Anda di halaman 1dari 2

Kegiatan Promosi Kesehatan

No. Dok :
SOP No.Revisi :0
Tanggal : Januari 2023
Terbit
Halaman :1
UPTD Tanda Tangan Lina Novita, S. Kep, MM
PUSKESMAS NIP.197304301997022001
MUARA ...................................
BANGKAHULU
1. Pengertian 1. Edukasi Kader adalah kegiatan yang dilakukan untuk memotivasi dan
mengedukasi kader untuk aktif memberikan informasi kesehatan pada peserta
posyandu.
2. Penyuluhan kelompok adalah edukasi untuk meningkatkan pengetahuan, sikap
dan perilaku kelompok masyarakat melalui berbagai metode atau media
penyuluhan.
2. Tujuan Sebagai acuan dalam menjamin keaktifan kader posyandu dan menyebarluaskan
informasi tentang kesehatan untuk meningkatkan pengetahuan, sikap dan perilaku
kelompok masyarakat
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Muara Bangkahulu Nomor : 445/ .
…./PKM-MB/I/2023 tentang Kegiatan Promosi Kesehatan di UPTD Puskesmas
Muara Bangkahulu
4. Referensi KMK No. 585/MENKES/SK/V/2007 Tentang Pedoman Pelaksanaan Promosi
Kesehatan di Puskesmas
5. Alat dan 1. Daftar ceklis
Bahan 2. Alat Tulis
6. Langkah - 1. Persiapan
Langkah/ a. Petugas promkes berkoordinasi dengan Ketua RT tentang Penyuluhan yang
Prosedur akan dilaksanakan
b. Menentukan maksud dan tujuan penyuluhan
c. Menentukan sasaran pendengar
d. Mempersiapkan materi yang akan diberikan sesuai tren masalah
e. Mempersiapkan alat peraga/penyuluhan
f. Menyiapkan absensi peserta
2. Pelaksanaan
a. Perkenalan diri
b. Mengemukakan maksud dan tujuan
c. Menjelaskan point-point isi penyuluhan
d. Menyampaikan penyuluhan dengan suara jelas dan irama yang tidak
membosankan
e. Tujukan tatapan mata pada setiap pendengar dan tidak tetap duduk di
tempat
f. Selingi dengan humor segarPergunakan bahasa sederhana
g. Ciptakan suasana relax ( santai ), pancinglah pendengar agar turut
berpartisipasi
h. Jawab setiap pertanyaan secara jujur dan meyakinkan
i. Sediakan waktu untuk tanya jawab
j. Menyimpulkan penyuluhan sebelum mengakhiri penyuluhan
k. Tutuplah penyuluhan anda dengan mengucapkan terima kasih
10. Unit Terkait 1. Lintas sector dan lintas program

Anda mungkin juga menyukai