Anda di halaman 1dari 2

SUPERVISI FASILITATIF

No. Dokumen :
SOP 440.7/119.SOP/UKM/PKM-07/II/2023
No. Revisi : 01
Tanggal Terbit : 06 Februari 2023
Halaman : 1/2

PUSKESMAS Fahroyani, A.Md.Keb.


KUMBE Nip. 197401 199302 2 002

1. Pengertian a. Supervisi adalah proses atau kegiatan untuk melihat kinerja suatu unit
atau individu dalam melaksanakan suatu pekerjaan, tugas, program atau
semua aktivitas yang dijalankan untuk mencapai suatu standart atau
target yang telah ditetapkan sebelumnya
b. Supervisi fasilitatif adalah supervisi yang lebih mengutamakan kajian
terhadap sistem dalam menentukan masalah atau penyebab rendahnya
kinerja

2. Tujuan Sebagai acuan dalam melaksanakan kegiatan supervisi dilingkup Puskesmas


Kumbe

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Kumbe


Nomor : 800/027.SK/PKM.07/II/2023
Tentang pelayanan klinis yang menjamin kesinambungan
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan No. HK.01.07/MENKES/1511/2023 Tentang
petunjuk teknis pelaksanaan pelayanan kebidanan dan neonatal dalam
rangka implementasi peraturan menteri kesehatan nomor 3 tahun 2023
tentang standar tarif pelayanan kesehatan dalam penyelenggaraan program
jaminan kesehatan
5. Prosedur / 1. Tim supervisi melaksanakan kegiatan ( menyusun jadwal, lokasi dan
Langkah- langkah perencanaan)
2. Tim supervisi menyiapkan alat dan bahan : daftar tilik supervisi fasilitatif
3. Petugas tata usaha membuat surat dan jadwal kegiatan
4. Petugas tata usaha mendistribusikan surat pada sasaran supervisi
5. Tim supervisi melakukan analisis berdiri terhadap proses pelaksanaan
kegiatan sebelum supervisi dilaksanakan
6. Kepala puskesmas dan tim supervisi melaksanakan supervisi sesuai
jadwal dan format daftar tilik supervisi fasilitatif
7. Tim supervisi mengisi daftar tilik masing-masing dengan wawancara dan
observasi kepada petugas yang disupervisi ( termasuk telusur dokumen )
8. Tim supervisi menyampaikan kasus supervisi kepada Kepala Puskesmas
9. Tim supervisi menindaklanjuti hasil supervisi
10. Tim supervisi membuat laporan hasil kajian supervisi dan membuat arsip
hasil kegiatan

6. Diagram Alir
Semua bidan
mengisi daftar Kajian Verifikasi tim
mandiri supervisi
7. Hal-hal yang perlu Ketelitian dalam pemeriksaan dokumen
diperhatikan

8. Unit terkait Apotek, TU

9. Dokumen Laporan supervisi


terkait

10. Rekaman historis


perubahan No. Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan
1. Langkah Dari langkah 6 Februari 2023
SOP 11 menjadi 10
langkah
2. Sebelunya 6 Februari 2023
Langkah belum
kegiatan menggunakan
menggunaka bahasa aktif
n bahasa sesuai subyek,
aktif sesuai predikat,
subyek, obyek
3. predikat, 6 Februari 2023
obyek Sebelumnya
Menyusun belum
SOP sesuai mengikuti tata
dengan tata naskah
naskah Puskesmas
Puskesmas Kumbe
KumbeTahun
2023

Anda mungkin juga menyukai