Anda di halaman 1dari 2

NAMA :

Kelas :
LEMBAR KERJA SISWA
A. KEGIATAN
Anti Gravity Water

B. MATERI
Air merupakan zat cair yang mudah berubah bentuk sehingga tekanan udara di
permukaannya selalu berubah. Ketika gelas yang berisi air dibalik, ternyata kertas dapat
menahan air didalam gelas. Hal ini dikarenakan adanya perbedaan tekanan udara di luar
gelas yang lebih besar dari tekanan udara di dalam gelas.

C. ALAT DAN BAHAN

1. Gelas 1 buah 3. Pewarna makanan 1 jenis


2. Kertas 1 lembar 4. Air secukupnya

D. LANGKAH KERJA
1. Siapkan alat dan bahan
2. Isilah gelas dengan air sekitar 200 ml
3. Tuangkan pewarna makanan 1 tetes pada gelas yang berisi air
4. Tutup mulut gelas dengan kertas. Kemudian baliklah gelas yang berisi air. Apa yang
terjadi?

E. ANALISIS
1. Mengapa air di dalam gelas tumpah ketika gelas di balik?
................................................................................................................................................
.
................................................................................................................................................
.

2. Coba kalian ganti kertas dengan tisu. Apakah air di dalam gelas tumpah ketika gelas di
balik?
................................................................................................................................................
.
................................................................................................................................................
.

Anda mungkin juga menyukai