Anda di halaman 1dari 4

1.

telegraf

Telegraf adalah sistem komunikasi yang dapat digunakan untuk


menyampaikan pesan dengan menggunakan isyarat listrik dalam bentuk kode morse.
Kode morse adalah kode yang menggunakan kombinasi suara panjang (dinyatakan dengan simbol garis) dan suara pendek (dinyatakan
dengan titik) untuk menyatakan sebuah huruf, sebuah angka, ataupun tanda-tanda yang lain.
Pada sistem telegraf, suatu pesan akan diterjemahkan menjadi sederetan kode morse. Kode tersebut selanjutnya dikirim melalui kawat
peghubung sebagai media perantara dan diterima oleh bagian penerima. Pada bagian penerima, kode-kode tersebut diterjemahkan kembali
menjadi pesan seperti aslinya.
Dalam terminologi telegraf, pesan itu disebut telegram. Meskipun telegram sudah jarang digunakan, kode morse masih dipakai sampai
sekarang. Misalnya, dalam dunia pelayaran, kode morse dipakai untuk mengirim tanda bahaya, meminta pertolongan, atau mengirimkan
sinyal SOS.

2. Telepon

Telepon adalah sistem komunikasi dua arah yang dikembangkan setelah telegraf. Sistem ini
mengubah suara menjadi isyarat listrik di bagian pengirim dan mengubah kembali isyarat listrik tersebut menjadi suara pada
bagian penerima. Telepon merupakan perangkat komunikasi yang lazim tersedia di kantor ataupun rumah. Komunikasi dua arah
adalah kimunikasi yang memungkinkan bagian pengirim dan penerima mengirimkan isyarat pada waktu yang bersamaan.
3. Radio

Radio merupakan alat komunikasi yang tidak menggunakan kabel sebagai media perantara, tetapi menggunakan gelombang
radio untuk mengirimkan suara. Radio dapat diaplikasikan dalam bentuk komunikasi satu arah, komunikasi bergantian, maupun
dua arah. Contoh komunikasi satu arah adalah komunikasi pada pemancar radio.
Radio penerima hanya bisa memilih siaran dari pemancar radio.Contoh komunikasi bergantian terjadi pada komunikasi sistem HT
(handy talky) atau walkie talkie. Pengirimakn isyarat antara pengirim dan penerima harus dilakukan secara bergantian.
Sementara itu, komunikasi dua arah terdapat pada radio citizen band atau dikenal dengan nama radio CB. Saat ini gelombang
radio tidak hanya digunakan untuk komunikasi dalam bentuk suara, tetapi juga digunakan untuk mengirim data.

4. Televisi
Pada dasarnya televisi sebagai alat atau media massa elektronik yang dipergunakan oleh pemilik atau pemanfaat untuk memperoleh
sejumlah informasi, hiburan, pendidikan dan sebagainya. Sesuai dengan undang-undang penyiaran nomor 24 tahun 1997, BAB II pasal 5
berbunyi “Penyiaran mempunyai fungsi sebagai media informasi dan penerangan, pendidikan dan hiburan, yang memperkuat ideologi,
politik, ekonomi, sosial budaya serta pertahanan dan keamanan.”Banyak acara yang disajikan oleh stasiun televisi di antaranya, mengenai
sajian kebudayaan bangsa Indonesia, sehingga hal ini dapat menarik minat penontonnya untuk lebih mencintai kebudayaan bangsa sendiri,
sebagai salah satu warisan bangsa yang perlu dilestarikan.

Dari uraian di atas mengenai fungsi televisi secara umum menurut undang-undang penyiaran, dapat kita deskripsikan bahwa fungsi televisi
sangat baik karena memiliki fungsi sebagai berikut:

1. Media informasi dan penerangan


2. Media pendidikan dan hiburan
3. Media untuk memperkuat ideology, politik, ekonomi, social budaya
4. Media pertahanan dan keamanan

5. Faxsmile
Pada saat teknologi internet semakin canggih fungsi dari mesin faks tidak dapat diubah. Setiap kantor harus memiliki serta
kehadiran mesin ini. Mesin ini terus dibutuhkan untuk mengirimkan dokumen dengan cepat dalam posisi untuk mengirim
dan mereplikasi dokumen ditumpuk di mana mana yang diperlukan hari ini ada teknologi bisnis.Walaupun dikenal sebagai
fax internet tapi tetap saja mesin ini tidak bisa ditinggal sendirian. Fax atau fax jelas merupakan singkatan dari kata
faksmilie. Istilah ini berasal dari bahasa Latin fac simile yang berarti menciptakan salinan identik terhadap aslinya. Sebuah
mesin faks biasanya meliputi modem mesin fotokopi scanner gambar dan produk display. Bagi individu tidak ada yang perlu
keahlian mesin ini seharusnya berterima kasih kepada Alexander Bain. Dia menghabiskan begitu banyak waktu dan
akhirnya menemukan teknologi yang dikenal sebagai mesin fax.

6. Satelit

SATELIT Adalah benda yang mengorbit benda lain dengan periode revolusi dan rotasi tertentu. Ada dua
varian atau jenis satelit yakni satelit alam dan satelit buatan, satelit adalah sebuah benda diangkasa yang
berputar mengikuti rotasi planet bumi.
Fungsi satelit dan cara kerjanya dapat dibedakan dalam kategori bentuk, kegunaan dan cara kerjanya.
satelit cuaca, satelit telekomonikasi, satelit iptek dan satelit militer.
FUNGSI SATELIT
Satelit Astronomi
Digunakan untuk mengkaji planet,bintang,dan objek lainnya. Salah satu contoh adalah satelit Hubble yang
digunakan untuk memotret Red Rose Nebula.
Satelit Komunikasi
Difungsikan untuk tujuan telekomunikasi,siaran radio,dan televisi yang menggunakan frekuensi gelombang
mikro.
Satelit Pantau Bumi (GPS Satellite)
Digunakan untuk navigasi dan pembuatan peta.Isyarat masa radio yang memungkinkan user atau pengguna
mengetahui kedudukan mereka dengan tepat melalui sistem GPS.
Satelit Cuaca
Berfungsi untuk mencatat dan mengirimkan maklumat tentang keadaan cuaca dan iklim bumi.Stasiun
Angkasa. Merupakan satu "bangunan" yang memungkinkan manusia hidup di angkasa lepas.Stasiun ini
sudah dirancang khusus,sehingga bisa didiami selama beberapa bulan bahkan beberapa tahun.
Satelit Militer
Adalah sebuah satelit telokomunikasi atau satelit pantau bumi yang digunakan untuk kepentingan militer.
Satelit Kecil
Satelit super kecil yang diterbangkan di ruang angkasa.sebagai contoh satelit mini(500-
2000kg),satelit mikro (10-200kg) dan satelit nano (dibawah 10kg).
Untuk dapat beroperasi satelit diluncurkan ke orbitnya dengan bantuan roket. Negara -negara maju
seperti negara Amerika Serikat, Rusia, Perancis dan Akhir-akhir ini Cina, telah memiliki stasiun
untuk melontarkan satelit ke orbitnya.

7. Modem

Modem adalah sebuah alat yang digunakan untuk


menghubungkan komputer dengan internet melalui telepon, line kabel dan layanan dari penyedia jasa
telekomunikasi lainnya. Modem sebenarnya merupakan singkatan dari modulator-demodulator. Dua kata itu
sendiri mewakili dua macam fungsi yang dijalankan oleh sebuah modem. Fungsi modem yang pertama adalah
melakukan modulasi sinyal digital ke analog untuk ditransfer. Dan fungsi modem yang kedua adalah
melakukan demodulasi sinyal untuk mengembalikan sinyal ke bentuk digital sehingga mempresentasikan
informasi tertentu.Jadi fungsi modem secara sederhana adalah mengubah sinyal analog menjadi digital dan
mengubah sinyal digital menjadi analog. Dengan demikian, data dapat dikirim melalui media apapun yang mampu
menstransmisikan sinyal analog, mulai dari mulai dioda sampai radio. Jenis modem juga menentukan kualitas
koneksi yang dipakai untuk terhubung ke internet. Jika Anda ingin terhubung ke internet menggunakan koneksi
broadband, maka anda perlu menggunakan modem dengan jenis koneksi broadband, seperti ADSL atau modem 3
G/HSDPA. Teknologi modem broadband saat ini lebih berkembang sehingga mampu mentransfer data dengan
kecepatan lebih tinggi. Contoh modem ADSL adalah modem yang digunakan pada penggunaan telkom speedy.
Umumnya saat ini modem dengan teknologi ADSL memiliki bentuk modem eksternal yang biasanya dihubungkan
ke slot RJ-45 di Ethernet card pada sebuah komputer. Untuk menghubungkan ke slot RJ-45 ini biasanya
digunakan kabel UTP. Modem ADSL juga memungkinkan kita untuk menghubungkannya dengan komputer lewat
slot USB. Bahkan, kita mungkin juga bisa menjumpai modem ADSLyang langsung ditancapkan ke slot ekspansi
PCI.

8. HandPhone
Telepon seluler (ponsel) atau telepon genggam (telgam) atau handphone( H P ) a t a u d i s e b u t p u l a
a d a l a h p e r a n g k a t telekomunikasi elektronik yangm e m p u n y a i k e m a m p u a n d a s a r y a n g s
a m a d e n g a n telepon konvensionalsaluran tetap, namun dapat dibawa ke mana-
mana (portabel, mobile)
dant i d a k p e r l u d i s a m b u n g k a n d e n g a n j a r i n g a n t e l e p o n m e n g g u n a k a n kabel( n i r k a b e l ; w
ireless). aat ini !ndonesia mempunyai dua jaringan teleponnirkabel yaitu
s i s t e m "# ("lobal ystem $or #obile Tele%ommuni%ations)d a n s i s t e m &'# (&ode 'ivision
#ultiple %%ess). adan yang mengaturt e l e k o m u n i k a s i s e l u l e r !
n d o n e s i a a d a l a h  sosi asi T elek omuni kasi  eluler !ndonesia (T!).

Fungsi dan fitur


elain ber$ungsi untuk melakukan dan menerima panggilan telepon, ponselumumnya juga mempunyai $ungsi
pengiriman dan penerimaan pesansingkat (short message servi%e,#). da pula penyedia jasatelepon genggam
di beberapa negara yang menyediakan layanan generasi ketiga(*") dengan menambahkan jasavideophone, sebagai
alat pembayaran,maupun untuktelevisi online di telepon genggam mereka. ekarang, telepongenggam menjadi
gadget yang multi$ungsi. #engikuti perkembanganteknologi digital, kini ponsel juga dilengkapi dengan berbagai
pilihan +tur,seperti bisa menangkap siaranradio dantelevisi, perangkat lunak pemutaraudio(#P*) danvideo,kamera
digital, game, dan layananinternet (P,"P,*"). elain +tur-+tur tersebut, ponsel sekarang sudah ditanamkan
+turkomputer. adi di ponsel tersebut, orang bisa mengubah $ungsi ponseltersebut menjadi mini komputer. 'i dunia
bisnis, +tur ini sangat membantubagi para pebisnis untuk melakukan semua pekerjaan di satu tempat danmembuat
pekerjaan tersebut diselesaikan dalamwaktu yang singkat.

Anda mungkin juga menyukai