Anda di halaman 1dari 3

Kuis Pengantar Akuntansi Lanjutan 2D

Kelompok 2

1. Rama Yusi Pamungkas (63030210115)


2. Novi Wahyuningtyas (63030210117)
3. Naaufal Musyaffa Thoriq Ariffin (63030210118)

Perbedaan atara piutang dagang dengan piutang wesel, yaitu

1. Piutang Dagang
 Tidak Tertulis, piutang dagang adalah tagihan yang tidak disertai surat perjanjian
tertulis (formal).
 Jangka Waktu, umur piutang dagang tidak lebih dari satu tahun jadi piutang dagang
termasuk salah satu jenis aktiva lancar.
 Tidak Bisa Diperjualbelikan, piutang dagang tidak bisa diperjual belikan kepada
pihak ketiga.
 Tidak Terdapat Bunga, pada piutang dagang tidak ada bunga yang dibebankan
kepada kreditur.
2. Piutang Wesel
 Terdapat Surat Resmi, piutang wesel adalah tagihan (piutang) yang disertai dengan
surat perjanjian tertulis.
 Jangka Waktu, biasanya piutang wesel berjangka waktu kurang dari 2 bulan.
 Bisa Diperjual Bellikan, piutang wesel bisa diperjualbelikan kepada pihak ketiga atau
dipindah tangankan.
 Terdapat Bunga, piutang wesel umumnya disertai dengan bunga yang harus
ditanggung oleh kreditur.

Jenis-jenis Piutang dan Piutang Wesel

1. Jenis-jenis Piutang
 Piutang usaha (account receivable) berasal dari penjualan barang dagang atau jasa.
Piutang dikelompokkan sebagai aset lancar dalam neraca.
 Wesel tagih (notes receivable). Wesel ialah janji tertulis untung melunasi utang
dalam jangka waktu tertentu. Wesel tagih diperkirakan dapat tertagih dalam setahun,
maka wesel tersebut digolongkan sebagai aset lancar.
 Piutang lain-lain (other receivable). Kelompok rupa-rupa piutang meliputi piutang
bunga, piutang pajak, piutang dari pejabat atau karyawan perusahaan. Jika piutang
diharapkan tertagih, maka piutang tersebut digolongkan sebagai aset lancar. Jika
penagihannya lebih dari satu tahun, maka piutang digolongkan sebagai aset tidak
lancar dan dilaporkandi bawah judul investasi.
2. Jenis-jenis Piutang Wesel
 Piutang Wesel Berbunga, merupakan tingkat bunga tertentu yang biasanya akan
dinyatakan ke dalam persen.
 Piutang Wesel Tidak Berbunga, merupakan wesel yang tidak berkaitan dengan suatu
tingkat bunga tertentu serta pencatatannya.

Pencatatan jurnal saat timbul piutang wesel nya

Tanggal Nama Akun Debet Kredit


April/20019 Wesel Tagih PT Matra Rp. 50.000
Piutang Usaha PT Matra Rp. 50.000

Yang dimaksud dengan Pendiskontoan Piutang Wesel

 mendiskontoan wesel adalah meminjamkan uang ke bank dengan menggunakan wesel


sebagai jaminan. Bank akan memberikan pinjaman tetapi dikurangi dengan bunga yang
diperhitungkan dengan selana jangkaa waktu diskonto, bunga yang diperhitungkan ini
disebut juga diskonto.
Jurnal Pencatatan Nomer 5

Jurnal untuk perusahaan A

Jenis Akun Debit Kredit


Piutang Wesel Rp. 300.000
Piutang Dagang Rp. 300.000

Untuk mengubah piutang Rp. 300.000 menjadi wesel tagih

Bunga = 300.000 x 10% x 30/365 hari = 2.465,75

Jenis Akun Debet Kredit


Kas Rp. 102.465,75
Piutang Wesel Rp. 100.000
Pendapatan Bunga Rp. 2.465,75
Untuk mencatat bunga yang diterima dan pembayaran dari perusahaan B pada bulan pertama

Bunga = 200.000 x 10% x 30/365 hari = 1.643,84

Jumlah pokok terutang 300.000 – 100.000 = 200.000

Jenis Akun Debet Kredit


Kas Rp. 101.643,84
Piutang Wesel Rp. 100.000
Pendapatan Bunga Rp. 1.643,84
Untuk mencatat bunga yang diterima dan pembayaran dari perusahaan B pada bulan kedua

Bunga = 100.000 x 10% x 30/365 hari = 821,92

Jenis Akun Debit Kredit


Kas Rp. 100.821,92
Piutang Wesel Rp. 100.000
Pendapatan Bunga Rp. 821,92
Untuk mencatat bunga yang diterima dan pembayaran dari perusahaan B pada bulan terakhir

Anda mungkin juga menyukai