan Olahraga, Imam Nahrowi menyatakan Indonesia sepenuhnya siap…
maupun kepanitiaan.”

4. paragraph 1, kalimat ke-8 kata “mentargetkan” merupakan kata tidak baku, yang benar adalah
“menargetkan”

Pembenaran :

“Indonesia menargetkan menjadi juara umum”

5. paragraph 1, kalimat ke-10 kata “atlit” seharusnya “atlet”

Pembenaran :

“maka dari itu, kita jangan sampai kendor menyemangati para atlet”

6. paragraph 2, kalimat 1, kata “jum’at” seharusnya tidak perlu memakia tanda petik tungga

Pembenaran :
“pembukaan akan dilakukan pada hari Jumat 18 Juli 2018 bertempat di Palembang”

7. paragraph 2, kalimat ke-2, kata “suvenir” dan “aksesori” tidak baku, seharusnya ada tanda
baca koma setelah kata “untuk itu”

Pembenaran :

“untuk itu, pemerintah telah menyiapkan souvenir dan aksesoris agar acara lebih meriah”

8. paragraph 2, kalimat ke-3, kata “praktek” seharusnya diganti menjadi “praktik” dan kata
“tekhnologi” seharusnya menjadi “teknologi”

Pembenaran :

“selain itu, untuk meminimalisir resiko praktik kecurangan… menerapkan teknologi terbaru”

9. paragraph 2, kalimat ke-4, kata “bis” seharusnya adalah “bus”

Pembenaran :

“tidak hanya itu, disiapkan pula dua puluh bus gratis untuk para penonton menuju tempat lomba”

B.

1. salah, kalimat tidak efektif

“Mahasiswa yang terkenal itu mendapatkan hadiah”

2. salah, kalimat tidak efektif

“berbagai macam bunga diperjual belikan di sepanjang jalan menuju Tugu Muda”

3. salah, kalimat kurang tepat

“pertemuan itu menghasilkan peraturan yang baru”

4. salah, angka tidak boleh mengawali kalimat

“Empat ribu lima ratus personel dikerahkan Polda Jabar untuk amankan laga Final AFF 2016”

5. salah, penggunaan kata kurang tepat

“meskipun benda itu ringan, kamu harus memindahkannya satu per satu”

6. salah, penggunaan kata kurang efektuf

“Walikota Semarang meresmikan jembatan Waduk Jatibarang”

7. Salah, penggunaan kata kurang tepat


“karena dia tidak hati-hati, sepedanya jatuh ke sungai”

8. salah, penggunaan kata tidak tepat

“Mahasiswa baru dan mahasiswa lama dikenakan peraturan yang sama”

9. salah, kurang efektif

“untuk mengefektifkan waktu mari kita mulai acara ini”

10. Benar

11. Benar

12. Benar

13. salah, penggunaan kata kurang tepat.

“Pada tahun 2018, jumlah mahasiswa terus menurun”

14. salah, penggunaan dan penempatan kata kurang tepat.

“lama tidak bertemu, ia semakin cantik”

15. Benar

16. salah, kalimat tidak efektif

“persoalan ini memang sangat sulit dan tidak boleh dianggap ringan”

17. Benar

18. Salah, kalimat kurang efektif dan tidak baku

“banyaknya kasus pencurian disebabkan rendahnya tingkat kesejahteraan”

19. Salah, penggunaan Bahasa Indonesia yang tidak sesuai

“Atas perhatian Bapak, saya ucapkan terimakasih”

20. Benar

21. Benar

22. Salah, kalimat kurang efektif

“Pemerintah mensyaratkan peserta ujian CPNS memakai baju berwarna putih”

23. Benar
24. Benar

25. Benar

26. salah, kalimat tidak tepat

“Dia tidak diizinkan orangtuanya kuliah di luar kota”

27. Salah, penggunaan nama Negara yang tidak lengkap

“Indonesia masih bergantung pada Amerika Serikat terkait penanganan terorisme”

28. Benar

29. salah, penggunaan kata yang kurang pas

“Presiden harus memperhatikan rakyatnya yang semakin sengsara”

30. Salah

“Ketua Panitia bersikeras bahwa batas pengiriman naskah adalah hari ini”

Anda mungkin juga menyukai