Anda di halaman 1dari 20

PERSIAPAN MEMBUKA KANTOR

NOTARIS PPAT YANG IDEAL


DI ERA 5.0
by
Ni Putu Nena BP Rachmadi, S.H., M.Kn.
disampaikan melalui Zoom meeting
Tangerang, 11 Agustus 2023
Fase
Perjalanan Kita Melengkapi Lulus Ujian
"War" Pengangkatan
Notaris
Kode Etik Fase
Point
Stabil

Fase
Bertahan
Magang
2 Tahun
SK Pengangkatan
Fase
Buka Auto
S-2 Magister
Kantor Pilot
Kenotariatan Sumpah
Jabatan
Pensiun
S-1 Fakultas
Hukum

Habis Masa Meninggal


Jabatan
Setelah
SK keluar..
Tampilan di akun AHU Online nanti akan
berubah menjadi "notaris belum aktif"

Belum bisa melakukan transaksi apa-apa

Bisa Download SK Pengangkatan

Notaris belum aktif


notaris belum aktif
Sumpah Jabatan Sumpah jabatan dimohonkan ke Kepala KKantor
Wilayah Kementerian Hukum dan HAM, sesuai
wilayah jabatan masing-masing.

Lalu setelah sumpah 60 (hari), wajib:

A. Menjalankan jabatannya dengan nyata

B. Menyampaikan berita acara sumpah/janji


jabatan kepada: Menteri, Organisasi Notaris,
Majelis Pengawas Daerah
Kalo sudah disumpah
C. Menyampaikan alamat kantor, contoh tanda
tampilan statusnya
jadi "notaris"
tangan, dan paraf serta teraan cap/stempel
jabatan Notaris berwarna merah kepada
Menteri dan Pejabat lain yang bertangung
jawab di bidang agraria pertanahan,
Organisasi Notaris, Ketua Pengadilan Negeri,
Majelis Pengawas Daerah, serta Bupati dan
Walikota di tempat Notaris diangkat
Persiapan
Buka Kantor

Materil Immateril Spiritual


Materil
(bersifat fisik/kebendaan)

Cek kemampuan
Budgeting Komunikasikan
modal kita
Usahakan dari tabungan Sewa kantor maksimal 30% Dengan pasangan/orang tua
Lebih baik jual aset Perlengkapan maksimal 20% Persiapkan minimal 6 (enam)
daripada hutang Saving sebanyak yang bulan skenario tanpa
Jujur dengan dimampu pemasukan dan minta
kemampuan Manfaatkan perlengkapan masukan
Ketahui berapa nilainya yang ada
Immateril
(tidak berwujud)

Unfollow/Block/Keluar
Persiapkan mental Pilih circle dari hal tidak penting

Jangan mudah Pilih circle yang positif Keluar dari sesuatu yang
menyerah Jika circle mu buat kamu tidak "fit" lagi untuk mu
Disiplin miliki rutinitas minder, ganti circlenya (bukan putus
Berlaku "as if" Senasib, sefrekuensi silaturahmi)
Bukan persaingan, Unfollow/Block/Keluar
semesta berlimpah tidak menyakiti siapapun
tapi melindungi dirimu

Bangun support Investasi dari


system leher ke atas
Utamanya keluarga Upgrade ilmu terus
Orang yang dapat menerus
dipercaya/mentor
Spiritual
Mengingat hidup
Luruskan niat sementara
Untuk memulai segala hal, Jadi Notaris hanya salah satu pilihan
niat merupakan langkah awal. profesi menjalankan hidup, jangan
Niatkan yang baik-baik, halalkan semua cara. Semua harus
niatkan ibadah dipertanggungjawabkan

Yakin atas Meningkatkan


ketetapan Allah ibadah
Agar tidak mudah kecewa, Notaris PPAT ibarat wiraswasta,
tidak mudah putus asa dan bebas tentukan waktu. Manfaatkan
senantiasa berbaik sangka sebaik-baiknya untuk ibadah
Bagimana
Memilih kantor?
Budget, budget, budget..
Kantor dengan sewa murah, belum tentu
murahan

Perhatikan akses jalan, traffic, kesediaan


parkir

Kebersihan, penataan ruang, interior sesuai


menjadi nilai tambah
Apa saja yang harus
ada di kantor?

Ruang Perlengkapan kantor


kerja 1. CCTV
2. Brangkas
3. Meja, kursi sesuai kebutuhan
4. Internet
Ruang 5. Komputer, scanner, printer
Ruangan
notaris 6. Tempat arsip
7. dll.

Ruang
tandatangan
Bagaimana
Menata kantor?
Ini selera ya... kalau saya suka yang
sederhana, bersih, rapi dan fungsional.

Hack
1. Bingung pilih warna? putih aman
2. Interior? warna netral/earth tone:
coklat, abu-abu, hitam, putih
3. Pakai yang ada, modifikasi atau
ke toko barang bekas
4. Beri sentuhan tanaman
Siapkan dan pelihara e. Buku Daftar Protes. (wajib dilaporkan setiap
tanggal 5, sekalipun nihil)

arsip kantor f. Buku Daftar Wasiat.

g. Buku Daftar Akta. (wajib ditandatangani dan


Kenali, lalu buat sesuai ketentuan. dicap oleh MPD sebelum digunakan, no.akta
tiap bulan ganti)
a. Protokol Notaris: protokol notaris ini adalah kumpulan
dokumen yang merupakan arsip negara dan harus
h. Klapper Buku Daftar Surat Di Bawah Tangan
disimpan dengan baik, serta dipelihara sebab
Yang Disahkan. (no.urut tidak bboleh ganti)
sewaktu-waktu bisa saja klien membutuhkannya,
terlebih ketika notaris pensiun atau meninggal dunia,
i. Buku daftar nama penghadap (setelah masuk
notaris wajib menyerahkan protokol ini pada notaris
reporturium maka dimasukkan dalam klapper
penerima protokol berikutnya)
yang disusun menurut abjad dan dikerjakan
setiap bulan dimana dicantumkan nama
b. Buku Repertorium. (wajib dicap dan ditandatangani
semua orang/pihak yang menghadap, sifat
oleh MPD dulu baru boleh digunakan, no.urut tidak
akta dan nomor akta), hal ini untuk memberikan
boleh diganti)
kepastian akan kehadiran penghadap dan
bertujuan untuk pembuktian mengenai siapa
c. Buku Daftar Surat Di Bawah Tangan Yang Disahkan.
saja yang datang menghadap serta demi tata
adminitrasi kearsipan yang baik.
d. Buku Daftar Surat Di Bawah Tangan Yang Dibukukan.

dari awal kantor, ada atau gak ada klien


Buat juga kearsipan seperti:
a. Buku daftar akta harian (absensi, sebagai f. File arsip copy collatione yang memuat uraian
buku bantu untuk mengetahui siapa saja sebagaimana ditulis dan digambarkan dalam
penghadap/tamu yang datang ke kantor surat yang bersangkutan
notaris)
g. File ekspedisi, maksudnya adalah daftar berisi
b. Map khusus yang berisi minuta akta sebelum resi pengiriman dari notaris kepada pihak
dijilid menjadi buku setiap bulannya tertentu terkait pengiriman warkah berkenaan
dengan pembuatan akta. Karena biasanya
c. File arsip warkah akta pihak tersebut mengaku sudah mengirimkan
padahal belum, maka untuk meminimalisir hal
d. File arsip yang berisikan copy surat dibawah ini, notaris harus memiliki file ekspedisi
tangan yang disahkan berkenaan dengan keluar masuk dokumen
yang dikirimkan melalui ekspedisi
e. File arsip yang berisikan copy surat dibawah
tangan yang dibukukan
Pesan saya
Tentang arsip
Kantor boleh sederhana, tapi arsip harus utama

Jangan tunggu kantor rame baru buat arsip justru


siapin arsip, dengan harapan kantor rame

Selalu anggap diri kita pelupa, sehingga kita selalu


bercerita dengan dokumen

Arsip salah satu investasi kita sebagai notaris


buatlah investasi yang baik

Manfaatkan perkembangan teknologi paksa diri kita


Asyik menata kantor,
Jangan lupa menata diri

1. Berpenampilan rapi & profesional

2. Selalu upgrade ilmu

3. Kelola keuangan, rumus: 40:30:20:10

4. Pelajari public speaking


Keuangan
Saya bukan orang yang jago menata
keuangan belakangan ketemu hack
yang menarik.

Bukan promo ya...


Saya pakai "Rekening Bank Jago"

Ada fasilitas "Kantong" memudahkan


kita memisahkan pos-pos keuangan
tanpa harus buka banyak rekening.
Karyawan
Saya gak punya rumus rahasia tentang memilih
karyawan, tapi yang diyakini
"energy attract energy" kantor kecil, hanya 6 karyawan.

Selalu berprasangka baik, allhamdulillah saya merasa


komposisi saya pas

Fokus pada kelebihan, kembangkan, tahu kekurangan, lalu


back up

Jadilah pemimpin, bukan bos

Jadi orang pertama yang punya semangat dan keyakinan


akan masa depan cerah kantor kita

Jangan banyak sharring kesulitan sama karyawan, fokus


solusi.
Maksimalkan Notaris 5.0 itu, notaris
yang cerdas kerja sesuai
Teknologi kode etik dan maksimal
memanfatkan teknologi.
Jangan malas belajar tentang
teknologi, tidak perlu ekspert,
tapi harus ngerti

Penyimpanan cloud,
masa depan
Sistem manajemen
dan keuangan
Record penting banget
Intinya kalo hari ini mampu dilewati,
Gimana kalo jadi notaris besok juga pasti bisa, lewatin sehari
baru dan masih sepi? demi sehari

Gakpapa, tetap optimis tetap Inget, rejeki kita pribadi, gak akan
sibukkan diri dan bersikap "as if" "dicuri" orang lain, hanya perlu
dijemput... jadi "iri hati" sungguh gak
1. Rajin ikut seminar penting

2. Membangun relasi dengan rekan-rekan senior

3. Miliki hobi positif

4. Jangan buru-buru pengen ngajuin rekanan,


jaga dirimu dari perasaan kecewa
Janji ya,
Berani buka kantor mu
Saya minta feedback kalian ya...
Insight yang kalian dapet dari kelas ini...
tag
@nena.ngobrolhukum
@hukumdanppat

Biar saya juga semangat :)

Thanks teman-teman :)

Anda mungkin juga menyukai