Anda di halaman 1dari 2

MAKALAH

Makalah ini kami ajukan untuk memenuhi tugas mata kuliah Bimbingan konseling

yang dibimbing oleh :

Faisol Hakim

Disusun oleh :

M. Rizqy Ryan Hidayad (202044020263)

Ahmad Daasun Nadir (xxxxxxxxxxxx)

Titan Khandayas (xxxxxxxxxxxx)

PROGRAM STUDI TARBIYAH


JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA ARAB
INSTITUT AGAMA ISLAM AL-FALAH ASSUNIYAH
JEMBER
KATA PENGANTAR

Dengan menyebut nama Allah SWT yang Maha Pengasih lagi Maha Panyayang, Kami panjatkan
puja dan puji syukur atas kehadirat-Nya, yang telah melimpahkan rahmat, hidayah, dan inayah-Nya
kepada kami, sehingga kami bisa menyelesaikan makalah yang berjudul “Studi Tasawuf Irfani”. Sholawat
serta salam kami sampaikan kepada baginda Rasulullah Muhammad SAW yang telah memberikan warna
Ilahiyah dalam kehidupan manusia di dunia.

Kami menyadari seutuhnya bahwa masih jauh dari kata sempurna baik dari segi susunan kalimat
maupun tata bahasanya. Oleh karena itu, kami terbuka untuk menerima segala masukan dan kritik yang
bersifat membangun dari pembaca sehingga kami bisa melakukan perbaikan makalah untuk kedepannya
sehingga menjadi makalah yang baik dan benar.

Akhir kata kami meminta semoga makalah Akhlaq Tasawuf tentang “Studi Tasawuf Irfani” ini
dapat bermanfaat untuk semua pembaca.

Jember, 20 Spetember 2021

Penulis

Anda mungkin juga menyukai