Anda di halaman 1dari 1

COSTUM PLAY (Cosplay)

Lomba cosplay:
1. Siswa bebas berekspresi menjadi tokoh siapa saja dan menggunakan kostum
apa saja semenarik mungkin. (Tidak harus jejepangan, boleh menjadi
siapa saja asal sopan dan tahu batas).
2. Dan untuk siswa yang ingin mendapat penilaian bisa mendaftarkan dirinya
sebagai peserta cosplay (costum play) dan mengikuti beberapa persyaratan
untuk dinilai.
3. Setiap siswa/i bebas mengikuti tanpa ada batasan, tidak dipatokkan untuk
berapa orang dari setiap kelas.

Metode Penilaian:
1. Kami akan menilai dengan cara objektif. Dari segi pendalaman karakter
siapa yang sedang diperankan oleh peserta.
2. Lalu kami akan mengupload ke sosial media kami, dan mengadakan voting.
3. Pemenang akan dipilih berdasarkan banyaknya vote dan sebagaimana
melakukan pendalaman karakter yang diperankan.
Contoh: Naruto; Kalian bisa mempraktekan bagaimana Naruto
mengeluarkan ‘Kage Bunshin no Jutsu’, ‘Tajuu Kage Bunshin no Jutsu’,
atau ‘Rasengan’.

Lalu di luar penilaian itu, kami juga memiliki beberapa mini games secara
mendadak, dan ada mini giftnya juga!

Anda mungkin juga menyukai