Anda di halaman 1dari 3

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

KABUPATEN PESISIR SELATAN


PENILAIAN AKHIR SEMESTER II
TAHUN PELAJARAN 2020/ 2021

Mata Pelajaran : SENI BUDAYA


Satuan Pendidikan : SMP
Kelas/Kurikulum : VIII /K-13
Hari/Tanggal : .....................
Waktu : 60 menit.

PETUNJUK UMUM:
1. Tuliskan terlebih dahulu nama, nomor ujian anda pada lembaran jawaban yang
disediakan!
2. Periksalah dan bacalah soal-soal dengan teliti sebelum anda menjawabnya!
3. Dahulukan menjawab soal yang anda anggap mudah!
4. Periksalah pekerjaan anda sebelum diserahkan pada pengawas!
5. Jawab lah pertanyaan di bawah ini dg jelas dan ringkas.

1. Jelaskan pengertian dari :

a) Gaya lokal dlm bernyanyi

b) Gaya individual dlm bernyanyi

c) Gaya periodikal dlm bernyanyi.

2. Tulislah 5 contoh alat musik Tradisional yg ada di sekitar dan yg kamu ketahui.

3. Jelaskan jenis dan bahan untuk pembuatan sebuah Poster.

4. Jelaskan pengertian dari GAYA MUSIKAL dlm bernyanyi.

5. Jelaskan lah fungsi musik dalam pertunjukan Pantomim.

6. Jelaskan lah Prinsip prinsip dalam menggambar Komik.

7. Jelaskan lah pengertian Pola Lantai dalam menari.

8. Jelaskan lah pengertian dari menggambar KOMIK.

9. Jelaskan lah 3 fungsi pola lantai dalam menari

10. Jelaskan lah pengertian dari Tari Tradisional

~ Selamat mengerjakan semoga sukses ~


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
KABUPATEN PESISIR SELATAN
PENILAIAN AKHIR SEMESTER II
TAHUN PELAJARAN 2020/ 2021

Mata Pelajaran : SENI BUDAYA


Satuan Pendidikan : SMP
Kelas/Kurikulum : VII /K-13
Hari/Tanggal : .....................
Waktu : 60 menit.

PETUNJUK UMUM:
1. Tuliskan terlebih dahulu nama, nomor ujian anda pada lembaran jawaban yang
disediakan!
2. Periksalah dan bacalah soal-soal dengan teliti sebelum anda menjawabnya!
3. Dahulukan menjawab soal yang anda anggap mudah!
4. Periksalah pekerjaan anda sebelum diserahkan pada pengawas!
5. Jawab lah pertanyaan di bawah ini dg jelas dan ringkas.

1. Jelaskan apa yg dimaksud dg

a) Ruang

b) Waktu

c) Tenaga

Pada sebuah tarian

2. Jelaskan apa yg dimaksud dg RAGAM HIAS.

3. Jelas kan mengapa Komposisi sangat penting dlm mengambar.

4. Jelas kan apa yg dimaksud dg KOMPOSISI pada seni rupa.

5. Jelaskan hubungan Gerak dg Waktu pada seni tari

6. Jelas kan 3 Syarat Utama dlm memiliki Pernafasan yg baik dlm bernyanyi.

7. Jelaskan mengapa setiap daerah memiliki corak Ragam Hias yg berbeda?

8. Jelaskan hubungan Gerak dg Tenaga pada seni tari

9. Jelaskan apa yg dimaksud dg Musik Ansamble

10. Jelaskan hubungan antara Gerak dg Ruang pada seni Tari


~ Selamat mengerjakan semoga sukses ~

Anda mungkin juga menyukai